Safeea Ahmad putri pasangan selebriti Ahmad Dhani dan Mulan Jameela kini telah beranjak remaja. Perubahan penampilan Safeea pun terjadi seiring dengan pertambahan usianya.
Penampilan Safeea di usia 12 tahun sekarang menjadi sorotan. Berawal dari Mulan Jameela sang ibunda mengunggah foto kebersamaan mereka dan Ahmad Dhani.
Foto ini diambil ketika mereka datang ke sekolah Safeea untuk menonton pertunjukan seni. Mereka berpose selfie dengan posisi Safea berada di antara ayah daan ibunya.
Safeea sendiri yang meminta ayah dan bundanya untuk datang menontonnya yang terlihat dalam pentas seni di sekolahnya. Tanpa pikir panjang, Ahmad Dhani dan Mulan Jameela tentu hadir untuk menyaksikan bakat buah hati tercinta.
"@shafeeamd_: "Bunda dan Ayah, hari jumat pagi harus dateng ke sekolahku ya.. aku ada pentas soalnya"
@ahmaddhaniofficial & @mulanjameela1: "Assshiiiaapppp!!" tulis Mulan dalam caption unggahannya pada Jumat (22/9/2023).
Foto tersebut berhasil mencuri atensi warganet yang menyoroti penampilan Safee kini. Gadis 12 tahun ini semakin cantik dan dewasa saat mengenakan kacamata.
Beberapa menyebut Safeea Ahmad menjadi mirip kakak perempuannya yakni Tiara Savitri. Ada juga yang menyebut lebih mirip kakak laki-lakinya, El Rumi.
"Makin mirip kakanya Tiara," celetuk warganet. Feea lama lama mirip tiara ya," ujar yang lain sependapat.
"Ini El Rumi versi cewek," kata lainnya.
Namun banyak juga yang menilai Safeea adalah jelmaan Ahmad Dhani versi perempuannya.
"Ka feea udah kaya kloningannya pa De......mirip banget," komentar warganet.
"Feea mirip Ayah banget," tulis lainnya.
Sementara itu, beberapa menyoroti penampilan Safeea yang semakin cantik dan memiliki badan tinggi.
"Dah gadis ajah nih tambah cantik kaya mom Mulan dan kreatif seni nya kaya Ayah nya Ahmad Dhani," tanggapan warganet.
"Masya Allah udah gede aja nih si cantik Safeea," netizen kagum. "Safeea cantik pisan badannya tinggi," tambah lainnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Dapatkan Pujian Tinggi dari FIFA, Apa Sih Kelebihan dari Evandra Florasta saat Ini?
-
Cyrus Margono Kian Dekat ke Timnas Indonesia, 3 Nama Kiper Ini Bisa Tersingkir!
-
My Stupid Boss Versi Animasi: Ketika Bos Nyebelin Eksis Lagi
-
Tren Kesenjangan Sosial di TikTok: Lucu, Tapi Bikin Mikir
-
Kisah Mang Adi dari Busa Pustaka: Melawan Ketimpangan Akses Terhadap Buku dan Literasi di Indonesia
Artikel Terkait
-
Anak Indonesia Kecanduan Gula? Ini Bahaya "Hidden Hunger" yang Mengintai Generasi Penerus!
-
Selalu Minta Izin Bawakan Lagu Ahmad Dhani, Adab Dul Jaelani Tuai Sorotan
-
5 Ban Mobil Terbaik di Indonesia: Buatan Anak Bangsa Bikin Bangga!
-
Sisi Lain Ahmad Dhani di Mata Dul Jaelani, Menangis di Tiga Momen Ini
-
Anak Skena Wajib Hadir! Record Store Day Market Kembali Digelar
Entertainment
-
My Stupid Boss Versi Animasi: Ketika Bos Nyebelin Eksis Lagi
-
Berlatar Saeguk Fantasi, 7 Pemain Pendukung Drama Korea The Haunted Palace
-
5 Drama Jepang yang Dibintangi Rin Takanashi, Terbaru Ada Musashi no Rondo
-
Intip Peran Jung Kyung Ho dalam Drama Korea Oh My Ghost Clients, Jadi Pengacara Indigo
-
Ulasan Lagu Key SHINee Helium: Lirik Nakal saat Hati Penuh Cinta dan Rindu
Terkini
-
Dapatkan Pujian Tinggi dari FIFA, Apa Sih Kelebihan dari Evandra Florasta saat Ini?
-
Cyrus Margono Kian Dekat ke Timnas Indonesia, 3 Nama Kiper Ini Bisa Tersingkir!
-
Tren Kesenjangan Sosial di TikTok: Lucu, Tapi Bikin Mikir
-
Kisah Mang Adi dari Busa Pustaka: Melawan Ketimpangan Akses Terhadap Buku dan Literasi di Indonesia
-
Kentongan Pukul Sepuluh dan Langkah Awal Menuju Kampus Tangguh Bencana di UMJ