Bagi pengguna TikTok mungkin sudah tidak asing lagi dengan sosok TikToker muda bernama Clara Shinta. TikToker muda ini memiliki 3,8 juta pengikut.
Baru-baru ini nama Clara Shinta menjadi perbincangan publik utamanya di media sosial. Hal itu terjadi setelah salah satu akun Twitter mengungkap soal kehidupan pribadi Clara Shinta.
Isu Jadi Selingkuhan
Clara diisukan menjadi selingkuhan seorang pejabat yang memiliki posisi penting di Indonesia. Pejabat tersebut diketahui sudah memiliki istri.
Bahkan Clara Shinta dalam thread yang beredar di Twitter disebutkan sudah memiliki seorang putra dan berstatus janda.
Konten Pamer Kemewahan
Di luar isu tentang Clara Shinta jadi selingkuhan pejabat. Ia sendiri dikenal sebagai TikToker yang aktif membuat konten.
Clara Shinta biasa membuat konten mulai dari komedi, kegiatan sehari-hari, parodi, joget, hingga pamer kemewahan yang dimiliki. Dalam beberapa video di TikTok, ia menunjukkan gepokan uang, atm black card, serta kunci mobil.
Terbaru, ia sempat membagikan momen dirinya membeli mobil sport mewah berwarna merah.
Pengusaha Muda
Clara Shinta memiliki bisnis di bidang kecantikan. Produknya yang terkenal yakni obat pelangsing dengan merek Beauslim. Produk pelangsing miliknya cukup populer di toko online.
Meskipun produk pelangsingnya populer, belum lama ini dokter Richard Lee mempertanyakan soal keamanan dari Beaslim milik Clara Shinta. Melalui akun TikTok pribadinya, Dokter Richard Lee melemparkan pertanyaan terbuka tersebut kepada Clara Shinta sebagai owner.
Produk Pelangsingnya Dipertanyakan
Pertama, Dokter Richard ingin mendapatkan jawaban mengapa produk milik Clara Shinta itu tak ada di situs resmi BPOM.
"Ini pertanyaan loh ya ini, pertanyaan ya. Soalnya saya cari di www cek BPOM nggak ketemu nomor BPOMnya," tanya Dr Richard Lee seperti dikutip oleh Yoursay.id, Rabu (26/10/2022).
Dia juga mempertanyakan mengenai perbedaan produk milik Clara Shinta.
"Dan juga saya pengen tanya ya mbak. Antara produk yang mbaknya pegang (foto di marketplace) dan di Instagramnya kok beda? Dan dua-duanya nggak ketemu saya nomor BPOMnya ini," imbuh Dokter Richard.
Dokter yang dikenal dengan konten edukasi kecantikan tersebut meminta Clara Shinta untuk menjelaskan pertanyaannya itu.
Video yang mungkin Anda lewatkan.
Tag
Baca Juga
-
Ganteng Kali Mas Dhimas Prasetyo, Kru Denny Caknan saat Cek Sound Bikin TerDhimas-Dhimas
-
Trend Sound 'Aku Ada Type' di TikTok, Profil Meerqeen Si Aktor Tampan yang Bikin Candu Gegara Konten Swipenya
-
Wanda Hamidah Tiba-Tiba Tulis Surat Terbuka untuk Presiden Jokowi, Ada Apa?
-
Petinggi Dunia Kenakan Batik Dihina saat Jamuan Gala Dinner KTT G20, Netizen Pasang Badan: Ini Pakaian Indonesia
-
Cek Besar Belanjaan Dewi Perssik, Aurel, dan Nagita Slavina di Shopee, Fuji: Wih Borong Abis Ibu-Ibu
Artikel Terkait
-
CEK FAKTA: Benarkah Ada Lowongan PPNPN untuk Seluruh Indonesia?
-
CEK FAKTA: Benarkah Ada Kanal Pengaduan Penipuan Online via WhatsApp?
-
CEK FAKTA: Budi Arie Ancam Bakal Bongkar Rahasia Negara
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
-
Viral Video Nenek dan Cucunya Selamat dari Maut usai 15 Jam Terjebak di Reruntuhan Gempa Myanmar
News
-
Pasar Literasi Jogja 2025: Memupuk Literasi, Menyemai Budaya Membaca
-
Bukan Hanya Kembali Suci, Ternyata Begini Arti Idulfitri Menurut Pendapat Ulama
-
Contoh Khutbah Idul Fitri Bahasa Jawa yang Menyentuh dan Memotivasi
-
Hikmat, Jamaah Surau Nurul Hidayah Adakan Syukuran Ramadhan
-
Demi Mengabdi, Mahasiswa Rantau AM UM Tak Pulang Kampung saat Lebaran!
Terkini
-
Bikin Gagal Move On! 3 Drama Medis Korea Ini Siap Bikin Kamu Pengen Jadi Dokter!
-
Reuni Lagi, Lee Do Hyun dan Go Min Si Bakal Bintangi Drama Baru Hong Sisters
-
Review Novel 'Entrok': Perjalanan Perempuan dalam Ketidakadilan Sosial
-
Lebaran Usai, Dompet Nangis? Waspada Jebakan Pinjol yang Mengintai!
-
Mark NCT Wujudkan Mimpi Jadi Bintang di Teaser Terbaru Album The Firstfruit