Penyerang muda asal tim nasional Perancis, Kylian Mbappe memutuskan untuk hengkang dari Parist Saint-Germain (PSG) pada transfer musim panas 2024 mendatang.
Mbappe sendiri sebenarnya masih memiliki kontrak dengan klub raksasa paris tersebut hingga tahun 2025, namun tentu saja dia juga memiliki hak untuk meninggalkan klub pada tahun 2024 atau bahkan tahun ini.
Melansir dari seorang jurnalis sekaligus pakar transfer sepak bola Fabrizio Romano, dia mengutip dari perkataan sang pemain kepada agensi AFP, bahwa Mbappe tidak pernah membicarakan perpanjangan kontrak dengan klub.
“Saya tidak pernah membicarakan perpanjangan dengan PSG,” tulis Fabrizio Romano dalam unggahan Instagram terbarunya.
Tampak Kylian Mbappe sudah mematangkan diri bahwa dia ingin segera keluar dari tim dengan julukan Les Parisiens tersebut.
Berdasarkan dari laporan L’Equipe, kontrak Mbappe akan berakhir pada bulan Juni 2024 Mendatang. Namun, pihak PSG tidak memberikan izin sang pemain untuk hengkang dari tim dengan status bebas transfer pada musim panas 2024.
“PSG sangat jelas. Perpanjang kontrak atau meninggalkan klub musim panas ini. Bukan sebagai agen bebas pada Juni 2024,” tutur Fabrizio Romano di akun media sosial Instagramnya.
Adanya kabar hengkang penyerang berumur 24 tahun tersebut, tentunya tim-tim besar lainnya akan berburu jasa sang pemain yang sedang membara itu.
Ada dua tim raksasa yang di rumorkan akan mengangkut Kylian Mbappe, dua tim itu adalah Real Madrid dan Manchester United.
Seperti yang sudah diketahui, klub raksasa asal Spanyol tersebut sudah banyak kehilangan pemain dari lini depannya seperti Karim Benzema, Marco Asensio, dan Eden Hazard. Jasa penyerang muda seperti Mbappe ini tentunya sangat dibutuhkan oleh tim asuh Carlo Ancelotti.
Berpindah ke tim Inggris, Manchester United juga saat ini sedang krisis pemain terutama di lini serang. Mereka membutuhkan Kylian Mbappe untuk mempertajam serangan-serangan tim berjuluk setan merah tersebut.
Apalagi saat ini MU sedang dalam proses akuisisi oleh sultan dari Qatar, maka bukan hal yang tidak mungkin mendatangkan Kylian Mbappe yang harganya selangit.
Baca Juga
-
Timnas Indonesia Wajid Pertajam Lini Serang jika Ingin Lolos Piala Dunia 2026!
-
Kenapa Penalti Justin Hubner Diulang? Ternyata Begini Alasannya!
-
Bak Emi Martinez, Ernando Ari Unjuk Tarian Usai Blok Tendangan Penalti
-
Miliki Squad Lebih Mahal, Apakah Timnas Indonesia U-23 Bisa Taklukan Qatar?
-
Menerka Peluang Timnas Indonesia Lawan Qatar di Piala Asia U-23
Artikel Terkait
-
Manchester United Kedatangan 5 Sosok Baru, Pilihan Langsung Ruben Amorim
-
Ole Romeny Berhasrat Bela Real Madrid, Sejarah Buat Timnas Indonesia
-
Bintang Manchester United Kirim Pesan Spesial untuk Timnas Indonesia Jelang Lawan Jepang
-
Menohok, 3 Pemain Keturunan yang Tolak Mentah-mentah Timnas Malaysia
-
Ruud van Nistelrooy: Dulu Ditendang Sir Alex Kini 'Tumbal' Ruben Amorim
Hobi
-
Teka-teki Eliano Reijnders Dicoret STY dari Skuad, Ini Kata Erick Thohir
-
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Garuda Belum Pernah Menang?
-
Gagal Taklukkan Raja Asia, Jay Idzes Pastikan Timnas Indonesia Tak Menyerah
-
Taklukkan Kembali Gregoria Mariska Tunjung, Bukti Dominasi Akane Yamaguchi
-
Debut Manis Kevin Diks di Timnas Indonesia, Nyaris Cetak Assist tapi Cedera
Terkini
-
Pilihan Hidup Sendiri: Ketika Anak Muda Memutuskan Tidak Menikah, Salahkah?
-
Kesbangpol dan PD IPARI Karanganyar Gelar Pembinaan Kerukunan Umat Beragama untuk Meningkatkan Toleransi dan Harmoni
-
3 Rekomendasi Film Kolaborasi Memukau Ryan Gosling dan Emma Stone
-
Hikayat Sarjana di Mana-mana
-
Jebakan Maskulinitas di Balik Tren Video Laki-laki Tidak Bercerita