Kim Min Ju dikenal dengan gaya fashion-nya yang simple. Lebih sering menonjolkan sisi feminim dan manis, mantan member IZ*ONE ini sering terlihat mengenakan outfit yang nyaman tapi tetap estetik. Dari gaya kasual yang effortless hingga look girly yang manis, Min Ju selalu berhasil tampil memukau tanpa terlihat berlebihan. Nggak heran kalau banyak penggemar yang terinspirasi dari cara berpakaian idol sekaligus aktris berbakat ini.
Kalau kamu suka outfit yang feminim tapi tetap nyaman untuk daily wear, gaya OOTD ala Kim Min Ju bisa jadi referensi yang pas. Yuk, intip beberapa inspirasi OOTD girly ala Kim Min Ju yang bisa kamu tiru!
1.Look 1: Sporty Girl
Min Ju tampil santai dengan sweatshirt abu-abu oversized yang dipadukan dengan cargo pants cokelat. Sepatu sandal berbulu menambah kesan cozy, sementara aksesoris seperti topi hitam dan tote bag sederhana membuat look ini nyaman dan effortless. Cocok untuk jalan-jalan santai atau nongkrong di kafe.
2.Look 2: Chic Minimalist
Kombinasi blouse hitam berlengan puff dengan high-waisted jeans biru terang menciptakan kesan simpel namun tetap feminin. Sepatu sneakers putih dan shoulder bag hitam melengkapi gaya ini, memberikan kesan minimalis yang tetap stylish untuk sehari-hari.
3.Look 3: Dress over Jeans
Pada look ini Kim Mi Ju mencoba dress over jeans daripada hanya sekadar layering dengan kemeja panjang. Min Ju memadukan dress putih berlayer dengan jeans flare, menciptakan tampilan yang unik dan effortless. Ditambah dengan tas putih dan sepatu boots hitam, look ini memberikan vibe chic yang tetap nyaman untuk aktivitas sehari-hari.
4.Look 4: Retro Street Style
Paduan cropped sweater bergaris merah-putih dengan high-waisted jeans denim memberikan nuansa retro yang manis. Sneakers putih dan tas ransel kecil semakin melengkapi gaya ini, cocok untuk tampilan kasual ala street style yang playful. Outfit ini juga cocok untuk dipakai sekedar jalan-jalan dan foto-foto.
5.Look 5: Vibe Soft Girl
Dress putih berlayer dengan sentuhan cardigan rajut kuning lembut membuat tampilan ini super girly dan manis. Dipadukan dengan kaus kaki panjang dan loafers hitam, look ini memberikan vibe feminin yang cocok untuk kencan atau jalan-jalan santai.
Itu dia beberapa inspirasi OOTD ala Kim Min Ju yang simpel, girly, dan cocok untuk daily look. Dengan padu padan yang tepat, kamu bisa tampil feminin tanpa harus ribet! Jadi, look mana yang paling kamu suka?
Baca Juga
-
First Impression Drama Korea The Haunted Palace: Seram tapi Kocak Abis!
-
Daftar Film Indonesia Tayang 17 April, Ada Karya Terbaru Joko Anwar!
-
Tembus 2 Juta Penonton, 'Komang' Resmi Jadi Film Adaptasi Lagu Terlaris
-
Drama Korea Kim Hye Yoon, 'Human from Today' Ditunda Tahun 2026, Cek Detailnya!
-
Tayang Perdana! 3 Alasan 'Crushology 101' Wajib Masuk Watchlist Kamu!
Artikel Terkait
-
Sampai Dikiomentari Adik Ipar, Outfit Keluarga Aurel Hermansyah Beda Sendiri di Mitoni Aaliyah!
-
4 Ide Gaya Kasual ala Kim Yo Hanyang Bisa Ditiru Buat Nongkrong!
-
4 Gaya OOTD Elegan Shin Min-A, Cocok untuk Acara Formal hingga Semi Kasual
-
Gen Z Wajib Intip, Ini 4 OOTD Keren ala Park Ji Hu yang Sederhana tapi Standout!
-
Hangout hingga Semi Formal Style, Intip 4 OOTD Kekinian ala Cho Yi Hyun!
Lifestyle
-
4 Ide Gaya Kasual ala Kim Yo Hanyang Bisa Ditiru Buat Nongkrong!
-
4 Gaya OOTD Elegan Shin Min-A, Cocok untuk Acara Formal hingga Semi Kasual
-
Tren Kesenjangan Sosial di TikTok: Lucu, Tapi Bikin Mikir
-
Kisah Mang Adi dari Busa Pustaka: Melawan Ketimpangan Akses Terhadap Buku dan Literasi di Indonesia
-
Gen Z Wajib Intip, Ini 4 OOTD Keren ala Park Ji Hu yang Sederhana tapi Standout!
Terkini
-
Makin Panas! Media Vietnam Soroti 3 Keputusan Aneh Thailand di SEA Games 2025
-
Piala AFF U-23: Peluang Jens Raven Buktikan Kualitasnya di Skuad Garuda
-
Ngobrol Santai Soal Pendidikan Indonesia dalam Buku Kopi Merah Putih
-
7 Drama China yang Dibintangi Su Xiao Tong, Ada Young Blood
-
Sinopsis Phule, Film Biopik India Dibintangi Pratik Gandhi dan Patralekha