Jimin BTS dinyatakan sebagai idola paling berbakat pada tahun 2022. Dilansir oleh Ten Asia pada Minggu (8/1/2023) bahwa Jimin menduduki peringkat pertama dalam survei '2022 Most Talented K-Pop Idols of 2022' yang dilakukan oleh 'The Netizens Report' di AS.
Sebelumnya, Jimin menempati posisi pertama dalam '2022 Asian Celebrity Of The Year 2022' dan 'Korean Celebrity Of The Year 2022' yang telah diumumkan oleh 'Netizen Report Magazine'.
Bersamaan dengan diumumkannya '2022 Most Talented K-Pop Idols Of 2022', berarti secara keseluruhan Jimin telah menempati posisi pertama dalam ketiga kategori tersebut dan memenangkan tiga medali emas. Atas prestasinya tersebut dia mendapatkan julukan 'Triple Crown'.
BACA JUGA: Rumah Tiko Akhirnya Dipasang Listrik Lagi Setelah 11 Tahun, Benarkah Dibantu Artis Ternama?
'Netizen Report Magazine' tidak hanya membahas mengenai idola pilihan netizen. Tapi juga menerbitkan informasi lain terkait masalah sosial dan hal laim berdasarkan jajak pendapat dan survei opini publik. Hal ini terdaftar di Library of Congress di Washington, DC, dan diakui pengaruhnya di sana.
'The Netizen Report' mewakili idola K-pop tahun 2022, menyoroti idola yang paling bertalenta. Terlepas dari bidang apapun yang digeluti. Seperti menyanyi, rap, menari, dan kemampuan penulis lirik/produksi. Jimin, yang dipilih sebagai No.1 oleh netizen. Jimin dianggap sebagai yang terbaik di industri ini karena dia merupakan penyanyi dan penari profesional.
Tidak hanya kemampuan dalam bermusiknya, Jimin juga diketahui dari sisi akademiknya, Jimin terlihat dia memiliki berbagai keterampilan dan kualitas serta kekayaan pengetahuan di berbagai bidang.
BACA JUGA: Disayang Sejak Kecil oleh Ibu Eny, Tiko Bungkam Pernyataan yang Menyebutnya adalah Anak Pungut
Selain itu, Jimin telah membuktikan bakatnya yang multitalenta dalam banyak hal. Ia melakukan partisipasi dalam banyak proyek setiap tahun. Seperti menari, menyanyi, mengaransemen lagu, dan memproduksi musik. Kemampuan tersebutlah yang membuat penggemar K-pop di seluruh dunia dunia mengenalnya dan mengakuinya sebagai idol yang berbakat.
Jimin BTS dengan segala bakat dan kepopulerannya akan segera merilis lagu yang berjudul 'VIBE'. Lagu tersebut akan menjadi kolaborasinya dengan Taeyang BIGBANG. Lagu tersebut rencananya akan dirilis pada hari Jumat 13 Januari pada pukul 14.00 waktu setempat. Artinya, di Indonesia akan dirilis pukul 12.00 siang, para pemggemar siap-siap ya! Sekali lagi selamat bagi Jimin BTS atas 'Triple Crown'-nya ya.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Tag
Baca Juga
-
Rilis Teaser Perdana, Drama Korea 'Crushology 101' Siap Tayang April 2025
-
Jadi Comeback Seo Kang Joon, Drama Undercover High School Raih Popularitas
-
Rating Merosost, Gong Hyo Jin Ungkap Pemikiran Ending When the Stars Gossip
-
Tayang April, Kim Hye Ja dapat Hadiah dari Surga di Drama Korea 'Heavenly Ever After'
-
Sidang Usai, Yoo Ah In Comeback Lewat Film 'The Match' dengan Lee Byung Hun
Artikel Terkait
Entertainment
-
Apa yang Membuat Film Final Destination - Bloodlines Sukses Besar?
-
Analisis Kekuatan Thomas Andre vs Sung Il Hwan di Anime Solo Leveling, Kuat Siapa?
-
Temu Tom Cruise, Jin BTS Tanya Rahasia Solid dengan Tim Mission: Impossible
-
Bertabur Bintang, Drama Korea Law and The City Bocorkan Momen Seru Script Reading
-
Sudah Tayang di Bioskop, Intip Sinopsis Film Lilo & Stitch (2025)
Terkini
-
Gagal Juara Europa League, Tottenham Benar-Benar Berikan Musim Menyakitkan bagi Iblis Merah
-
Luka Psikologis yang Tak Terlihat di Balik Senyum Ibu Baru
-
Patrick Kluivert Kunjungi Bali United Training Center Demi Persiapan Timnas
-
6 Rekomendasi Desa Wisata di Jogja, Liburan Sekaligus Belajar Budaya Jawa
-
Malaysia Masters 2025: Hasil Minor Wakil Tunggal Putra Indonesia