Setelah putus dari Thariq Halilintar, Fujianti Utami alias Fuji mendadak dijodohkan dengan El Rumi. Perjodohan Fuji dengan El muncul ketika keduanya satu tim dalam pertandingan media clash pada Minggu (19/02/2023) malam.
Fuji dan El tampak akrab satu sama lain saat pertandingan itu yang dianggap netizen keduanya cocok jadi pasangan kekasih.
BACA JUGA: Geng Cut Tari Mendadak Ikutan Sentil Perseteruan Bunga Zainal dan Ria Ricis: Nggak Ada Salahnya...
Perjodohan tersebut membuat pembicaraan Maia Estianty, bunda El Rumi dengan Ashanty kembali jadi bahan perbincangan.
Maia pernah mengutarakan kriteria menantu idamannya kepada istri Anang Hermansyah itu. Ia mengaku tidak pernah melarang anak-anaknya untuk menjalin hubungan dengan siapapun.
"Aku setuju semua asal anak-anak happy sih," kata Maia Estianty dilansir dari tayangan kanal YouTube The Hermansyah A6, Selasa (21/02/2023).
Namun, Maia membuat pengecualian jika perempuan yang menjadi calon pasangan anak-anaknya dikenal buruk di masyarakat maka ia tak segan melarang.
"Kecuali dulu pernah suatu saat Al Ghazali pernah mau dekati perempuan, ini zaman ABG. Sementara aku dengar rumor di luar nggak bagus namanya, jadi aku benar-benar no kalau yang ini," tuturnya.
BACA JUGA: Daus Mini Ancam Penjarakan Shelvie Hana Jika Masih Ngotot Rebut Anak
Ibu tiga anak ini membebaskan putranya memilih siapa pasangan mereka. Namun, ia tentunya berharap jika calon menantunya nanti sholeha.
Istri Irwan Mussry tersebut juga menasihati ketiga putranya agar mengubah diri jadi lebih baik. Jika sudah begitu, harapannya mendapatkan menantu sholehah bisa terwujud karena sama-sama imbang.
"Seperti apa tepatnya? Anakku saleh dia juga harus yang saleha gitu loh. Jodoh kan cerminan diri. Aku tinggal bilang (ke Al, El, Dul) 'Kamu harus perbaiki diri dulu kalau mau ketemu yang baik gitu'," ucap Maia Estianty.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Teka-teki Eliano Reijnders Dicoret STY dari Skuad, Ini Kata Erick Thohir
-
Pilihan Hidup Sendiri: Ketika Anak Muda Memutuskan Tidak Menikah, Salahkah?
-
Kesbangpol dan PD IPARI Karanganyar Gelar Pembinaan Kerukunan Umat Beragama untuk Meningkatkan Toleransi dan Harmoni
-
3 Rekomendasi Film Kolaborasi Memukau Ryan Gosling dan Emma Stone
-
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Garuda Belum Pernah Menang?
Artikel Terkait
-
Go Public dengan Maudy Effrosina, Fadly Faisal Diledek Fuji: Tahu Gitu Gak Disensor
-
Bagaimana Nasib Mobil Mewah Fuji yang Ditabrak? Haji Faisal Buka Suara
-
Rendang vs Berlian: Beda Kelas Bisnis Mama Fuji dan Reza Artamevia Diungkit Usai Ada Dugaan Penipuan
-
Bukan Harta, Ternyata Ini yang Bikin Maia Estianty Klepek-Klepek ke Irwan Mussry
-
Beda Cara Makan Aaliyah Massaid dan Fuji, Ada yang Dikritik Jorok hingga Tak Paham Adab
Entertainment
-
3 Rekomendasi Film Kolaborasi Memukau Ryan Gosling dan Emma Stone
-
3 Drama Thailand yang Dibintangi Hana Lewis, Terbaru Ada Love and Scandal
-
SHINee Love Like Oxygen: Sakitnya Kehabisan Napas Karena Cinta
-
3 Rekomendasi Film Angelina Jolie Bergenre Fantasi
-
4 Film yang Dibintangi Vikrant Massey di Tahun 2024, Terbaru Ada The Sabarmati Report
Terkini
-
Teka-teki Eliano Reijnders Dicoret STY dari Skuad, Ini Kata Erick Thohir
-
Pilihan Hidup Sendiri: Ketika Anak Muda Memutuskan Tidak Menikah, Salahkah?
-
Kesbangpol dan PD IPARI Karanganyar Gelar Pembinaan Kerukunan Umat Beragama untuk Meningkatkan Toleransi dan Harmoni
-
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Garuda Belum Pernah Menang?
-
Hikayat Sarjana di Mana-mana