Kembali turun di ajang Sudirman Cup 2021, Anthony Ginting bertemu dengan Anders Antonsen. Anthony Ginting dipaksa menyerah dari Antonsen dengan dua gim langsung.
Baru di awal gim pertama, rally cukup panjang pun sudah terjadi dipertandingan Anthony Ginting vs Anders Antonsen. Overhead menyilang Antonsen, lebarkan poin dengan 0-4.
Perolehan laju poin Antonsen terus melaju dengan cepat menjadi 0-6. Smash keras Antonsen, melebar di lapangan Anthony Ginting dan memutus perolehan angka Antonsen.
Terus berikan perlawanan pada Anthony Ginting, Antonsen terus mengumpulkan poin demi poin. Smash lebar menyilang Antonsen pun dibiarkan oleh Anthony Ginting, dan menambah perolehan angka dengan 4-7.
Semakin percaya diri, Antonsen terus lakukan serangan pada pertahanan Anthony Ginting. Interval gim pertama pun ditutup dengan pengembalian bola dari Ginting menjadi 5-11.
Belum bisa keluar dari tekanan, Anthony Ginting terus digempur oleh serangan dari Antonsen. Smash kencang Antonsen yang ditujukan kepada Anthony Ginting pun membuahkan hasil, poin pun menjadi 7-14.
Serangan beruntung yang dilakukan Anthony Ginting berhasil bongkar pertahanan Antonsen menjadi 8-17. Poin demi poin pun dikumpulkan oleh Anthony Ginting secara perlahan hingga menghasilkan 9-17.
Smash keras Antonsen, masih sulit untuk digapai oleh Anthony Ginting, hingga akhirnya ia terus jauhkan poinnya dengan 9-20. Smash menyilang Ginting pun berada jauh disisi lapangan Antonsen, dan menutup babak pertama dengan 9-21.
Pada babak kedua, Anthony dan Antonsen saling berbagi angka pertamanya 1-1. Diawal jalannya babak kedua, Antonsen mendapatkan perawatan atas luka yang terjadi dilututnya karena mengambil bola dari Anthony.
Setelah mendapatkan perawatan, Antonsen tidak sedikitpun lengah dalam menyerang Antony Ginting. Hingga perolehan poin pun terus bertambah pada Anthony menjadi 2-6.
Tembus pertahanan Antonsen, Anthony Ginting berikan perlawanan lewat smash kerasnya dan berhasil tambah poin untuk Anthony Ginting 6-7. Smash menyilang dari Anthony pun terlalu melebar sehingga menguntungkan bagi Antonsen.
Pertahanan Anthony Ginting terus digempur oleh serangan mematikan yang dilajukan oleh Antonsen. Ia pun berhasil menutup interval gim kedua dengan 9-11.
Setelah interval gim kedua, Anthony Ginting kembali kehilangan dua poin beruntun drai Antonsen. Pengamatan yang baik dari Anthony atas backhand dari Antonsen membuat perolehan angka menjadi 11.
Masih terus berikan perlawanan, Ginting kumpulkan poin demi poin menjadi 14-18. Pengembalian lemah dari Anthony membuat Antonsen berhasil game poin.
Kembali mengulang pukulan yang lemah, Antonsen berhasil tutup kemengan dengan 15-21.
kemenangan Antonsen membawa Denmark unggul dari Indonesia menjadi 1-2.
Baca Juga
-
Turnamen di Bali, 5 Pemain Bulu Tangkis Luar Negeri Banjir Hadiah dari Fans Asal Indonesia
-
Jelang Turnamen, 5 Pemain Bulu Tangkis Ini Memboyong Keluarga ke Bali
-
3 Durasi Permainan Terlama di Thomas Uber Cup 2020, Ada Jonatan Christie
-
Tajir Melintir, 4 Bisnis Arief Muhammad dari Makanan hingga Properti
-
Profil Fajar Alfian dan Rian Ardianto, Pebulu Tangkis Berprestasi yang Tak Dikenal Menpora
Artikel Terkait
-
Jonatan Christie Tampil Antiklimaks, Gelar Tunggal Putra pun Melayang
-
Hanya Hadapi Anders Antonsen, Jonatan Christie Berpeluang Raih Gelar Juara
-
Berebut Poin ke BWF World Tour Finals di Kumamoto Masters, PBSI Kirim 17 Wakil
-
Karier Mitzi Abigail Purnama, Putuskan Gantung Raket Demi Ini
-
Pendidikan Mitzi Abigail Purnama, Istri Anthony Ginting Ternyata Mantan Atlet Bulu Tangkis
News
-
Membludak! Floating Market Pertama di Surabaya Diserbu Pengunjung
-
Satukan Dedikasi, Selebrasi Hari Guru di SMA Negeri 1 Purwakarta
-
Dari Kelas Berbagi, Kampung Halaman Bangkitkan Remaja Negeri
-
Yoursay Talk Unlocking New Opportunity: Tips dan Trik Lolos Beasiswa di Luar Negeri!
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
Terkini
-
Farhat Abbas Tantang Denny Sumargo Buktikan Rencana Bagi-Bagi Uang Donasi Agus ke Orang Lain
-
Membangun Hubungan Ditengah Bencana Serangan Zombie dalam Film 'Zombieland'
-
Membangun Sikap Kritis dalam Menangkal Ulasan Palsu di Google Maps
-
Bukan Kim Nam Gil, Drama Korea True Education akan Dibintangi Kim Moo Yeol
-
Malaysia Diminta Tak Tiru Strategi Timnas Indonesia di AFF 2024, Ada Apa?