Ada beberapa makanan yang bisa membuat kamu menjadi gemuk serta membuat lingkar pinggang menjadi lebar apabila kamu tidak berhati-hati ketika menyantapnya. Salah satu alasan utama segala macam penyakit atau masalah kesehatan yang berhubungan dengan makanan adalah saat kamu berlebihan dalam mengonsumsinya.
Biasanya, makanan yang bisa membuat gemuk bersifat kurang baik terhadap kesehatan. Ternyata ada loh makanan yang mempunyai gelar sehat, namun mempunyai kandungan kalori dan kemak yang cukup tinggi di dalamnya. Bagi kamu yang ingin nampak gemuk namun juga sehat, maka daftar makanan yang akan dibahas kali ini patut untuk di coba.
Merangkum dari Honestdocs.id, Doktersehat, SehatQ dan Hellosehat, berikut ini adalah beberapa daftar makanan yang bisa membuat gemuk namum menyandang embel-embel sehat:
1. Alpukat
Siapa yang menyangka makanan yang kaya akan nutrisi, antioksidan, asam lemak serta serat ini bisa membuat kamu gemuk, hal tersebut dikarenakan buah alpukat memiliki kandungan lebih dari 350 kalori per buahnya.
2. Susu
Salah satu solusi yang bisa kamu lakukan untuk mengemukkan badan yaitu dengan mengonsumsi susu, apalagi susu full ceam yang mengandung lemak tinggi. Selain kandungan lemak yang ada dalam susu, ada juga kandungan karbohidrat dan protein yang bisa membuat berat badan kamu menjadi bertambah.
3. Nasi
Nasi merupakan salah satu bahan makanan pokok yang dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia serta dapat membuat kamu menjadi cepat gemuk. Terdapat kandungan 40 gram karbohidrat dan 175 kalori di dalam 100 gram nasi.
Mengonsumsi nasi setiap bisa berpotensi membuat kamu menjadi cepat gemuk. Apalagi jika ditambah dengan beragam lauk pauk lainnya, sehingga mempertinggi jumlah kalori yang masuk ke dalam tubuh kamu.
4. Kacang
Salah satu sumber protein nabati bisa diperoleh dari kacang. Tetapi, di dalam kacang kamu dapat menjumpai asam lemak omega-3, serat dan juga vitamin E. Kacang juga mengandung kalori yang cukup tinggi. Misalnya saja di dalam 100 gram kacang almond memiliki protein sebanyak 21 gram, 575 kalori dan 49 gram lemak.
5. Keju
Salah satu sumber kalsium dan protein bisa kamu dapatkan dari keju, tetapi produk susu yang satu ini juga mempunyai kandungan lemak dan kalori yang tinggi. Sehingga makanan yang satu ini juga bisa membuat kamu menjadi gemuk, kecuali kamu masih mengonsumsinya dalam batas yang normal atau wajar.
Nah, itulah tadi beberapa daftar makanan yang bisa dibilang sehat namun ternyata juga bisa membuat kamu mejadi gemuk, semoga bermanfaat.
Baca Juga
-
6 Inspirasi Baju Lamaran di Rumah, Cantik dan Pasti Berkesan!
-
6 Daftar Merek Es Krim Terfavorit di Indonesia, Kamu Wajib Tahu
-
7 Tips Memilih Venue untuk Menggelar Acara, Pertimbangkan Hal Ini
-
4 Mitos dan Fakta Seputar Keperawanan Wanita yang Wajib Kamu Ketahui
-
5 Manfaat Instagram untuk Bisnis, Maksimalkan Penjualanmu
Artikel Terkait
-
Rahasia Panjang Umur Mahathir Mohamad, Tetap Aktif di Usia 99 Tahun: Masih Bugar, Nyetir dan Berkuda
-
Review Makanan Haram, Tasyi Athasyia Tuai Pro Kontra
-
Beberapa Merek Ternyata Mengandung Babi, Marshmallow Terbuat Dari Apa?
-
7 Cara Membedakan Makanan Mengandung Babi atau Tidak, Cek di Sini!
-
Awas! Daftar Makanan Berlabel Halal Ini Ternyata Mengandung Babi!
Health
-
Cognitive Offloading: Ketika Otak Tak Lagi Jadi Tempat Menyimpan Informasi
-
Digital Fatigue dan Mental Overload: Saat Notifikasi Jadi Beban Psikologis
-
5 Tips Atasi Lelah setelah Mudik, Biar Energi Balik Secepatnya!
-
Mengenal Metode Mild Stimulation Dalam Program Bayi Tabung, Harapan Baru Bagi Pasangan
-
Kenali Tongue Tie pada Bayi, Tidak Semua Perlu Diinsisi
Terkini
-
Hidup Lebih Bahagia dengan Berpikir Kritis Lewat Buku Makanya Mikir
-
Reuni di The Haunted Palace, Sungjae dan Bona WJSN Sulit Bangun Chemistry?
-
5 Rekomendasi Film untuk Sambut Akhir Pekanmu, Ada The Snitch-The Accountant 2
-
Lorde Resmi Lakukan Comeback Lewat Lagu What Was That Usai Hiatus Empat Tahun
-
Debutan Tim Indonesia di Sudirman Cup 2025, Ada Alwi hingga Bagas/Fikri