Jika kamu suka tampil kasual namun tetap edgy dan on point, gaya yang dibagikan oleh Yuju bisa menjadi inspirasi yang tepat. Yuju selalu memadukan kesederhanaan dengan sentuhan stylish yang membuatnya terlihat effortless tapi tetap keren.
Sebagai solois yang dikenal dengan penampilannya yang chic, Yuju kerap membagikan potret OOTD kasual yang mengusung gaya edgy yang menarik perhatian. Gaya-gayanya selalu tampak simpel, tapi tetap memberi kesan kuat dan berkarakter.
Melalui akun Instagram @yuuzth, kamu bisa menemukan banyak inspirasi dari penampilannya yang bisa kamu sontek untuk tampilan sehari-hari yang edgy dan keren. Penasaran? Yuk simak beberapa look berikut ini:
1. V-neck oversize sweatershirt
Dalam gaya pertama, Yuju tampil edgy namun tetap kasual dengan memadukan v-neck oversized sweatshirt berwarna putih yang memberikan kesan nyaman dan santai. Untuk menambah kesan stylish, ia memilih hotpants hitam yang menyeimbangkan tampilan oversized pada atasan.
Aksesoris seperti shoulder bag hitam melengkapi gaya ini, memberikan sentuhan kasual yang praktis. Sepasang high-thigh leather boots hitam semakin menonjolkan nuansa edgy dan memberikan tampilan yang kuat dan berani, cocok untuk city trip atau hangout dengan teman.
2. Mini dress
Berikutnya, Yuju tampil lebih feminin dan santai dengan mengenakan mini dress sleeveless berwarna putih tulang. Dress ini memberikan tampilan yang sederhana namun elegan, cocok untuk berbagai kesempatan santai.
Untuk menambah kesan kasual, Yuju memadukannya dengan cardigan knit abu-abu yang memberikan nuansa hangat. Sling bag coklat dan sandal coklat melengkapi keseluruhan look, menciptakan kesan harmonis dan tetap nyaman untuk aktivitas sehari-hari.
3. Bodycon mini dress
Selanjutnya, Yuju menunjukkan gaya yang lebih bold dengan mengenakan bodycon mini dress berwarna abu-abu gelap yang memiliki corak abstrak menyerupai tie dye. Dress ini menonjolkan bentuk tubuhnya dengan baik, sementara desainnya yang unik memberikan kesan edgy yang menarik perhatian.
Yuju menambahkan knit sleeve hitam yang memberikan sentuhan dramatis dan tetap nyaman. Sling bag hitam yang dipilihnya menambah kesan simpel dan praktis, membuat look ini ideal untuk city trip yang penuh gaya.
4. Oversize tee
Pada gaya terakhirnya, Yuju tampil dengan kombinasi yang simpel namun tetap menarik. Ia mengenakan kaos oversize berwarna hitam yang memberikan kesan santai dan nyaman, dipadukan dengan hotpants hitam yang membuat tampilan terlihat lebih chic. Kalung choker hitam menambahkan elemen edgy, sementara kaos kaki panjang memberikan sentuhan stylish yang berbeda.
Yuju juga memilih sling bag kuning yang memberikan kontras warna yang cerah dan menarik perhatian. Sepatu putih yang dikenakannya menjaga kesan clean dan modern, menjadikan look ini sempurna untuk kegiatan santai yang tetap stylish.
Nah, itulah beberapa gaya edgy yang keren untuk city trip dari look Yuju. Dari keempat gaya yang ditampilkan, mana yang paling kamu sukai? Semoga inspirasi membantu.
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Tampil Menarik dan Keren! Intip 4 Daily Outfit Edgy ala Yoon STAYC
-
4 Gaya Andalan Chaeyoung TWICE yang Bisa Kamu Tiru untuk Outfit Sehari-hari
-
Dari Chic hingga Street Style, Ini 4 Look Keren ala Yunjin LE SSERAFIM
-
Stylish Kapan Saja dengan 4 Style OOTD ala Kwon Eun Bin yang Patut Disontek
-
Minimalis dan Modis! Intip 4 Clean Look Outfit ala Kim Su Gyeom
Artikel Terkait
-
Tampilan Mewah Selvi Ananda Hadiri Open House di Istana, Tenteng Lady Dior
-
7 OOTD Lebaran Versi Keluarga Artis: Siapa yang Tampil Paling Stylish?
-
Mahalini Rayakan Lebaran Pertama sebagai Mualaf, Tampil Anggun dalam Outfit Sarimbit Kuning
-
Pesona Anggun Aaliyah Massaid di Hari Lebaran: Inspirasi Outfit Bumil yang Elegan
-
7 Ide OOTD Lebaran ala Dian Sastrowardoyo, Simpel Tapi Berkelas Lengkap dengan Harganya
Lifestyle
-
Lebih Bahagia dengan Cara Sederhana: Mulai dari Micro-Moments of Happiness
-
Koreksi Diri, 3 Hal Ini Membuat Kita Terjebak dalam Pilihan Salah
-
Tampil Menarik dan Keren! Intip 4 Daily Outfit Edgy ala Yoon STAYC
-
4 Gaya Andalan Chaeyoung TWICE yang Bisa Kamu Tiru untuk Outfit Sehari-hari
-
Struktur 'Sawang' dalam Daily Conversation, Kata Kerja atau Kata Benda Sih?
Terkini
-
Sinopsis Film Streaming, Mengulas Kasus Kriminal yang Belum Terpecahkan
-
Review Film Twisters: Lebih Bagus dari yang Pertama atau Cuma Nostalgia?
-
Selamat! Ten NCT Raih Trofi Pertama Lagu Stunner di Program Musik The Show
-
Arne Slot Soroti Rekor Unbeaten Everton, Optimis Menangi Derby Merseyside?
-
AI Mengguncang Dunia Seni: Kreator Sejati atau Ilusi Kecerdasan?