Kesuksesan film Knives Out yang di sutradarai oleh Rian Johnson, yang juga sutradara Star Wars ini, membawanya ke projek sekuel untuk Knives Out. Cerita di Knives Out pertama, mungkin sudah cukup untuk dikemas dalam satu film yang cukup menguras pikiran, menebak teka-teki apa lagi yang diberikan. Namun tidak salah apabila Knives Out akhirnya dibuatkan film sekuelnya.
Skenario untuk Knives Out 2 saat ini sedang dikerjakan oleh Rian Johnson, yang mungkin juga akan kembali untuk mengarahkan sekuelnya. Semakin cepat dia selesai menulis film, semakin awal kita akan melihat produk yang sudah selesai.
Berceritakan tentang seorang perawat yang merawat pria tua kaya raya. Drama pun di mulai ketika ia harus menutupi kasus meninggalnya pria tua tersebut. Namun, tampaknya itu tidak akan menjadi kasus dalam sekuelnya.
"Dalam pikiranku aku bahkan tidak memikirkannya dalam hal sekuel," kata Johnson dalam wawancaranya bersama SiriusXM.
“Pemain baru, seluruh lokasi baru. Ini adalah misteri Benoit Blanc lainnya," jelasnya.
Dalam wawancaranya dengan Variety, Rian juga mengonfirmasi bahwa pemeran seperti Chris Evans, Jamie Lee Curtis, Toni Collette, dan Lakeith Stanfield, tidak akan hadir di Knives Out 2, hanya Daniel Craig sebagai Benoit Blanc yang bertahan.
Baca Juga
-
8 Cara Menghilangkan Bau Mulut, Jangan Makan Permen!
-
5 Cara Screenshoot di Laptop, Bisa Screenrecord Juga
-
Daftar 5 Film Horor yang Pernah Masuk Nominasi Best Picture Oscar
-
Sukses dengan Part 1 dan 2, A Quiet Place Part 3 Akan Hadir 31 Maret 2023
-
Fitur Baru Business Suite: Penjadwalan Story Instagram dan Facebook
Artikel Terkait
-
Billie Eilish Rilis Lagu "No Time To Day" untuk Tema Film James Bond ke-25
-
Film Garapan Bong Joon-Ho yang Bisa Kamu Tonton Selain Parasite
-
5 Best Otomotif Pagi: Harga Mobil Naik, James Bond Geber Motor
-
Dapat Ketenaran, Ternyata Chris Evans Sempat Ingin Berhenti dari Dunia Film
-
4 Aktor Ganteng Ini Bantah Keraguan Publik dengan Akting Memukau
News
-
5 Film Horor Terbaik Sepanjang Masa Versi Rotten Tomatoes, Siap Uji Nyali?
-
Tersandung Narkoba, Podcast Lama Onad bersama Denny Sumargo Kembali Viral
-
Peduli Kesehatan Mental Remaja, HIMPSI Gelar Sosialisasi di SMAN 3 Jambi
-
Aksi Nyata Sobat Bumi UNY, Wujud Kepedulian Mahasiswa untuk Desa dan Alam
-
Gagal Debut? DPD RI Hapus Vtuber Sena Usai Tuai Kritik Warganet
Terkini
-
7 Rekomendasi Lipstik Lokal dengan Warna Intens untuk Bold Makeup Look
-
Timnas U-17 Dapat Lebih Banyak Dukungan Suporter daripada Senior, Kok Bisa?
-
10 Tahun 'Reply 1988': Ryu Jun Yeol Sempat Absen, Akhirnya Muncul di Acara Spesial
-
Ulasan Novel My Darling Dreadful Thing, Cerita Horor di Rumah Tua Beckman
-
Dua Bulan Aman, Aura Kartu Kuning Justin Hubner Akhirnya Muncul Lagi!