Film soul adalah film yang dikeluarkan oleh Studio Pixar pada 2020 lalu. Film ini berhasil menjuarai academy award dalam kategori animasi terbaik.
Selain berkat animasi yang memukau dan memanjakan mata, Soul juga memiliki cerita yang patut diacungi jempol.
Bermula dari seorang guru musik di sekolah menengah, Joe Gardner, yang diterima menjadi guru tetap. Namun, hal itu tidak membuatny langsung bahagia, ia menginginkan hal yang lebih di dunia musik.
Joe Gardner ingin menjadi pemain piano yang tampil di konser-konser besar. Ia ingin menjadi musisi sungguhan sebagai karirnya.
Ibunya yang khawatir dengan keadaan anaknya itu, memaksa Joe untuk menerima tawaran sebagai guru tetap agar Joe tidak repot-repot memikirkan biaya hidup dan uang pensiun. Joe hanya berkata bahwa ia memiliki rencana.
Kemudian kesempatan yang lain pun datang. Muridnya yang pernah ia ajar menelpon untuk mengajaknya tampil bersama artis besar, Dorothe William. Ia senang bukan kepalang!
Setelah bertemu dengan Dorothea William dan membuat janji untuk tampil di malam besok hari, ia pulang dengan riang gembira. Tapi sayang, ia tidak memperhatikan langkahnya ketika pulang. Ia jatuh ke dalam selokan dan mati. yap, dia mati. Tapi cerita tetap berlanjut ke dunia lain, akhirat.
Joe tidak siap untuk mati sekarang. Ia harus tampil, karena ini adalah batu loncatan besar dalam karir musiknya. Ia tidak boleh melewatkannya.
Ia pun mencoba beerbagai cara untuk menghindari kematian dan ia tersesat ke dunia sebelum kehidupan, dunia di mana jiwa disiapkan untuk terjun ke bumi.
Dalam perjalanannya untuk kembali ke bumi, ia bertemu dengan 22. Nah, 22 adalah jiwa yang belum pernah lahir karena ia tidak mampu mengisi bagian terakhir dari emblemnya. Emblem inilah yang akan membawa sebuah jiwa untuk terjun ke bumi.
Bagian terkhir yang harus diisi oleh 22 untuk dapat ke bumi adalah sebuah spark atau semangat untuk hidup. Inilah tugas Joe dan 22 untuk menemukan spark milik 22.
Perjalanan mereka menjadi sangat menaridan sulit ditebak karena latarnya yang berpindah dari satu alam ke alam lainnya.
Sebenarnya amanat dari film ini cukup sederhana, namun tidak pas rasanya jika ditelan oleh anak-anak. Tentu saja amanat dari film ini menyangkut tentang passion dan tujuan hidup yang sedang dicari oleh karakter 22.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Apresiasi Film Jumbo yang Menginspirasi Animasi Indonesia
-
Review Film Drop: Dinner Romantis Berujung Teror Notifikasi Maut
-
Review Anime Bofuri, Main Game VRMMORPG yang Jauh dari Kata Serius
-
Lucunya Hantu Pemula Berjuang Takuti Manusia di Film Dead Talents Society
-
5 Film Animasi Terlaris Asia Tenggara, Jumbo di Posisi Puncak!
Ulasan
-
Ulasan Novel Monster Minister: Romansa di Kementerian yang Tak Berujung
-
Ulasan Novel The Confidante Plot: Diantara Manipulasi dan Ketulusan
-
Review Film Drop: Dinner Romantis Berujung Teror Notifikasi Maut
-
Pengepungan di Bukit Duri: Potret Luka Sosial di Balik Layar Sinema
-
Review Anime Bofuri, Main Game VRMMORPG yang Jauh dari Kata Serius
Terkini
-
Final AFC U-17: Uzbekistan Miliki 2 Modal Besar untuk Permalukan Arab Saudi
-
Final AFC U-17: Uzbekistan Lebih Siap untuk Menjadi Juara Dibandingkan Tim Tuan Rumah!
-
Media Asing Sebut Timnas Indonesia U-17 akan Tambah Pemain Diaspora Baru, Benarkah?
-
Taemin Buka Suara Soal Rumor Kencan dengan Noze, Minta Fans Tetap Percaya
-
Kartini di Antara Teks dan Tafsir: Membaca Ulang Emansipasi Lewat Tiga Buku