Yaya Urassaya, aktris Thailand yang mengawali debutnya dalam drama Peun See Long Hon tahun 2008. Kemudian, namanya mulai populer usai berperan dalam drama Duang Jai Akkanee tahun 2010.
Kini, wanita kelahiran 18 Maret 1993 itu telah membintangi sejumlah film dan drama Thailand beragam genre. Dari Brother of the Year hingga Love You to Debt, berikut tiga film Thailand yang dibintangi Yaya Urassaya.
1. Brother of the Year (2018)
Brother of the Year berkisah tentang Chut (Sunny Suwanmethanot) yang ingin memiliki adik laki-laki. Namun Chut kecewa karena ibunya melahirkan anak perempuan yang diberi nama Jane (Yaya Urassaya). Setelah tumbuh dewasa, Jane kerap meraih keberhasilan di berbagai bidang yang ia geluti.
Hal tersebut membuat Chut nampak seperti anak-anak yang selalu membutuhkan pertolongan Jane. Kemudian, Chut dapat menunjukkan bahwa ia adalah seorang kakak ketika ada pria yang mendekati Jane.
Chut berusaha agar pria-pria menjauh dari adik perempuannya itu. Jane pun terpaksa menyembunyikan hubungannya dengan pria asal Jepang yang bernama Moji (Nichkhun).
2. Fast and Feel Love (2022)
Fast and Feel Love berkisah tentang Kao (Nat Kitcharit), seorang atlet sport stacking atau juga dikenal dengan olahraga cup stacking. Kao berjuang untuk memecahkan rekor sport stacking tercepat di dunia.
Dia menghabiskan banyak waktunya untuk olahraga tersebut hingga melupakan orang-orang disekitarnya, termasuk kekasihnya Jay (Yaya Urassaya). Masalah pun dimulai ketika Jay memutuskan untuk meninggalkan Kao.
Jay merasa telah membuang banyak waktu untuk mengurusi Kao hingga ia lupa membahagiakan dirinya sendiri. Putusnya hubungan mereka membuat Kao menjadi pribadi yang lebih baik dari sebelumnya.
Kao fokus mempersiapkan diri untuk menghadapi lawannya yang sedang naik daun. Dia juga belajar menyetrika, mencuci pakaian, mengepel dan lain sebagainya. Namun, tantangan sulit bagi Kao selanjutnya ialah memenangkan kembali hati Jay.
3. Love You to Debt (2024)
Love You to Debt merupakan film Thailand terbaru Yaya Urassaya yang telah rilis pada 25 April 2024. Berlatar di sebuah kota dekat pantai terkenal di Thailand, film ini berkisah tentang Bo (Bright Vachirawit) yang bekerja sebagai debt collector.
Bo merasa bosan dengan pekerjaannya dan ingin segera berhenti. Sebelum berhenti, ia harus menyelesaikan tugas terakhirnya yaitu menagih hutang kepada seorang gadis muda bernama Im (Yaya Urassaya).
Im harus menanggung utang dan juga membiayai ayahnya yang sedang sakit. Seiring berjalannya waktu, Bo dan Im menjadi semakin dekat serta saling menyukai satu sama lain. Namun, hubungan mereka tak berjalan mulus karena karena keduanya harus menghadapi kekejaman bos Bo.
Itulah tiga rekomendasi film Thailand yang dibintangi Yaya Urassaya. Selamat menyaksikan!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Sinopsis 'L2: Empuraan', Film Aksi India yang Dibintangi Mohanlal
-
Sinopsis Eat Run Love, Drama China Terbaru Arthur Chen dan Sabrina Zhuang
-
Sinopsis Echoes of the Heart, Drama China Terbaru Han Dong Lin dan He Shi
-
Sinopsis Shine on Me, Drama China Romantis Terbaru Song Wei Long dan Zhao Jin Mai
-
Sinopsis Kanneda, Series India Dibintangi Parmish Verma dan Jasmin Bajwa
Artikel Terkait
-
Ada Annabelle, 5 Film Hits Ini Ternyata Diproduksi dengan Budget Rendah
-
Gak Kalah Seru! Inilah 3 Rekomendasi Film Action Era 90-an yang Underrated
-
Jumbo Hingga Norma: Rekomendasi Film Bioskop yang Tayang Selama Libur Lebaran 2025
-
7 Rekomendasi Film Studio Ghibli Terfavorit Sepanjang Masa, Heboh Gaya Animasinya Kini Ditiru AI
-
Menghebohkan, Inilah 5 Film yang Mengangkat Kontroversi di Dunia Nyata
Entertainment
-
'Weak Hero Class 2' Tayang April, Kelanjutan Kisah Yeon Si Eun di SMA Baru!
-
Spider-Man: Brand New Day, Jembatan Multiverse MCU ke Avengers: Doomsday
-
22 Tahun Bersama, TVXQ Resmi Perpanjang Kontrak dengan SM Entertainment
-
'Yumi's Cells' Kembali dengan Season 3, Kim Go Eun Kembali Memerankan Yumi
-
Kenalan Sama Kechun, Bintang Drama Pendek yang Jadi Sensasi di TikTok
Terkini
-
Tampil Gacor di Timnas Indonesia, Ole Romeny Sebut Ada Andil dari Patrick Kluivert
-
First Impressions Drama 'Korea The Divorce Insurance', Worth It Gak Sih?
-
Resmi! PSSI Umumkan Skuad Timnas Indonesia Untuk Piala Asia U-17 2025
-
Saatnya Resign setelah Lebaran?
-
Urbanisasi Pasca Lebaran, Masih Relevankah?