Al Ghazali menyayangkan sikap ibu sambungnya, Mulan Jameela ke Maia Estianty.
Al Ghazali mengungkapkan perspektifnya sebagai anak pertama Ahmad Dhani dan Maia Estianty.
“Ya, kalau aku sebagai anak pertama, harusnya kalau minta maaf ya langsung, langsung samperin ke rumah minta maaf,” katanya, dikutip dari kanal YouTube RCTI Infotaiment pada Senin, 28 November 2022.
Baca Juga: 'Tambah Dekil' Denise Chariesta Pakai Baju Seksi Bikin Netizen Jijik Lihat Daki di Lehernya
Ternyata, Al Ghazali menyayangkan sikap Mulan Estianti yang meminta maaf ke Maia Estianty bukan secara individu, tapi secara terbuka melalui media.
Menurutnya, Mulan Jameela seharusnya menemui Maia Estianty secara langsung jika memang berniat meminta maaf secara tulus.
Sikap yang dilakukan Mulan Jameela tersebut malah seperti memojokkan Maia Estianty.
Baca Juga: Jadikan Anaknya Wanita Panggilan, Pinkan Mambo Larang Michelle Ashley Sekolah Berpendidikan Tinggi
“Jadi nggak perlu lewat publik. Itu kan saya anggap kayak menyuduti bunda gitu,” sambung Al Ghazali.
Sempat bereder permintaan maaf Mulan Jameela ke Maia Estianty di salah satu podcast salah satu artis terkenal.
Jika dilihat, Mulan Jameela tidak mengakui kesalahan apa yang ia perbuat. Ia hanya meminta maaf jika perbuatannya dinilai Maia Estianty salah.
Baca Juga: Dibecandain Pinkan Mambo, Maia Estianty Ngamuk Diungkit soal Mulan Jamela
Mulan Jameela diisukan menjadi orang ketiga yang menyebabkan keretakan prahara rumah tangga antara Ahmad Dhani dan Maia Estianty.
Isu ini sempat membuatnya dihujat publik. Mulan Jameela dianggap mengkhianati Maia Estianty yang telah mengangkat namanya menjadi penyanyi terkenal.
Mulan Jameela masih merasa tidak bersalah sebab ia menikahi Ahmad Dhani usai bercerai secara agama dari Maia Estianty.
Baca Juga
-
Ulasan Buku Tahu Gak Tahu, Bahas Fenomena Sosial Lewat Ilustrasi yang Unik
-
Piknik Bersama Maut: Film Pendek yang Ajarkan Pentingnya Menikmati Hidup
-
3 Varian Serum dari Bio Beauty Lab, Ampuh Atasi Kulit Kusam hingga Penuaan
-
Wapres Minta Sistem Zonasi Dihapuskan, Apa Tanggapan Masyarakat?
-
Review Film River, Terjebak dalam Pusaran Waktu
Artikel Terkait
-
Ulasan Buku Al Ghazali karya Shohibul:Jejak Spiritual Sang Hujjatul Islam
-
Adu LHKPN Pasutri Artis Jadi Anggota DPR, Ahmad Dhani - Mulan Jameela Paling Kaya?
-
Beda Kekayaan Mulan Jameela vs Melly Goeslaw: Kebanting 50 Persen, Kini Gaji Keduanya Sama
-
Bukan Harta, Ternyata Ini yang Bikin Maia Estianty Klepek-Klepek ke Irwan Mussry
-
Diminta Maia Estianty Tidak Poligami, Anjasmara Beri Reaksi Tak Terduga
Entertainment
-
Resmi, Serial Alice in Borderland Season 3 Bakal Tayang Tahun Depan
-
Makna Perjuangan yang Tak Kenal Lelah di Lagu Baru Jin BTS 'Running Wild', Sudah Dengarkan?
-
Puncak FFI 2024: Jatuh Cinta Seperti di Film-Film Sapu Bersih 7 Piala Citra
-
Selamat! NCT Dream Raih Trofi ke-2 Lagu 'When I'm With You' di Music Bank
-
Disney Umumkan 5 Drama Korea yang Tayang di Tahun 2025, Ada Knock Off!
Terkini
-
Ulasan Buku Tahu Gak Tahu, Bahas Fenomena Sosial Lewat Ilustrasi yang Unik
-
Piknik Bersama Maut: Film Pendek yang Ajarkan Pentingnya Menikmati Hidup
-
3 Varian Serum dari Bio Beauty Lab, Ampuh Atasi Kulit Kusam hingga Penuaan
-
Wapres Minta Sistem Zonasi Dihapuskan, Apa Tanggapan Masyarakat?
-
Review Film River, Terjebak dalam Pusaran Waktu