Pembangunan infrastruktur jalan yang ada di seluruh wilayah Indonesia, tampaknya belum merata, terutama jalan yang ada di desa-desa. Dengan masih adanya daerah yang tidak tersentuh pembagunan infrastruktur jalan, tentu itu bisa mengalami ketertinggalan perkembangan.
Padahal, pembangunan infrastruktur jalan menjadi vital penting membuat masyarakat bisa maju dan sejahtera. Mengapa? Infrastruktur jalan sangat mempengaruhi aktivitas masyarakat, terutama dari segi prekonomian. Jadi, kalau infrastruktur jalannya tidak baik, itu juga dapat berdampak pada pertumbuhan ekonominya.
Salah satu bukti kalau infrastruktur jalan di Indonesia belum merata, dengan banyaknya beredar di media sosial mengenai aksi masyarakat yang memang sengaja memviralkan jalan terkait. Dulu ada aksi mancing jalan sebagai bentuk protes terhadap pemerintah, lantaran jalanan itu berlubang hingga digenahi air, sering juga terjadi aksi tanam pohon pisang di jalan lantaran jalanan tersebut sangat rusak.
BACA JUGA: Inilah yang Bisa Terjadi kalau Kamu Suka Main HP saat Mengendarai Motor di Jalan
Baru-baru ini kembali beredar di media sosial aksi warga yang cukup menuai perhatian. Aksi warga tersebut dilakukan lantaran pembangunan infrastruktur jalan terjadi cukup lambat di daerahnya.
Melansir dari akun TikTok @ekobudiyono78, terlihat seorang warga yang mewujudkan nazarnya lantaran di daerahnya sudah diaspal. Nazar itu diwujudkan yang sudah lama ia ucapkan, sejak jalan di desanya mengalami kerusakan yang bertahun-tahun.
Dalam video tersebut, terlihat salah satu warga yang mengenakan baju kaos berwarna merah merangkak di jalan lantaran jalanan yang ada di desanya kini sudah diaspal.
BACA JUGA: Orang Tua Kirim Durian untuk Anaknya, Netizen Malah Menyebutnya Buah Sukun
Ternyata, warga itu merangkak demi mewujudkan nazar yang telah ia ucapkan pada 2014 lalu. Rupanya, sebelumnya jalanan yang ada di desanya itu masih berupa tanah dan bebatuan. Bahkan, jalanan itu hanya di cor blok di beberapa bagian saja. Harapan untuk memiliki jalanan yang beraspal baru terwujud di tahun 2023 ini. Artinya warga di sana telah lama merasakan jalanan yang rusak.
Warga itu memenuhi nazarnya dengan merangkak sejauh 1 km dari rumahnya menuju balai warga.
“Nazar seorang warga bila depan rumahnya diaspal akan jalan merangkak dari rumahnya sampai Balai warga,” tulis sebagai keterangan dalam video tersebut, dikutip dari TikTok @ekobudiyono78.
Terlihat pula, banyak warga setempat mengawal aksi merangkak yang dilakukan salah satu warga mengenakan baju warna merah itu. Diketahui kalau kejadian itu terjadi di Gunungkidul, DI Yogyakarta.
Aksi itu pun kini beredar di media sosial dan menjadi viral. Dari uggahan akun TikTok @ekobudiyono78 sendiri, kini sudah ditonton sebanyak 12,3 ribu kali.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Estafet Jokowi ke Prabowo, Bisakah Menciptakan Rekrutmen Kerja yang Adil?
-
6 Alasan Kenapa Banyak Orang Lebih Memilih WhatsApp Dibanding yang Lain
-
6 Pengaturan di Windows yang Dapat Memaksimalkan Masa Pakai Baterai Laptop
-
7 Fitur Keamanan Android yang Bisa Lindungi Data Pribadi Kamu
-
4 Trik Tingkatkan Kualitas Audio di Laptop Windows
Artikel Terkait
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Akun X Wikipedia Bagikan Cerita Firaun Akhenaten yang Pernah Pindahkan Ibu Kota, Warganet: Kok Mirip Sama...
-
Viral Rizal Armada Tegur Pasangan Kekasih Bermesraan di Konsernya: Kalau Belum Nikah Jangan Dekat-Dekat!
News
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Kampanyekan Gapapa Pakai Bekas, Bersaling Silang Ramaikan Pasar Wiguna
-
Sri Mulyani Naikkan PPN Menjadi 12%, Pengusaha Kritisi Kebijakan
Terkini
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
-
Sinopsis Film Death Whisperer 2, Aksi Nadech Kugimiya Memburu Roh Jahat
-
Maarten Paes Absen di Piala AFF 2024, Saatnya Cahya Supriadi Unjuk Gigi?
-
Review Film The Twisters 2024: Perburuan Badai yang Mendebarkan
-
Apesnya Vietnam, Pemusatan Latihan di Korea Terancam Kacau Gegara Hal Ini