Ingin mendekati gebetan yang pasif atau kurang peka memang membutuhkan kesabaran yang ekstra. Pasti aka nada hal yang membuatmu kesal terhadapnya.
Namun, kalau sudah memiliki perasaan suka dengannya, mau enggak mau hal seperti ini harus diterima dengan lapang dada. Maka dari itu, simak 4 hal yang dapat kamu rasakan saat PDKT alias 'Pendekatan' dengan gebetan yang kurang peka.
1. Membalas pesan dengan seadanya
Meskipun dengan berbagai cara kamu lakukan untuk menunjukan rasa suka padanya, namun dia sama sekali tidak melihat tanda yang telah kamu berikan. Bahkan ketika membalas pesan sekalipun dia hanya membalas seadanya,
Meskipun kamu telah memberikan pesan teks yang terkesan memperhatikannya atau rasa penasaran terhadap perasaannya, dia sama sekali tidak mengetahui apa tujuanmu. Wah, hal seperti ini memang bisa membuatmu kesal kalau kondisinya seperti ini.
2. Dia tidak sadar kalau kamu sedang cemburu padanya
Kalau mencoba PDKT dengan gebetan, pasti akan perasaan tidak mau kehilangannya. Apalagi muncul rasa cemburu kalau dia dekat dengan orang lain. Padahal, kamu sudah melakukan banyak usaha pendekatan, tapi justru dia tidak menyadari bahwa kamu sedang cemburu padanya.
Meskipun kamu telah mengatakan banyak hal bahwa sedang cemburu dengannya, dia tetap saja menghiraukanmu. Seolah-olah tidak terjadi apa-apa denganmu.
3. Kencan selama ini dia hanya menganggap sebatas pertemuan biasa
Ketika kamu pernah beberapa kali mengajaknya kencan, yang dirasakan olehmu cara itu membuat hubungan dengannya semakin dekat. Namun, berbanding terbalik dengannya. Dia berpikir bahwa kamu hanya sebatas teman baik yang seru kalau dia ajak ngobrol.
Padahal kamu mencoba untuk sefrekuensikan obrolan dengannya, supaya dia bisa paham bahwa kamu adalah orang yang cocok dengannya. Sangat disayangkan kalau dia tidak merasakan apa yang sedang kamu rasakan.
4. Dia hanya menganggapmu sebatas teman baik
Sangatlah menyakitkan ketika telah berusaha semaksimal mungkin untuk menandakan bahwa kamu menyukainya, tapi dia hanya menganggapmu sebagai teman baiknya saja. sebab, mungkin telah banyak membantunya ketika dia sedang kesulitan, layaknya suatu persahabatan yang saling membantu ketika sedang kesusahan.
Berdasarkan ulasan di atas, memang terlihat sulit kalau mendekati gebetan yang tidak peka terhadap kode yang telah kamu beritahukan padanya. Namun, bukan berarti nyerah begitu saja, ya!
Baca Juga
-
3 Alasan Orang Selingkuh dalam Hubungan yang Perlu Kamu Ketahui
-
5 Cara Bijak untuk Menerima Fakta Bahwa Cinta Tak Selalu Berbalas
-
5 Kelebihan dan Kekurangan Punya Pacar yang Romantis!
-
5 Hal Buruk Jika Terlalu Bersikap Baik dengan Pasangan
-
4 Kesulitan yang Suka Dialami oleh para Pegawai Kontrak, Pernah Merasakan?
Artikel Terkait
-
5 Tanda Terjebak Abusive Relationship, Begini Cara Mengakhirinya
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
Apa Itu Silent Treatment, Penyebab Perceraian Faby Marcelia dan Revand Narya
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Apa Itu Breadcrumbing dalam Hubungan? Kenali Ciri-ciri dan Dampaknya
News
-
Dari Kelas Berbagi, Kampung Halaman Bangkitkan Remaja Negeri
-
Yoursay Talk Unlocking New Opportunity: Tips dan Trik Lolos Beasiswa di Luar Negeri!
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
Terkini
-
Janji Menguap Kampanye dan Masyarakat yang Tetap Mudah Percaya
-
Kehidupan Seru hingga Penuh Haru Para Driver Ojek Online dalam Webtoon Cao!
-
4 Rekomendasi OOTD Rora BABYMONSTER yang Wajib Kamu Sontek untuk Gaya Kekinian
-
Dituntut Selalu Sempurna, Rose BLACKPINK Ungkap Sulitnya Jadi Idol K-Pop
-
Ulasan Film The French Dispact: Menyelami Dunia Jurnalisme dengan Gaya Unik