Pada Minggu (09/03/2025) kemarin, pelatih timnas Indonesia, Patrick Kluivert resmi mengumunkan daftar nama 27 pemain timnas Indonesia jelang laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 round 3 zona Asia melawan Australia dan Bahrain. Melansir dari laman resmi PSSI (pssi.org), pemanggilan kali ini bersifat provisional yang memiliki arti akan ada beberapa pemain yang tercoret nantinya.
Di sisi lain, ternyata ada beberapa pemain langganan timnas Indonesia yang tak dipanggil oleh Patrick Kluivert. Bahkan, beberapa pemain tersebut dianggap sebagai langganan pemanggilan timnas Indonesia di era kepelatihan Shin Tae-yong. Siapa sajakah? berikut 3 pemain langganan timnas Indonesia yang tak dipanggil oleh Patrick Kluivert.
1. Witan Sulaeman
Winger berusia 23 tahun ini tak dipanggil oleh Patrick Kluivert kendati dalam beberapa laga sebelumnya selalu dipanggil ke timnas Indonesia. Melansir dari laman transfermarkt.co.id, penampilan Witan Sulaeman bersama Persija Jakarta dalam beberapa laga terakhir yang dianggap menurun disinyalir menjadi penyebab utama.
Pada masa kepelatihan Shin Tae-yong, pemain dengan catatan 46 caps dan 9 gol bersama timnas Indonesia ini selalu menjadi langganan pemanggilan pemain. Kini, dengan hadirnya beberapa pemain baru seperti Ole Romeny dan Septian Bagaskara membuatnya tersisihkan dari skuad timnas Indonesia.
2. Asnawi Mangkualam
Nama Asnawi Mangkualam juga tak dipanggil ke skuad timnas Indonesia kali ini meskipun performanya di klub Port FC cukup memukau. Menumpuknya pemain di sektor bek kanan dengan adanya nama-nama semacam Kevin Diks, Sandy Walsh dan Eliano Reijnders membuat pemain berusia 25 tahun ini harus absen dari pemanggilan timnas Indonesia kali ini. Asnawi Mangkualam sendiri sejauh ini sudah mencatatkan 48 penampilan bersama timnas Indonesia dan mencetak 2 gol.
3. Yakob Sayuri
Kapten tim Malut United, Yakob Sayuri juga tak dipanggul ke timnas Indonesia di era kepelatihan Patrick Kluivert. Meskipun tampil luar biasa selama musim 2024/2025 dengan sukses mencetak 6 gol, winger berusia 27 tahun ini masih belum bisa memukau Patrick Kluivert dalam pemanggilan timnas Indonesia kali ini. Bersama skuad garuda, Yakob Sayuri sudah mencatatkan 24 penampilan dan mencetak 3 gol sejauh ini.
Nah, itulah 3 nama pemain timnas Indonesia yang tak dipanggil oleh pelatih Patrick Kluivert ke skuad garuda.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
2 Punggawa Timnas Indonesia Tampil Baik Bersama Klub, Auto Dilirik Patrick Kluivert?
-
Persib Bandung Raih Gelar Juara Liga 1 2024/2025, Catat 3 Fakta Bersejarah!
-
4 Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Matchday Bulan September 2025
-
Patrick Kluivert Coba Dekati Pascal Struijk, Media Asing Berikan Respon
-
3 Bek Keturunan yang Bisa Memperkuat Timnas Indonesia U-23, Ada Pemain Liga Inggris!
Artikel Terkait
-
Mees Hilgers Tak Sabar Ingin Selesaikan Liga Belanda Musim Ini
-
Perbandingan Timnas Indonesia Vs Malaysia: Harga Pasar, Peringkat FIFA, hingga Prestasi
-
Jarang Main di Oxford United, Ole Romeny Malah Dipuji Setinggi Langit
-
Minus Kevin Diks dan Dean James, Siapa Pengganti di Timnas Indonesia? Ini Bocorannya
-
3 Pemain Keturunan yang Bisa Dinaturalisasi Imbas Dean James dan Kevin Diks Cedera
Sport
-
Media Asing Sebut Timnas Indonesia Tak Miliki Filosofi Permainan yang Jelas
-
Lando Norris dan Oscar Piastri Siap Bersaing untuk Gelar Juara Dunia 2025
-
Disebut akan Dinaturalisasi, 2 Pemain Ini Disebut Sedang Dipantau oleh PSSI
-
Dragan Talajic Sindir Timnas Indonesia Terkait Jumlah Pemain Naturalisasi
-
Usulan Aprilia Kembali Dapat Penolakan, Kemarin Ducati Sekarang Jack Miller
Terkini
-
Dibandingkan Jay Idzes, Jalan Thom Haye Selamatkan Almere City Cenderung Lebih Rumit!
-
Sejumlah Kardinal Mengaku Tonton Film Conclave Sebelum Ikut Konklaf
-
Persebaya Susuri Jalan Menuju Kompetisi Asia, Paul Munster Bakar Semangat
-
Rose BLACKPINK Angkat Tema Cinta Berlebihan dalam Lagu Messy, OST Film F1
-
Rose BLACKPINK Merangkul Ketidaksempurnaan Cinta di Lagu Terbaru Bertajuk Messy