
Minnie (G)I-DLE dan Ten WayV telah merilis kolabolari yang romantis, menyentuh, sekaligus seksi melalui lagu "Obsession". Lagu b-side dalam album debut solo Minnie bertajuk "Her" ini dirilis di 21 Januari 2025.
Duo idol asal Thailand ini menampilkan pengalaman baru saat menikmati musik Kpop karena chemistry luar biasa. Keduanya juga punya perpaduan vokal yang lembut, berkarkter, dan bikin candu.
Terlebih lagu ini dikemas dalam full Bahasa Inggris, sehingga memudahkan penggemar internasional dalam memahaminya.
Lebih lanjut, "Obsession" milik Minnie dan Ten berkisah tentang cinta yang mendalam atau bahasa gaulnya, bucin. Sama seperti perasaan jatuh cinta pada umumnya, Minnie membuat lagu ini dengan ungkapan berdebar karena kehadiran si dia.
Perasaan ini pun kemudian melahirkan semangat dan obsesi untuk terus bersama. Namun ini terasa menyenangkan dan nyaman.
Bahkan Minnie menyebut ini seperti perasaan nyaman saat berada di kampung halaman. Kalimat ini terasa unik karena jarang digunakan dalam lirik sebuah lagu.
Kemudin senada dengannya, Ten juga menyebut ia ingin terus bersama pujaannya setiap waktu, siang dan malam. Bahkan, obsesinya pada si gadis membuatnya ingin memamerkan atau membanggakan gadisnya pada semua orang.
Meski lagu ini memiliki lirik yang sangat bucin sesuai dengan judulnya, tapi Minnie dan Ten membawakannya dengan nyaman dan sangat baik. Jadi tidak terkesan cringe atau berlebihan. Sebaliknya, pendengar merasa ingin terus mendengarkannya.
Chemistry yang mereka bangun terasa unik dan segar. Jadi bisa dibilang, kedua idol asal Thailand ini merupakan salah satu duo 'menggigit' yang pernah hadir.
Musik videonya pun tidak menggunakan banyak latar. Kostumnya pun tidak mencolok atau terkesan berlebihan. Namun cukup berkesan sejak detik pertama dan membuat penonton ingin terus menontonnya hingga selesai.
Bahkan, klip singkat yang dikemas hitam putih ini tetap terasa keren. Di saat banyak idol yang menggunakan tema warna-warni, efek canggih, hingga banyak kostum serta set syuting. Namun tanpa itu semua, Minnie dan Ten membuktikan mereka bisa mengesankan hanya dengan vokal, dan akting mereka yang mengagumkan.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Ulasan Lagu Key SHINee Helium: Lirik Nakal saat Hati Penuh Cinta dan Rindu
-
TWS Ungkap Keberuntungan Dicintai dan Mencintai Lewat Lagu Lucky to be Loved
-
4 Aplikasi Android untuk Nobar Online, Cocok untuk Introvert dan Para LDR
-
Simpan HP Jadulmu, Ini Spesifikasi iPhone 6 dan Tips Selfie ala Hanjin TWS
-
Viral Film Jumbo, Banyak Film Anak-anak Sebenarnya Menyasar Penonton Dewasa
Artikel Terkait
-
Lorde Resmi Lakukan Comeback Lewat Lagu What Was That Usai Hiatus Empat Tahun
-
Rilis Teaser, Tablo dan RM BTS Umumkan Kolaborasi Lagu Baru Bertajuk Stop The Rain
-
Pasha Ungu Dukung Perjuangan Ariel NOAH Cs Gugat UU Hak Cipta ke MK
-
Ulasan Lagu Key SHINee Helium: Lirik Nakal saat Hati Penuh Cinta dan Rindu
-
Bukan Sekedar Warna, Treasure Ungkap Romansa Tak Biasa dalam Lagu Yellow
Entertainment
-
Sinopsis Weak Hero 2, Kisah Baru Si-eun dengan Geng Lebih Brutal
-
Reuni di The Haunted Palace, Sungjae dan Bona WJSN Sulit Bangun Chemistry?
-
Lorde Resmi Lakukan Comeback Lewat Lagu What Was That Usai Hiatus Empat Tahun
-
Disambut Antusias Penggemar, Wendy Red Velvet Resmi Gabung Agensi fromis_9 Usai Hengkang dari SM
-
Rilis Teaser, Tablo dan RM BTS Umumkan Kolaborasi Lagu Baru Bertajuk Stop The Rain
Terkini
-
Sudirman Cup 2025: Drawing Grup, Indonesia Masuk Grup D Bersama Denmark
-
4 Gaya OOTD Elegan Shin Min-A, Cocok untuk Acara Formal hingga Semi Kasual
-
Dewa United Terpeleset, Malut United Buktikan Diri Layak Bersaing di BRI Liga 1
-
Hidup Lebih Bahagia dengan Berpikir Kritis Lewat Buku Makanya Mikir
-
5 Rekomendasi Film untuk Sambut Akhir Pekanmu, Ada The Snitch-The Accountant 2