Pelatih timnas Malaysia, Kim Pan-gon, sepertinya mulai mengakui bahwa timnas Indonesia memang berkembang menjadi salah satu kekuatan baru di benua Asia, khususnya Asia tenggara. Menyadur kanal berita suara.com pada Selasa (18/06/2024) kemarin, pelatih berusia 55 tahun tersebut menyebut timnas Indonesi sebagai salah satu kekuatan baru benua Asia dan Asia tenggara, serta menjagokan skuad garuda di ajang AFF Cup 2024 ini sebagai calon kuat juara.
Pernyataan mantan pelatuh timnas Hongkong tersebut disampaikannnya di laman resmi Asean Football (aseanfootball.org) beberapa waktu lalu. Dirinya juga menyoroti kedalaman skuad timnas Indonesia yang cukul merata di berbagai sektor dan ditambah kemampuan mereka yang bisa bersaing dengan tim-tim kuat di benua Asia.
“Menurut saya, skuad Timnas Indonesia sangat kompetitif dan merata. Mereka kuat dan bisa jadi tim terdepan di Asia Tenggara. Mereka lolos ke round 3 (Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia) dan tentunya layak diunggulkan jadi favorit di ASEAN Cup nanti. Indonesia telah berjuang keras dan berprogres, namun bagi Malaysia, kami harus siap dengan segala tantangan,” ujar Kim Pan-gon.
Kim Pan-Gon Sebut Program Naturalisasi Indonesia Bisa Ditiru oleh Malaysia
Lebih lanjut lagi, Kim Pan-gon juga menyebut bahwa kunci sukses dari majunya timnas Indonesia dalam beberapa tahun terakhir adalah dengan memanfaatkan program naturalisasi yang dimiliki sebaik mungkin. Hampir seluruh pemain keturunan di timnas Indonesia saat ini berkompetisi di level Eropa dan memang memiliki garis keturunan Indonesia. Hal inilah yang dianggap menjadi kunci sukses naikknya kualitas timnas Indonesia saat ini dibandingkan Malaysia.
“Kebijakan di Timnas Indonesia itu untuk diadopsi di Malaysia? Saya rasa kami sudah banyak membicarakan hal ini (masalah pemain keturunan). Namun, terkadang kita perlu melihat situasi di Malaysia. Saya dapat melihat situasi ini sulit, sangat sulit. Semua orang mengatakan untuk mencoba cara seperti pelatih Indonesia pergi ke Eropa dan mencari pemain-pemain keturunan. Mungkin bisa dilakukan, tapi saya tidak tahu,” imbuh Kim Pan-gon.
Melansir dari laman aseanutdfc.com, timnas Indonesia sendiri pada drawing AFF Cup atau ASEAN Cup 2024 yang digelar beberapa waky lalu, tergabung di grup B bersama Laos, Vietnam, Filipina dan Myanmar. Ajang ASEAN Cup 2024 sendiri akan dimulai pada 23 November 2024 mendatang.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Sudah Dapatkan Ole Romeny, PSSI Rupanya Masih Berburu Striker Keturunan
-
3 Penyerang yang Berpotensi Tersingkir dengan Hadirnya Ole Romeny di Timnas Indonesia
-
Usai Kualifikasi Piala Dunia, STY Langsung Dihadapkan Misi Juara AFF Cup?
-
Erick Thohir Evaluasi Kinerja STY, Singgung Pemain Naturalisasi di Timnas
-
Gagal Ikuti Tim Putra, Timnas Futsal Putri Raih Juara ke-3 di Ajang AFF Cup
Artikel Terkait
-
Debut di Timnas Indonesia Cuma 40 Menit, Kevin Diks Bongkar Perasaannya
-
Nasib Kelas Menengah RI Makin Suram, Tahun Depan Penderitaan Belum Hilang
-
7 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia Bocor di Foto Marselino Ferdinan dengan Ordal PSSI?
-
Pelatih Oxford United Sebut Marselino Ferdinan Luar Biasa di Timnas Indonesia, Kode Beri Debut?
-
Menteri Bappenas Bingung, Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Mandek di 5% Selama 20 Tahun Terakhir
Hobi
-
Sudah Dapatkan Ole Romeny, PSSI Rupanya Masih Berburu Striker Keturunan
-
Curi Perhatian! Ini Reaksi Pelatih PSBS Biak usai Strikernya Dipanggil Timnas Indonesia
-
Tak Turunkan Skuad Terbaik, Bisakah Timnas Indonesia Unjuk Gigi di Piala AFF 2024?
-
Ditanya soal Peluang Bela Timnas Indonesia, Ini Kata Miliano Jonathans
-
3 Penyerang yang Berpotensi Tersingkir dengan Hadirnya Ole Romeny di Timnas Indonesia
Terkini
-
G-Dragon Gandeng Daesung dan Taeyang BIGBANG dalam Lagu Home Sweet Home
-
Dokumenter 'Madaniya': Cara Mohamed Subahi Suarakan Revolusi tanpa Senjata
-
Nantikan! Ji Seung Hyun dan Jung Hye Sung Siap Menghibur di Film Aksi Komedi Baru
-
Misteri Kerajaan Bawah Laut dalam Novel Pearlspire Kingdom
-
Serial A Good Girl's Guide to Murder Lanjut ke Season 2, Intip Spoilernya