Girl group asuhan SM Entertainment, aespa, kini tengah disibukkan dengan persiapan konser pertama mereka bertajuk '2023 aespa 1st Concert SYNK: HYPER LINE' yang akan digelar pada tanggal 25 dan 26 Februari 2023 mendatang.
Jelang perayaan konser, aespa telah membagikan sejumlah video teaser individu dari keempat member di mana mereka menampilkan konsep sekaligus pengalaman suasana baru di dunia metaverse yang mereka usung.
Tidak hanya itu, aespa sukses mengejutkan para penggemar dengan merilis spoiler video dance practice untuk lagu baru berjudul 'Sweet & Salty' yang akan turut mereka bawakan di konser 'SYNK: HYPER LINE' nantinya.
Mengutip dari kanal YouTube aespa pada Kamis (16/2/2023), Karina, Giselle, Winter, dan Ningning sukses mengejutkan para penggemar dengan penampilan dance practice yang mengagumkan.
Mengenakan outfit serba hitam, serta ditemani sejumlah penari latar, aespa sukses menarik perhatian penggemar dengan gerakan yang smooth dan groovy.
Tidak hanya itu, lagu baru yang mereka bawakan berjudul 'Salty dan Sweet' langsung membuat penggemar terkejut dengan betapa enaknya beat lagu tersebut, serta vokal para member yang cocok dengan flow lagu yang asyik.
aespa juga membawakan penampilan yang penuh semangat dan antusias serta menunjukkan pesona mereka melalui dance practice yang singkat dan rapi.
Mendengar lagu baru dan sekilas penampilan aespa untuk lagu 'Salty & Sweet' ini semakin menambah rasa penasaran para penggemar untuk mendengarkan versi utuh dan juga melihat penampilan panggung lagu tersebut secara penuh.
Para penggemar juga berharap aespa akan segera comeback dengan album dan lagu baru yang sudah mereka nanti-nantikan sejak tahun lalu.
BACA JUGA: Jadi Tokoh Utama Film Mendung Tanpo Udan, Erick Estrada Hampir Serahkan ke Reza Rahadian
"Gila, keren banget lagunya. Ayo girls semangat untuk konsernya," komentar salah satu penggemar.
"Halo MY (fans aespa), waktu menunggu kita benar-benar terbayar, aespa akan kembali dengan lagu dan penampilan yang keren banget," imbuh penggemar lainnya.
"Lagu ini terdengar sangat menjanjikan, dan pastinya akan sangat keren jika mereka merilis album baru dengan lagu ini," tulis penggemar lainnya.
"Mereka akan menampilkan penampilan yang keren saat konser nanti. Aku sudah tidak sabar untuk melihatnya. Aku juga menantikan album baru. Semangat aespa!" ujar penggemar lainnya.
Dan masih banyak lagi komentar dari para pengemar yang sudah tidak sabar untuk menyaksikan penampilan aespa dengan lagu-lagu baru mereka di konser perdana '2023 aespa 1st Concert SYNK: HYPER LINE'.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
22 Tahun Bersama, TVXQ Resmi Perpanjang Kontrak dengan SM Entertainment
-
Mark NCT Wujudkan Mimpi Jadi Bintang di Teaser Terbaru Album The Firstfruit
-
Kai EXO Siap Sambut Musim Panas di Teaser Video Musik Lagu 'Adult Swim'
-
Selamat! Ten NCT Raih Trofi Pertama Lagu Stunner di Program Musik The Show
-
Catat Tanggalnya! Kai EXO Bagikan Jadwal Teaser Comeback Album 'Wait On Me'
Artikel Terkait
-
22 Tahun Bersama, TVXQ Resmi Perpanjang Kontrak dengan SM Entertainment
-
Nasib Comeback The Boyz di Acara TV Belum Jelas Hingga Berujung Didemo Fans, MC Mong Kasih Penjelasan
-
Tiga Member Dreamcatcher Hengkang dari Agensi, Kegiatan Grup Tetap Berjalan
-
Taeil dan Dua Pelaku Lainnya Resmi Didakwa Kasus Dugaan Pelecehan Seksual
-
KBS Bantah Tuduhan One Hundred Label Soal SM Blokir Xiumin Tampil di Siaran
Entertainment
-
Rilis Poster Baru, Ini Peran Yook Sungjae dan Bona di The Haunted Palace
-
3 Hal yang Perlu Kamu Ketahui Sebelum Menonton Anime Fire Force Season 3
-
MBC Resmi Tunda Penayangan Drama 'Crushology 101', Ternyata Ini Alasannya
-
Lee Shin Young Akan Bergabung dalam Drama 'The Moon Flows Over the River'
-
Tayang Mei, Bae Doo Na Alami Cinta Tak Terkendali dalam Film Korea Virus
Terkini
-
Review 12 Strong: Kisah Heroik Pasukan Khusus AS Pasca Peristiwa 11/09/2001
-
Ulasan Buku Jadilah Pribadi Optimistis, Lebih Semangat Mengarungi Kehidupan
-
Tragedi di Pesta Pernikahan dalam Novel Something Read, Something Dead
-
Webtoon My Reason to Die: Kisah Haru Cinta Pertama dengan Alur Tak Terduga
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat