Anime berjudul asli Tensei Kizoku no Isekai Boukenroku: Jichou wo Shiranai Kamigami no Shito, atau versi Inggrisnya The Aristocrat's Otherworldly Adventure: Serving Gods Who Go Too Far. Merupakan anime bergenre fantasi yang dirilis musim semi 2023 ini.
Menceritakan tentang sosok remaja bernama Shiinya Kazuya. Ia terbunuh karena ditusuk oleh seseorang ketika berusaha menyelamatkan dua wanita di depan minimarket.
Ketika ia terbangun, ia sudah berada dalam tubuh seorang anak bangsawan bernama Cain von Silford yang berusia 3 tahun. Awalnya ia tidak dapat menerima takdirnya dan masih sangat terkejut dengan kehidupan yang ia jalani sekarang. Namun setelah mengetahui adanya sihir di dunia yang ia tinggali, ia pun menjadi semangat dan maniak belajar.
Pada usianya yang belum mencapai 5 tahun, Cain sudah belajar tentang sihir dan diam-diam menaruhnya sendiri tanpa sepengetahuan siapapun. Hingga tibalah saat ia menerima status lewat pembaptisan di usianya yang ke lima tahun.
Saat itu, Cain akhirnya bertemu dengan para dewa yang telah mengirimnya ke dunia ini. Tak hanya itu, ia juga dianugerahi banyak kekuatan yang melebihi ukuran manusia biasa.
Karena takut akan diawasi kerajaan, Cair akhirnya menyembunyikan status kekuatannya. Namun tetap saja, status kekuatannya tetap tidak layak untuk bisa dikategorikan sebagai manusia biasa.
Setelah melewati pembaptisan, Cain akhirnya mempelajari sihir dan pedang pada petualang yang dikontrak keluarga Delford selama 3 tahun. Di luar dugaan, kekuatan Cain jauh melebihi ekspektasi dan berkembang sangat pesat hingga melebihi kekuatan para petualang peringkat A.
Setelah kontrak itu selesai, Cain yang akan melakukan debut pertamanya beringingan menuju ibu kota kerajaan. Di tengah perjalanan itu, ia melihat satu kereta kuda yang diserang oleh puluhan monster berbahaya. Melihat hal itu, Cain melakukan teleportasi dan melawan monster itu sendirian. Sebab ketika ia tiba, para prajurit telah terkapar tak berdaya.
Ternyata, ada dua orang putri bangsawan dalam kereta kuda itu. Yaitu yang mulia putri Telesia dan lady Silk yang merupakan putri Duke. Atas jasanya itu, Cain yang masih anak-anak telah dianugerahi gelar Baron oleh sang raja. Namun, dua putri itu sangat terpesona pada Cain, dan akan ditunangkan keduanya sekaligus? Wah, ini sih definisi ngehareem sejak dini!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Tips Jitu Membuat Keputusan Bijak di Buku Clear Thinking
-
Ada Mimpi yang Terkubur dan Malu yang Tumbuh Subur
-
Realita Pahit Dunia Kripto: Mengapa Jutaan Token Akhirnya Mati dan Lenyap?
-
Kebahagiaan Era Media Sosial: Antara Ekspresi Diri dan Kerentanan Emosional
-
Seni Mengatur Waktu di Buku 'Master Your Time, Master Your Life'
Artikel Terkait
-
Anya Geraldine Pose Pakai Cosplay Anime, Malah Jadi Omongan: Kirain Lucinta Luna
-
Anya Geraldine Cuma Pakai BH ke Acara Ulang Tahun, Bagian Tubuhnya yang Ini Jadi Sorotan
-
Sinopsis Anime 'Oshi No Ko', Misteri Kematian Hingga Sisi Gelap Idol Ai?
-
Tampil Seksi saat Cosplay Karakter Anime, Anya Geraldine jadi Bahan Omongan: di Manapun Cuma Pakai BH
-
8 Potret Artis Cosplay Anime di Aries Party: Rossa Jadi Nezuko, Anya Geraldine Mirip Gak Sama Nami?
Entertainment
-
Pertama Kalinya, Anime Bertema Wine The Drops of God Umumkan Jadwal Tayang
-
Cuplikan Terbaru Film Supergirl: Jason Momoa Tampil Garang sebagai Lobo
-
Fuji Buka-bukaan soal Rencana Menikah: Maunya Tahun ini?
-
Cha Eun-woo Terjerat Skandal Pajak 20 Miliar Won, Shinhan Bank hingga Abib Hapus Iklan
-
Dampak Skandal Pajak Cha Eun Woo, Brand Ini Mulai Ambil Jarak?
Terkini
-
Gandeng STY Academy, Mills Komitmen Dukung Pembinaan Sepak Bola Usia Dini
-
Kesadaran Kolektif dan KUHP Baru: Apa Saja yang Perlu Diketahui?
-
Mengecam Konten "Sewa Pacar" Libatkan Pelajar
-
4 Pelembab Korea PDRN, Regenerasi Sel Kulit Kering untuk Skin Barrier Sehat
-
Banda Neira 'Tak Apa Akui Lelah': Enak Didengarkan, Lirik Relate Dirasakan