Ada beberapa orang yang akan menuangkan semua pikirannya dengan berbentuk kalimat pada kertas, dan banyak juga orang yang tidak terpikirkan untuk melakukan hal tersebut. Jika kamu salah satu orang yang gemar menulis, mungkin kamu juga mempunyai buku yang biasanya dikhususkan untuk menulis hal-hal yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari. Entah kejadian yang menyenangkan atau kejadian buruk sekali pun.
Ternyata, jika seseorang yang gemar dengan hobi menulis kesehariannya. Ada beberapa fakta menarik yang bisa diketahui jika kamu memang senang menulis kejadian yang kamu alami sendiri.
1. Lebih Bisa Introspeksi Diri
Jika kamu selalu menulis apa saja yang telah kamu lewati dalam keseharian. Seperti kamu melakukan sesuatu hal, entah itu hal apa pun, kamu tidak pernah lupa untuk mencatatnya dalam sebuah buku.
Ternyata, apa yang telah kamu lakukan dengan menceritakan kembali apa yang telah kamu alami, itu akan berpengaruh baik untuk dirimu.
Kamu bisa membaca ulang apa yang telah kamu tulis atau kamu bisa sambil menulis dengan menilai mana saja hal yang sebaiknya tidak untuk diulang kembali dan mana hal yang sekiranya baik dan patut dilakukan lagi. Menulis tentang keseharian dirimu, bisa menjadikan waktumu untuk berintrospeksi diri.
2. Membuat Beban Pikiran Sedikit Lebih Ringan
Menulis bisa jadi salah satu cara agar apa yang menjadi beban dalam pikiran bisa sedikit berkurang. Bisa saja, dalam sehari, kamu melakukan berbagai macam hal.
Saat malam hari, kamu tidak bisa tertidur karena ada sesuatu hal yang masih menjadi beban pikiran. Nah, dari situlah kamu bisa coba untuk menulis semua kegiatan yang telah kamu lakukan dalam sehari penuh.
Dengan kamu menuliskannya, rasanya sudah bisa membantu untuk dirimu tidak terlalu sulit memikirkan sesuatu yang mengganggu pikiranmu.
Kamu bisa mencari solusi dan tulislah untuk hal yang sekiranya harus diselesaikan dengan solusi yang tepat. Otomatis kamu bisa membuat ringan beban pikiranmu.
3. Melatih Ingatan
Menulis bukan hanya untuk memperbaiki diri sendiri, tapi bisa juga untuk melatih ingatanmu. Coba saja, dalam sehari kamu bisa melakukan berbagai hal. Kamu bisa menulisnya di atas kertas atau di sebuah buku. Ceritakan saja apa yang kamu lakukan dan alami selama seharian.
Dengan seperti itu, kamu bisa mengingat kembali apa yang sudah dilakukan olehmu saat mulai dari bangun tidur sampai terakhir kamu sebelum tidur. Ingatanmu akan diasah dan sekalian kamu juga akan terus bisa memperbaiki diri sendiri agar lebih baik dalam menjalankan kesehariannya.
Itulah beberapa fakta menarik dan tidak ada salahnya jika kamu mau memulai untuk menulis. Selagi bisa mendorongmu untuk terus berkembang, lakukanlah.
Baca Juga
-
Coffee Shop Menjamur di Era Sekarang, Apakah Peluang bagi Para Pengusaha?
-
3 Rekomendasi Kegiatan saat Libur Akhir Tahun, Tidak Perlu Mewah!
-
3 Tips Memperbaiki Hubungan Komunikasi dengan Pasangan
-
3 Ciri Pasangan yang Sudah Tidak Mencintaimu, Tidak Peduli tentang Kabar!
-
3 Hal yang Tidak Perlu Masuk dalam Ekspektasimu
Artikel Terkait
-
Belajar dari Tabiat Tom Lembong di Sidang, Intip Manfaat Menulis Menurut Ahli
-
Ulasan Buku Momwriter's Diary, Jadi Ibu Berdaya sekaligus Penulis Produktif
-
Journaling untuk Kesehatan Mental: Rahasia Ketenangan yang Terabaikan
-
Jurnal Emosi: Menulis Bebas Untuk Melampiaskan Emosi dan Beban Diri
-
Ulasan Buku Kulit Kacang dan Isinya, Inspirasi dari Ragam Analogi Kehidupan
Hobi
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia Kembali Gendong Marwah Persepakbolaan Asia Tenggara
-
Pemain PC Kini Bebas dari PSN! Sony Ubah Kebijakan Akun PlayStation
-
Timnas Indonesia, Gelaran Piala Asia dan Bulan April yang Selalu Memihak Pasukan Garuda
-
Libas Korea Selatan, Timnas Indonesia Selangkah Lagi ke Piala Dunia U-17?
-
4 Skema Warisan STY di Timnas U-17 yang Sukses Jungkalkan Korea Selatan, Apa Saja?
Terkini
-
Review Novel 'TwinWar': Pertarungan Harga Diri di Balik Wajah yang Sama
-
Ulasan Webtoon Our Secret Alliance: Perjanjian Palsu Ubah Teman Jadi Cinta
-
Novel The Good Part: Makna Perjuangan yang Menjadikan Hidup Lebih Sempurna
-
Lee Jung-eun Siap Jadi Bibi Kim Ji-won dalam Drama Baru 'Doctor X'
-
Jadi Couple di 'The Haunted Palace', Chemistry Yook Sungjae dan Bona Dipuji