Belum lama ini media sosial dibikin heboh dengan surat edaran dari Ketua Jurusan Arsitektur dan Perencanaan, Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh. Surat edaran tersebut menjadi perbincangan hangat publik lantaran ditujukan untuk mahasiswa yang memiliki bau badan.
Melansir dari unggahan Instagram infobandaaceh, surat edaran itu dibuat karena banyaknya dosen yang mengeluh mengendus bau badan tak sedap dari mahasiswa. Apalagi pada saat asistensi, dosen merasa tak nyaman dengan bau badan mahasiswanya.
Untuk mengatasi keluhan dosen serta demi kebaikan kegiatan pembelajaran, Ketua Jurusan Arsitektur dan Perencanaan, Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh mengeluarkan surat edaran untuk seluruh mahasiswa. Surat edaran dengan nomor B/885/UN11.1.4/4/LL/2022: berisikan himbauan sekaligus tutorial merawat tubuh supaya meminimalisir bau badan.
Untuk itu, perlu mahasiswa membaca panduan untuk mengurangi bau badan berikut ini.
Panduan mengurangi bau badan:
1. Mandi secara teratur
2. Gunakan sabun antibakteri
3. Keringkan badan dengan baik
4. Pilih pakaian sejuk
5. Ganti baju dan pakaian dalam secara teratur
6. Kurangi makan minyak dan bawang
Yang perlu diperhatikan, ketiak yang merupakan area yang paling berkeringat yang menyebabkan bau badan harus dirawat dengan memperhatikan hal berikut:
7. Gunakan antiperspirant
8. Gunakan daun sirih
9. Gunakan cuka apel
10. Gunakan baking soda
11. Gunakan jus lemon
12. Tea tree oil
13. Hindari pemakaian deodoran berlebihan, karena akan membuat bau badan lebih terasa
14. Hentikan kebiasaan merokok karena itu dapat menambah aroma bau badan
"Mohon peringatan ini diperhatikan dan diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Jurusan sangat mengharapkan mahasiswa harus memperhatikan kebersihan dan aroma tubuh ketika proses kegiatan belajar di kampus." penutup surat edaran.
Netizen mendukung kebijakan ketua jurusan yang tegas memberikan surat edaran supaya mahasiswanya menjaga kebersihan tubuh.
"Dosen yang sangat perhatian pada mahasiswa/i nya" komentar netizen dengan emoji jempol.
"Menurut saya aturan seperti ini bagus sih. Mengajak hidup bersih karena bau badan itu bau banget," ujar yang lain.
"Good, demi kenyamanan semua," imbuh lainnya.
Baca Juga
-
Eks-Kapten Timnas U-19 Akui Sulit Ikuti Porsi Latihan Bersama STY, Mengapa?
-
Review Buku Sebuah Kota yang Menculik Kita, Fenomena Sosial dalam Bingkai Puisi
-
Wealth Building Masterclass: Membangun Kekayaan dan Meraih Kebebasan Finansial Lewat Saham di Tahun 2025
-
Balas ADOR, NewJeans Klaim Kontrak Eksklusif Berakhir Sesuai Hukum
-
Hadapi Rendahnya Minat Beli Gen Z, Cemara Trashion Lakukan Ini agar Terus Eksis
Artikel Terkait
-
Viral Warga Ngaku Dapat Hadiah Gas Melon dari PDIP, Admin Gerindra: Enaknya Diapain Ini?
-
Viral Aksi Unik Pengantin Wanita Nyoblos ke TPS Usai Ijab Kabul, Masih Pakai Gaun Pernikahan
-
Gilga Sahid Pamer Momen Happy Asmara Cari Pahala, Netizen Soroti Botol di Meja: Salfok Aku!
-
Dharma Pongrekun Siap Jadi Tukang Kaos, Netizen Minta Bahas Elite Global
-
Viral Wanita Umrah Bareng Teman Pria hingga Dilamar di Depan Kabah: Netizen Langsung Meradang!
News
-
Wealth Building Masterclass: Membangun Kekayaan dan Meraih Kebebasan Finansial Lewat Saham di Tahun 2025
-
Hadapi Rendahnya Minat Beli Gen Z, Cemara Trashion Lakukan Ini agar Terus Eksis
-
Membludak! Floating Market Pertama di Surabaya Diserbu Pengunjung
-
Satukan Dedikasi, Selebrasi Hari Guru di SMA Negeri 1 Purwakarta
-
Dari Kelas Berbagi, Kampung Halaman Bangkitkan Remaja Negeri
Terkini
-
Eks-Kapten Timnas U-19 Akui Sulit Ikuti Porsi Latihan Bersama STY, Mengapa?
-
Review Buku Sebuah Kota yang Menculik Kita, Fenomena Sosial dalam Bingkai Puisi
-
Balas ADOR, NewJeans Klaim Kontrak Eksklusif Berakhir Sesuai Hukum
-
Alvin Lim Tuding Denny Sumargo Biang Kerok Konflik Agus Salim dan Teh Novi: Makanya Nggak Beres-Beres
-
Quick Count vs Hasil Resmi Pemilu: Akurasi atau Sekadar Kontroversi?