Telah debut sejak tahun 2012, EXO telah merilis banyak album dan lagu dalam perjalanan panjang karirnya. Dengan berbagai genre musik, lagu EXO dapat dinikmati penggemarnya dalam segala suasana.
Nah, berikut 11 rekomendasi lagu EXO yang cocok untuk menemanimu belajar.
1. Day After Day
Lagu ‘Day After Day’ merupakan lagu EXO yang dirilis tahun 2019 lalu. Termasuk salah satu track list di album ‘Obsession’, lagu ini akan membantumu agar tidak jenuh meski belajar semalaman.
2. The First Snow
Lagu ‘The First Snow’ termasuk dalam album ‘EXO: Greatest Hits’. Rilis di tahun 2021 kemarin, lagu ini memiliki campuran genre pop, RnB dan EDM.
3. Peter Pan
Lagu ‘Peter Pan’ termasuk salah satu track list dalam album ‘XOXO’ yang rilis tahun 2013. Lagu yang memiliki alunan nada santai ini sangat cocok untuk menemani belajarmu.
4. Beautiful
Lagu ‘Beautiful’ merupakan salah satu lagu dalam album bertajuk ‘Exology Chapter 1: The Lost Planet’. Lagu yag rilis tahun 2014 lalu ini akan membuatmu semakin bersemangat belajar.
5. Wait
Lagu ‘Wait’ termasuk salah satu lagu di album ‘Love Shot (The 5th Album Repackage)’. Memiliki genre pop dan EDM akan membuatmu tidak merasa lelah belajar.
6. Baby
Lagu ‘Baby’ merupakan salah satu track list dalam album ‘XOXO’. Meski telah rilis di tahun 2013 silam, lagu ini tetap harus masuk study playlistmu.
7. Heaven
Lagu ‘Heaven’ merupakan lagu yang rilis di tahun 2016 lalu. Termasuk dalam album EXO bertajuk ‘Ex’act’, lagu ini juga bisa menjadi teman belajarmu agar tidak suntuk.
8. Cloud 9
Masih dalam album yang sama, lagu ‘Cloud’ yang memiliki campuran dari berbagai genre musik ini akan membantumu tetap terjaga saat belajar.
9. Sing For You
Lagu 'Sing For You' ini merupakan lagu utama dalam album yang memiliki judul yang sama. Dengan iringan petikan gitar membuat lagu ini cocok jadi teman belajarmu.
10. For Life
Lagu 'For Life' yang merupakan single utama dalam album bertajuk sama ini memiliki versi Korea dan Mandarin. Lagu bergenre pop dan ballads ini harus masuk playlist belajarmu.
11. Universe
Lagu 'Universe' merupakan lagu utama dalam album berjudul sama yang dirilis 2017 silam. Memiliki genre pop ballads, lagu ini sangat pas untuk menemanimu belajar.
Itu dia 11 rekomendasi lagu EXO untuk menemanimu belajar. Selamat mendengarkan!
Baca Juga
-
4 Tips Bermanfaat untuk Kamu yang Baru Mulai Hobi Merajut, Tekun dan Sabar!
-
4 Cara Ampuh Hilangkan Noda Darah Menstruasi pada Pakaian, Tak Berbekas!
-
7 Rekomendasi Lagu BtoB yang Easy Listening, Sudah Pernah Dengar?
-
7 Rekomendasi Lagu IU yang Cocok Didengarkan Ketika Hujan Turun, Bikin Terbawa Suasana
-
5 Minuman Rempah yang Menghangatkan Tubuh Saat Hujan, Bisa Dibuat di Rumah
Artikel Terkait
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Lirik Lagu Mister Mendem, Duet Happy Asmara dan Gilga Sahid
-
Lirik Lagu Terima Kasih Guru Lengkap Link Download Resmi untuk Hari Guru Nasional 2024
-
Chord dan Lirik Lagu Hymne Guru, Ternyata Ini Judul Aslinya
-
Makna Perjuangan yang Tak Kenal Lelah di Lagu Baru Jin BTS 'Running Wild', Sudah Dengarkan?
Entertainment
-
Manganya Berakhir, You and I Are Polar Opposites Siap Diadaptasi Jadi Anime
-
Jeongnyeon: The Star Is Born, Puncaki Peringkat Drama Korea dan Aktor Terbaik
-
Intip Harga Tiket Konser Kyuhyun Super Junior di Jakarta, Mulai Rp1,35 Juta
-
3 Drakor Ciamik yang Dibintangi Bae Doona, Ada The Silent Sea
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
Terkini
-
Tertahan di Zona Nyaman, Bagaimana Pengaruh Pertemanan Terhadap Masa Depan?
-
Julian Oerip Pemain Keturunan Mirip Tijjani Reijnders Grade A
-
Ulasan Buku 'Di Tanah Lada': Pemenang II Sayembara Menulis Novel DKJ 2014
-
Belajar Berani Untuk Tidak Disukai Melalui Buku The Courage to be Dislike
-
Scrambled: Journeylism, Misteri Dokumen yang Hilang dan Musuh dalam Selimut