Fujianti Utami Putri alias Fuji baru saja merayakan ulang tahun ke-21 pada Jumat (3/11/2023) kemarin. Sang ayah, Haji Faisal mengatakan bahwa dirinya belum memikirkan soal jodoh Fuji.
"Saya berpikir ke situ itu (masalah jodoh) untuk jangka panjang mungkin, tapi untuk jangka pendeknya belum." kata Haji Faisal dalam tayangan YouTube Intens Investigasi dikutip pada Sabtu (4/11).
BACA JUGA: Jordan Ali Bongkar Status Hubungannya dengan Ibunda Virgoun, Ekspresi Eva Manurung Jadi Omongan
Menurutnya, Fuji di usia 21 tahun masih terlalu muda untuk menikah. Ia ingin sang putri fokus dengan kariernya.
"Karena bagi saya umur baru 21 tahun, bagi saya masih terlalu muda sih. Jangan sekarang, berkarya lah dulu, berkerja lah dulu," ucap kakek Gala Sky ini.
Haji Faisal meminta agar Fuji saat ini fokus menabung untuk masa depannya.
"Kalau dia ada sedikit uang kumpulkanlah dulu, toh hidup juga masih panjang kalau Tuhan memberikan umur ya," tuturnya.
Sama seperti keinginan sang ayah, Fuji dalam perayaan ulang tahun ia berharap dimudahkan dalam urusan rezeki.
"Semoga aku diberi keluasan hati, nggak marah-marah lagi, dilancarkan rezekinya. Semoga papa-mama sehat, Gala sehat, uda Frans sehat, kalau uda Ai terserah," ujar Fuji.
Selebgram ini juga mengaku enggan buru-buru menikah. Ia masih ingin santai menjalani kisah asmara bersama pacarnya dalam kurun waktu 5 tahun ini.
"Pacaran aja dulu, jodohnya 4 atau 5 tahun lagi gak apa-apa. Mau nyantai-nyantai aja dulu," pungkas Fuji.
Fuji sendiri setelah putus dari Thariq Halilintar kini dikabarkan sedang dekat dengan Asnawi Mangkualam. Menurut pengakuan sang sahabat, diketahui apabila mereka telah berpacaran.
Sayangnya, hingga kini baik Fuji maupun Asnawi belum buka suara soal hubungan asmara mereka.
Cek berita dan artikel lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Review Film Another Simple Favor: Lebih Gila dan Lebih Glamor
-
Profil Singkat 5 Negara dari Pot Pertama yang Bisa 1 Grup dengan Indonesia, Mana Termudah?
-
Chenle NCT 'Lucid' Menemukan Kembali Harapan di Balik Rasa Kesepian
-
4 Padu Padan Street Style ala Ni-Ki ENHYPEN, Bikin OOTD Gak Ngebosenin!
-
ASEAN All Stars Minim Atensi, MU Tak Lebih Menarik Ketimbang Timnas Indonesia?
Artikel Terkait
-
Fuji dan Verrell Bramasta Dikode Sudah Resmi Pacaran, Sahabat: Umumin Udah!
-
4 Fakta Menarik Ibunda Luna Maya Calon Mertua Maxime Bouttier, Tetap Bekerja dan Sederhana
-
Jalani Upacara Siraman Jelang Nikah, Cara Berwudhu Luna Maya Disorot
-
Berawal Dijodohkan Nagita Slavina, Luna Maya dan Maxime Bouttier akan Menikah Besok
-
Usai Nikah dengan Maxime Bouttier, Luna Maya Malas Pindah Rumah: Lo Aja Deh
Entertainment
-
Chenle NCT 'Lucid' Menemukan Kembali Harapan di Balik Rasa Kesepian
-
Jenna Ortega Masuk Jajaran Pemain Film Shutout Bareng Robert De Niro
-
Rilis Teaser Perdana, Squid Game 3 Tawarkan Permainan Maut Lebih Seram
-
Webtoon vs Drama 'Weak Hero Class 2', Mana yang Lebih Seru? Ini Bedanya!
-
5 Karakter Anime Boku no Hero Academia yang Pantas Bersinar di Musim Terakhir
Terkini
-
Review Film Another Simple Favor: Lebih Gila dan Lebih Glamor
-
Profil Singkat 5 Negara dari Pot Pertama yang Bisa 1 Grup dengan Indonesia, Mana Termudah?
-
4 Padu Padan Street Style ala Ni-Ki ENHYPEN, Bikin OOTD Gak Ngebosenin!
-
ASEAN All Stars Minim Atensi, MU Tak Lebih Menarik Ketimbang Timnas Indonesia?
-
Esensi "Sagittarius", Lagu Perjalanan Cinta Wooyoung untuk ATEEZ dan ATINY