Kegiatan pengabdian menjadi sarana kontribusi dan pengembangan masyarakat secara luas. Tim Universitas YPPI Rembang yang diketuai oleh Ibu Susanti Dwi Ilhami, SE., MM berkolaborasi dengan STMIK AKI Pati menyelenggarakan pemberian bantuan mesin dan pelatihan.
Penyerahan dua buah mesin (continous band sealer dan mesin cetak rengginang) telah dilakukan pada Sabtu (10/8/2024). Penyelenggaraan kegiatan didukung dan didanai oleh Kemendikbudristek 2024. Saksi dalam acara penyerahan disaksikan secara langsung oleh Darji selaku perwakilan Kepala Desa Pasar Banggi.
Dalam memperingati HUT RI ke-79 mendorong tim pengabdian menyelenggarakan kegiatan pemberdayaan masyarakat khususnya Kelompok Wahyu Mina Abadi dengan kegiatan pelatihan e-commerce dan mesin.
Dalam pembukaan acara pelatihan 17 Agustus yang dibuka oleh Kepala Desa Pasar Banggi Rasno menyebutkan, "Kegiatan ini sangat bermanfaat untuk masyarakat terima kepada tim dari UYR."
Sementara itu, Ketua Kelompok Wahyu Mina Abadi dalam sambutannya menyampaikan, "Kegiatan ini menarik semoga bermanfaat dan bisa mengembangkan kelompok kami kedepannya."
Dua hari (17-18 Agustus) para peserta didompleng ilmu dari para narasumber andal yang telah diundang guna memeriahkan dan menyalurkan ilmu pada kegiatan ini Ibu Dr. Damayanti, SE., MSi, Ibu Susanti Dwi Ilhami, SE., MM dan Bapak Daniel Alfa Alfa Puryono, S.Kom., M.Kom.
Materi e-commerce menitikberatkan pada pengetahuan dan pembuatan serta penggunaan akun. Materi mesin aplikatif mesin secara langsung.
Peserta antusias bertanya kepada para narasumber, salah satu peserta sempat bertanya, "Kita pernah dapat pelatihan seperti ini tapi lupa password dan tidak bisa digunakan."
Dengan cepat tim pengabdian menangani masalah yang ada sehingga akun kembali berfungsi.
Hasil survei pelatihan menunjukkan bahwa terdapat perbedaan signfikan sebelum dan sesudah kegiatan pelatihan. Peserta antusias mengikuti kegiatan pelatihan sampai selesai.
Dengan kegiatan ini peserta telah memiliki akun Shopee dan telah terampil dalam menggunakan Shopee. Selain itu peserta mampu mengoperasikan dengan baik mesin yang telah diberikan.
Harapan dari tim pengabdian semoga kegiatan pengabdian dapat bermanfaat untuk Kelompok Wahyu Mina Abadi dalam mengembangkan usahanya.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Artikel Terkait
-
Kisah UMKM Shopee Sukses Berkarya Sebelum 30 Angkat Cerita Inspiratif Brand Sandal Lokal Kingman
-
Rumah Tamadun Sukses Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
-
Jerit Pelaku UMKM China Imbas Tarif Trump: Kami Kewalahan
-
Dari Utang ke Untung Ratusan Juta: Kisah Inspiratif UMKM Berdayakan Perempuan Bersama BRI
-
Dorong Pengembangan UMKM-K, ASIPPINDO Tegaskan Komitmen Wujudkan Asta Cita Pemerintah
News
-
Resmi Cerai, Ini 5 Perjalanan Rumah Tangga Baim Wong dan Paula Verhoeven
-
Mahasiswa PPG FKIP Unila Asah Religiusitas Awardee YBM BRILiaN Lewat Puisi
-
Jobstreet by SEEK presents Mega Career Expo 2025: Temukan Peluang Kariermu!
-
Sungai Tungkal Meluap Deras, Begini Nasib Pemudik Sumatra di Kemacetan
-
Record Store Day Yogyakarta 2025, Lebarannya Rilisan Fisik Kini Balik Ke Pasar Tradisional
Terkini
-
Snow White Dilarang Tayang di Lebanon Imbas Negara Asal Gal Gadot
-
AFF Bentuk Tim ASEAN All Stars, Perlukah Para Pemain Timnas Indonesia Turut Serta?
-
4 Ide OOTD Youthful ala Jiwoo Hearts2Hearts, Sederhana tapi Tetap Memikat!
-
Blak-blakan! Sandy Walsh Ngaku Beruntung Bela Timnas Indonesia Sejak Awal
-
Hanya Satu Pemain yang Masuk Tim ASEAN All Stars, Pendukung Timnas Indonesia Siap Kecewa