Ahmad Sahroni dan Ridwan Kamil digadang menjadi bakal calon Gubenur DKI Jakarta. Meskipun pilkada masih jauh tetapi kedua politikus ini sudah memperlihatkan pertarungan sengit.
Ahmad Sahroni bahkan menyebut bahwa dirinya mudah untuk melawan Ridwan Kamil di Pilgub DKI nanti. Bukan tanpa alasan pria berjuluk Sultan Priok ini mengatakan demikian.
BACA JUGA: Ganjar Pro Kontra Hak Angket Pemilu: Kalau Merasa Benar, Tak Perlu Takut!
Menurutnya, posisi dia dengan Mantan Gubenur Jawa Barat itu setara.
"Kenapa Ridwan Kamil terlalu mudah buat gue? Karena kalau berlawanan dengan seorang Ridwan Kamil dia kan bukan anak presiden. Nah kenapa gue bilang terlalu mudah," ucap Ahmad Sahroni dalam kanal YouTube Abdel Achrian dikutip pada Kamis (29/2/2024).
Berbeda dengan ketika Ahmad Sahroni harus melawan anak presiden akan sulit baginya.
"Kecuali lawannya anak presiden nah itu sulit gue, kenapa? Karena fasilitasnya pasti dipakai buat anaknya. Nah makanya gue bilang kenapa Ridwan Kamil terlalu mudah buat gue," sambungnya.
Ahmad Sahroni menegaskan bahwa memang itu alasannya berani sebut mudah melawan Ridwan Kamil, tak berkaitan dengan pengetahuan. Dia lantas membandingkan hal ini dengan majunya Gibran sebagai cawapres yang tidak harus tahu tentang Indonesia.
BACA JUGA: Viral Emak-emak Rebutan Beras Mengingatkan Publik Soal Kasus Minyak Goreng Langka
"Bukan dari pengetahuannya tentang Jakartanya?" tanya Abdel.
"Enggak ada, udah pokoknya seorang cawapres Gibran aja enggak tahu apa-apa jadi tuh menang. Emang dia mesti harus tahu Indonesia inilah, enggak ada bisa jadi," jawab politikus Nasdem itu.
"Mungkin dia (Gibran) sama kayak lu bang, maksudnya dia enggak pakai tahapan langsung," tanya Abdel lagi.
"Itu dia namanya garis tangan, who know? Kebetulan dia garis tangannya anaknya presiden. Kalau gue kan enggak jadi agak susah." tandas Ahmad Sahroni.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Makin Panas! Media Vietnam Soroti 3 Keputusan Aneh Thailand di SEA Games 2025
-
Piala AFF U-23: Peluang Jens Raven Buktikan Kualitasnya di Skuad Garuda
-
Ngobrol Santai Soal Pendidikan Indonesia dalam Buku Kopi Merah Putih
-
7 Drama China yang Dibintangi Su Xiao Tong, Ada Young Blood
-
Sinopsis Phule, Film Biopik India Dibintangi Pratik Gandhi dan Patralekha
Artikel Terkait
-
Bukan Rp150 Juta, Richard Lee Cuma Bayar Lisa Mariana dengan Uang Transport Sewajarnya
-
Lisa Mariana Ngaku Dirinya Sudah Berhenti 'Nakal' Saat Berhubungan dengan RK: Mau Membenahi Diri
-
Mengejutkan! Moge Ridwan Kamil Disita KPK, Tapi Bukan Atas Namanya?
-
Lisa Mariana Banjir Air Mata Minta Maaf ke Istri Ridwan Kamil: Waktu Itu Aku Lagi Nakal-nakalnya
-
Kuasa Hukum Bantah Keaslian Foto Ridwan Kamil dan Lisa Mariana Saat Main Kartu: Itu AI!
News
-
Kentongan Pukul Sepuluh dan Langkah Awal Menuju Kampus Tangguh Bencana di UMJ
-
Kkuljaem Edu, Gerbang Menuju Impian Kuliah di Korea Selatan
-
PPG Bahasa Indonesia Tumbuhkan Minat Literasi dengan Pembelajaran yang Asik
-
Dana Keistimewaan DIY Lahirkan 4 Film Pendek, Siap Menggugah Hati dan Pikiran!
-
Ucapan Tolong ke ChatGPT Bikin OpenAI Merugi, Kok Bisa?
Terkini
-
Makin Panas! Media Vietnam Soroti 3 Keputusan Aneh Thailand di SEA Games 2025
-
Piala AFF U-23: Peluang Jens Raven Buktikan Kualitasnya di Skuad Garuda
-
Ngobrol Santai Soal Pendidikan Indonesia dalam Buku Kopi Merah Putih
-
7 Drama China yang Dibintangi Su Xiao Tong, Ada Young Blood
-
Sinopsis Phule, Film Biopik India Dibintangi Pratik Gandhi dan Patralekha