Aplikasi media sosial TikTok belangan ramai diminati orang-orang. Tak cuma anak muda, orang tua sampai anak-anak pun banyak yang menggunakan aplikasi berbasis video ini.
Bukan tanpa alasan, TikTok digemari karena dikenal praktis untuk digunakan. Para pengguna bisa mengkreasikan video semenarik mungkin dengan berbagai fitur yang ada, seperti lagu, filter, dan lain-lain.
Untuk kamu yang baru mulai bermain TikTok, jangan minder. Ada template video TikTok yang bisa kamu coba agar karya lebih menarik dan disukai banyak orang.
Apabila beruntung, kamu bakal FYP lalu viral di media sosial. Nah, bagaimana caranya agar kamu bisa membuat video TikTok dengan template agar jadi lebih menarik?
Mengutip The Verge, kamu perlu menyiapkan sejumlah foto atau video di perangkat sebelum membuat karya TikTok. Untuk cara menggunakan template TikTok, terapkan beberapa langkah berikut ini.
- Klik tanda plus (+) di bagian bawah layar untuk membuat video baru.
- Ketuk opsi 'Templates' yang berada di bagian bawah layar, tepat sebelah kanan tulisan 'kamera'.
- Geser untuk memilih template yang sudah disediakan di TikTok. Di setiap template, sudah disematkan deskripsi berisi informasi.
- Setelah selesai cari template, klik tombol 'Pilih Foto'. Silakan pilih foto-foto yang cocok. Jumlahnya bisa disesuaikan dengan keterangan yang tertera. Di template TikTok sudah tercantum keterangan jumlah minimum maupun maksimum foto.
- Apabila sudah, TikTok akan memproses foto-fotomu yang akan dimasukkan ke dalam template.
- Video dari TikTok sudah jadi. Saatnya kamu menambahkan berbagai macam modifikasi. Misal menambahkan stiker, mengubah efek, atau menambah suara.
- Unggah. Apabila sudah selesai, silakan pilih opsi mempublikasikan video yang telah kamu buat dengan template TikTok.
Itu lah beberapa step bagi para pengguna TikTok baru untuk menciptakan karya. Mudah bukan? Apalagi pakai template yang tersedia. Tidak cuma praktis dan cepat, kamu juga bisa menambahkan kreasi simpel sendiri.
Baca Juga
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
Bangkit dari Keterpurukan Melalui Buku Tumbuh Walaupun Sudah Layu
-
The Grand Duke of the North, Bertemu dengan Duke Ganteng yang Overthinking!
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
Artikel Terkait
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Akun X Wikipedia Bagikan Cerita Firaun Akhenaten yang Pernah Pindahkan Ibu Kota, Warganet: Kok Mirip Sama...
-
Viral Rizal Armada Tegur Pasangan Kekasih Bermesraan di Konsernya: Kalau Belum Nikah Jangan Dekat-Dekat!
Ulasan
-
Bangkit dari Keterpurukan Melalui Buku Tumbuh Walaupun Sudah Layu
-
The Grand Duke of the North, Bertemu dengan Duke Ganteng yang Overthinking!
-
Menyantap Pecel Lele Faza, Sambalnya Juara
-
Antara Kebencian dan Obsesi, Ulasan Novel Malice Karya Keigo Higashino
-
Jangan Memulai Apa yang Tidak Bisa Kamu Selesaikan: Sentilan Bagi Si Penunda
Terkini
-
Seni Menyampaikan Kehangatan yang Sering Diabaikan Lewat Budaya Titip Salam
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
Novel 'Mana Hijrah': Ujian Hijrah saat Cobaan Berat Datang dalam Hidup
-
Kalahkan Shi Yu Qi, Jonatan Christie Segel Tiket Final China Masters 2024