Banyak pemain muda yang sadar akan bagaimana meningkatkan kualitas dalam bermain. Dapat dilihat dengan banyak pemain-pemain muda asal Indonesia yang mempunyai tekad untuk keluar dari zona nyaman seperti mau berakiri di luar negeri.
Banyak pemain Indonesia seperti Witan Sulaeman dan Egy Maulan Vikry yang berkarir di Slovakia bersama Fk Senica, Bagus Khafi dengan Jong Fc Utrecht, Asnawi Mangkualam Bahar yang berlaga di Korea Selatan bersama Ansans Greeners, dan beberpa pemain muda lainnya.
Sekarang ada Pratama Arhan yang baru saja diresmikan oleh klub barunya yaitu Tokyo Verdy yang berlaga di J-League 2. Sempat dirumorkan akan membela klub asal Korea Selatan, namun akhrinya berlabuh di klub Tokyo Verdy. Kepindahan Pratama Arhan ke negeri sakura ini dibantu oleh sang agen yaitu Dusan Bogdanovic. Pratama Arhan mengikuti jejak dari pemain yang pernah berkarir di negeri sakura ini seperti Ricky Yacobi dan Irfan Bahcdim.
Sesuai komitmen dari PSISI Semarang, jika Pratam Arhan akan bermain di luar negeri, pihak klub mendukung secara penuh. Tidak hanya itu kalusul pelepasan Pratama Arhan tanpa Fee Transfer, ini adalah bentuk dukungan dari pihak klub sendiri.
Klub Tokyo Verdy sendiri adalah klub yang penuh akan sejarah, klub yang bermarkas di Ajinomoto Stadium ini dibentuk pada tahun 1969, setelah keberhasilan timnas Jepang pada ajang Olimpiade 1968. Dengan mencatatkan prestasi 2x juara J-League 2 pada tahun 1974 dan 1977. Pernah menjadi juara J-League 1 sebanyak 7x, Juara AFC Champions League pada tahun 1987, dan masih banyak catatan prestasi yang ditorehkan. Tokyo Verdy dijuluki sebagai Macan yang sedang tertidur.
Keuntungan Klub Luar Negeri
Klub luar negeri yang mau merekrut pemain Indonesia akan mendapatkan keuntungan baik di dalam lapangan atau luar lapangan. Klub Tokyo Verdy yang baru saja merekrut Pratama Arhan, terpantau pengikut official akun instagramnya naik dengan cepat, selain itu akan menambah jangkaun marketing klub atau liga Jepang sendiri di Asia Tenggara, dan masih banyak keuntungan-keuntungan yang didapat terutama masalah marketing klub yang akan meningkat.
Baca Juga
-
Preview Laga Uji Coba PSS Sleman vs Persib Bandung
-
Ngabuburit di Kampoeng Ramadhan Jogokariyan Yogyakarta, Asyik Banget!
-
Mengenal Robi Darwis, Aktor di Balik Kemenangan Persib Atas Dewa United
-
Rekor Fantastis Luis Milla, 14 Pertandingan Tak Terkalahkan Bersama Persib
-
Secara Mengejutkan, Witan Sulaeman dan Egy Maulana Vikri Resmi Melanjutkan Karir di Liga Indonesia
Artikel Terkait
Hobi
-
John Herdman Mulai Disenggol para Komentator, Barisan 'Ternak STY' Bakal Berbalik Arah?
-
Nova Arianto Tak Disodorkan Jadi Asisten John Herdman, Sebuah Keuntungan atau Kerugian?
-
Bongkar Pasang Ganda Putri 2026: Alasan Karel Mainaky Ambil Keputusan Besar
-
John Herdman Latih Timnas Indonesia, Beberapa Nama Ini Berpeluang Comeback!
-
Cesar Meylan Punya Gelar Doktor: Bakal Bikin Performa Fisik Pemain Timnas Meningkat?
Terkini
-
Chainsaw Man: Reze Arc Raih Predikat Highest-Rated Movie di Letterboxd 2025
-
Kritik Akademik vs Kritik Politik: Antara Informasi Instan dan Matinya Pemahaman Konteks
-
Dibintangi Mawar de Jongh dan Rey Bong, Ini Fakta Menarik Film Adaptasi Novel Khoirul Trian
-
Yeon Woo Jin Tampilkan Dua Sisi Kontras, Peran CEO IT di Drakor Baru Honour
-
One Piece Season 2 Rilis Trailer Baru, Baroque Works Buru Kru Topi Jerami