Bikin Agnez Mo goyang, suara emas anak Papua ini jadi viral di @youtube. Saya beruntung, jadi salah satu yang ikut menikmati video yang diunggah The Voice Kids Indonesia ini dan bangga terhadapnya.
Perkenalkan, ini Hendrik. Anak asli Papua ini menjadi pesertaThe Voice Kids Indonesia, yang diselenggarakan oleh sebuah televisi swasta. Acara ini memang selalu menampilkan juri-juri berkelas, salah satunya Agnez Mo.
Nah, saat Hendri membawakan Papa Mama Larang, yang dipopulerkan Judika, Kaka Slank, Marcell, dan Agnez langsung mengapresiasi. Kaka dan Marcell memang yang pertama mengapresiasi suara emas Hendrik, tapi sejak Hendrik menyanyi, Agnez sudah goyang-goyang mengikuti alunan nada.
Warganet pun tak mampu menyembunyikan rasa bangganya pada anak 12 tahun ini;
@TAKUPAZ DANCE CREW; Hendrik ko bikin papua bangga eeee......
@mahera official; Memang kebanyakan suara orng timur itu keren². Like bngett.
@ Kiseki Arata ; Aku mencium aroma juara disini.
@ Naila Salsabila; Pantes jdi trending, keren bgt, ini nih yg harus viral. Stop viralin bowo!
@ Alvonsius Patar; Udah trending aja nih video emang bagus bangat suaranya feel juga dapat
@Adi Arif; Kereen..suaranya mengingatkan ke suara michael jackson wkt msh kecil.
Ini videonya;
Pengirim: Krista Aloy, mahasiswa.
Baca Juga
-
Membangun Bangsa dari Ruang Kelas: Jejak Perlawanan Ki Hadjar Dewantara
-
Jadi Million Seller, NCT Wish Jual 1 Juta Copy Album Poppop dalam Sepekan
-
4 Ide OOTD Youth Look ala Ella MEOVV, Dari Kasual hingga Formal!
-
Kritik PTN-BH ala Ki Hadjar Dewantara: Pembebasan atau Penindasan?
-
Merayakan Kartini, Merayakan Literasi Perempuan Indonesia
Artikel Terkait
-
Deretan Musisi yang Sempat Berseteru dengan Ahmad Dhani, Terbaru Rayen Pono
-
Bandingkan Agnez Mo dan Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Wanita Berprestasi Pasti Mantap
-
Ari Bias Sentil Ariel NOAH Terkait Gaduh Hak Cipta: Hanya Retorika, Tak Sesuai Fakta
-
Ariel NOAH Panjang Lebar Cerita Pembayaran Royalti Sesuai UU, Ahmad Dhani Sewot: Ku Smash!
-
Dituduh Hina-Hina Agnez Mo, Dewi Perssik Bela Diri: Kalau Busuk Jatuh Sendiri
Lifestyle
-
4 Ide OOTD Youth Look ala Ella MEOVV, Dari Kasual hingga Formal!
-
4 Rekomendasi Brand Kebaya Lokal untuk Tampil Stand Out di Hari Kartini
-
Belajar Hangeul Saja Tak Cukup! Kenali Pola Rangkaian Bahasa Korea
-
4 Inspirasi OOTD Cute Style ala Joy RED VELVET yang Wajib Kamu Tiru
-
4 Ide OOTD Trendi dan Simpel ala Jinsoul ARTMS, Stylish Tanpa Ribet!
Terkini
-
Membangun Bangsa dari Ruang Kelas: Jejak Perlawanan Ki Hadjar Dewantara
-
Jadi Million Seller, NCT Wish Jual 1 Juta Copy Album Poppop dalam Sepekan
-
Kritik PTN-BH ala Ki Hadjar Dewantara: Pembebasan atau Penindasan?
-
Merayakan Kartini, Merayakan Literasi Perempuan Indonesia
-
Ekonomi Bukan Cuma Soal Dapur: Menggugat Narasi Populis Elitis