Apakah kamu tahu bahwa kamu juga bisa menghasilkan uang dari bakat menulis yang kamu miliki? Hal ini sangat memungkinkan terutama jika kamu memiliki bakat tambahan seperti kreativitas. Lalu, apa saja yang harus dilakukan agar tulisan tersebut bisa menjadi uang? Kamu bisa simak 3 tips di bawah ini.
1. Membuat Portofolio Hasil Tulisan di Situs Freelance
Kamu dapat membuat protofolio berisikan hasil-hasil tulisan yang telah kamu buat dan menjualnya di situs-situs freelance. Saat ini, ada banyak sekali situs freelance aktif yang dapat membantu kamu mendapatkan pekerjaan dalam bidang menulis dan tentu akan mendapatkan uang.
Pada umumnya, situs freelance seperti sebuah marketplace yang mengharuskan seseorang mengunggah sebuah produk agar menarik pembeli. Bedanya, situs freelance tidak menawarkan produk namun jasa. Oleh karena itu, branding yang baik akan sangat membantu kamu untuk mendatangkan banyak pekerjaan-pekerjaan baru.
2. Rajin Menulis di Website Kontributor
Saat ini, banyak sekali platform atau website yang menunjang seorang penulis untuk menuangkan ide dan pikirannya menjadi sebuah karya berupa tulisan.
Para penulis ini umumnya disebut sebagai kontributor, karena mereka berkontribusi untuk memberikan ide tulisan pada website. Saat kamu menulis di website seperti ini, kamu dapat menghasilkan sejumlah uang dari hasil tulisan yang lolos kurasi editor dan berhasil tayang di website.
Selain mendapatkan uang, dengan rajin menulis di website seperti ini, kamu dapat melatih skill menulismu lebih dalam lagi dan menjadikan hasil-hasil yang telah dipublikasikan menjadi sebuah portofolio.
3. Menulis Cerita Fiksi
Selain menulis tulisan evergreen di website, kamu juga bisa menghasilkan uang dari menulis cerita fiksi. Saat ini banyak sekali platform atau aplikasi yang menerima tulisan-tulisan fiksi dan diterbitkan secara gratis.
Bahkan, untuk cerita yang lolos kurasi editor dan berhasil terbit, kamu juga bisa mendapatkan sejumlah uang. Selain itu, kamu juga dapat mencoba mengirimkan hasil karya fiksi kamu ke penerbit. Untuk cerita yang berhasil dibukukan, kamu juga bisa mendapatkan bayaran yang cukup besar.
Nah, itulah beberapa tips mendapatkan uang dari menulis. Bagaimana? Siap menghasilkan uang dari bakat menulismu?
Video yang mungkin Anda suka:
Baca Juga
-
3 Rekomendasi Drama Korea Tayang Desember 2023 di VIU, Wajib Nonton!
-
Jangan Keliru, Ini 4 Tips Nge-Gym Untuk Pemula yang Harus Kamu Ketahui
-
4 Alasan Kamu Perlu Belajar Bahasa Mandarin, Kesempatan Kerja Lebih Luas?
-
Jangan Disepelekan, Ternyata Ini 5 Manfaat Tidur Siang untuk Anak
-
3 Kelebihan Sistem Sekolah Full Day untuk Anak, Sudah Tahu?
Artikel Terkait
-
Modal Ngeblog Bisa Sampai Yurop: Rahasia Jalan-Jalan Gratis dari Menulis
-
Ulasan Buku 'The Dignity of Writing', Makna Kehidupan Lewat Sebuah Tulisan
-
Baru H+2 Jadi Wamen Kebudayaan, Giring Dikuliahi Habis-habisan oleh Netizen: Berasa Bimbingan Skripsi
-
Menggali Kekuatan Narasi dalam Berliterasi
-
Kreativitas Menulis yang Tersendat: Mengapa Menunggu Bisa Jadi Solusi?
Hobi
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
-
Maarten Paes Absen di Piala AFF 2024, Saatnya Cahya Supriadi Unjuk Gigi?
-
Apesnya Vietnam, Pemusatan Latihan di Korea Terancam Kacau Gegara Hal Ini
-
Davide Tardozzi Ternyata Pengagum Berat Marc Marquez: Dia Pembalap Hebat
Terkini
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap
-
Sinopsis Film Death Whisperer 2, Aksi Nadech Kugimiya Memburu Roh Jahat