Pada Jumat (16/9/2022), Soompi melaporkan bahwa Circle Chart telah mengungkapkan peringkat semua kategori chart untuk minggu ini setelah melakukan pelacakan dari tanggal 4 hingga 10 September 2022.
Circle Chart di Korea Selatan selama ini sudah dianggap setara dengan Billboard di Amerika Serikat serta Oricon di Jepang.
ONEUS, IVE, dan BLACKPINK berhasil puncaki beberapa kategori Circle Chart minggu ini. Berikut adalah data lengkapnya:
1. Kategori Chart Album Fisik
ONEUS berhasil menduduki peringjat No.1 di kategori chart album fisik minggu ini dengan mini album terbaru mereka, “MALUS.”
Sementara itu, Album single ketiga IVE yang berjudul “After LIKE ” naik kembali ke chart album fisik minggu ini, menempati peringkat No. 2. Kemudian album solo Key SHINee, “Gasoline” berada di peringkat No. 3.
2. Katagori Chart Digital dan Streaming
IVE berhasil mempertahankan posisi mereka di peringkat No.1 pada katagori chart digital dan streaming selama dua minggu berturut-turut dengan lagu hit besar mereka, “After LIKE.”
Kemudian lagu “Attention” dan “Hype Boy” dari NewJeans masing-masing menempati peringkat No. 2 dan peringkat No. 4.
Lagu “Pink Venom” BLACKPINK tetap kuat menempati peringkat No. 3, diikuti oleh lagu “FOREVER 1” milik Girls' Generation yang masih tetap stabil di peringkat No. 5 pada kategori chart digital dan streaming minggu ini.
3. Kategori Chart Download
Kim Ho Joong menyapu dua tempat teratas pada kategori chart download minggu ini, dengan lagu barunya "Beautiful life" dan "Sad Silhouette" yang masing-masing menempati peringkat pertama dan kedua.
Lagu baru Kim Jae Hwan, "BACK THEN" berhasil menempati peringkat No. 3, sementara "After LIKE" IVE berada di peringkat No. 4 dan lagu baru ONEUS "Same Scent" memulai debutnya di peringkat No. 5.
4. Kategori Chart Sosial
BLACKPINK sukses menduduki puncak peringkat No.1 di kategori chart sosial pada minggu ini dengan lagu hit terbaru mereka, “Pink Venom.”
BTS tetap menempati peringkat No 2 di kategori chart sosial minggu ini, diikuti oleh Lisa BLACKPINK di peringkat No. 3, TWICE di peringkat No 4, dan Lim Young Woong di peringkat No 5.
Selamat untuk semua artis K-pop yang telah berhasil puncaki beberapa kategori Circle Chart minggu ini!
Baca Juga
-
Sinopsis Film Kingdom of the Planet of the Apes, Tayang 10 Mei 2024
-
Resmi Berkencan dengan IU, Lee Jong Suk Tulis Surat Mengharukan untuk Fans
-
Daftar Pemenang KBS Drama Awards 2022, Ada Lee Seung Gi dan Joo Sang Wook!
-
Keren! BTS Masuk Daftar Musisi yang Banyak Pecahkan Rekor Tahun 2022
-
Keren! Belum Resmi Rilis Album Solo, Jimin BTS Kembali Memecahkan Rekor Ini
Artikel Terkait
-
She's 24: Kisah Perjalanan Emosional Ledi di Debut Mini Albumnya
-
Detik-Detik Bruno Mars Ngomong Pakai Bahasa Korea, Raih Penghargaan Bareng Rose BLACKPINK di MAMA Awards 2024
-
Dinilai Terlalu Kurus, Penampilan Terbaru Lucinta Luna Bikin Khawatir: Tinggal Kulit dan Tulang
-
Rose BLACKPINK Tampilkan Outfit Sederhana di Video Musik Terbaru "Number One Girl": Tetap Cantik!
-
Hadirkan Lagu Baru bak Dangdut, Aksi Panggung The SIGIT bikin Penonton Joget di Joyland
Entertainment
-
BLak-blakan! Soyeon (G)I-DLE Sebut Eks Member dan Sindir HYBE di MAMA 2024
-
WayV Bertransformasi Jadi Bad Boy di Teaser MV Lagu Terbaru 'Frequency'
-
Jesse Eisenberg Resmi Jadi Sutradara Film Musikal Bergenre Komedi
-
NCT Dream Raih Trofi ke-3 Lagu 'When I'm With You' di Program 'Music Core'
-
143 Entertainment Bantah Tuduhan CEO Terlibat Pelecehan Pada Member MADEIN
Terkini
-
Dilibas Tottenham Hotspur 4-0, Era Keemasan Manchester City Telah Berakhir?
-
Ulasan Novel 'Tari Bumi', Kehidupan Perempuan Bali di Tengah Tekanan Kasta
-
Berpisah dengan Ducati, Bos Pramac Sampaikan Pesan Kesan yang Positif
-
Belajar Percaya Diri Melalui Buku The Power of Confidence Karya Palupi
-
Hanya Hadapi Anders Antonsen, Jonatan Christie Berpeluang Raih Gelar Juara