Bulan suci ramadhan selalu memberikan makna yang dalam bagi seluruh umat Islam di dunia. Selain bernilai ibadah, setiap detik yang dihenbuskan di bulan ramadhan membawa manfaat dan kebaikan. Disitulah terdapat momen-momen yang dirindukan oleh banyak orang. Berikut 5 hal yang paling dirindukan saat bulan ramadhan:
1. Ngabuburit
Momen ngabuburit sangat khas dan hanya akan ada saat bulan ramadhan. Di momen ini kita akan menikmati waktu menjelang berbuka puasa dengan berbagai hal yang menyenangkan. Misalnya membaca al-qur'an, mengikuti tausiyah, melakukan berbagai hal sosial, sampai berburu menu buka puasa. Ngabuburit akaan terasa semakin spesial bila dilakukan bersama dengan pasangan ataupun keluarga dan teman.
2. Sahur
Makan sahur di bulan ramadhan akan sangat dirindukan. Hal ini karena suasana makan sahur di bulan puasa akan sangat berbeda dengan suasana sahur di hari biasa.
3. Silaturahmi dengan keluarga besar
Momen berkumpul bersama dengan keluarga besar adalah momen yang menyenangkan. Di bulan ramadhan, kita mungkin akan sering melakukan perkumpulan bersama dengan keluarga besar, baik untuk buka bersama ataupun melakukan kajjian bersama. Momen ini akan sulit ditemui di hari0hari biasa mengingat kesibukan masing-masing kerabat.
4. Suasana mudik
Mudik akan sangat dinantikan bagi mereka yang merantau ke berbagai kota atau bahkan ke luar negeri. Dengan adanya momen ramadhan maka mereka akan berantusias untuk segera mudik ke kampung halaman untuk bisa merayakan bulan suci ramadhan dan hari raya idul fitri bersama keluarga besar. Walaupun terkadang mudik dirasa sangat melelahkan karena ramainya kendaraan dan lamanya perjalanan, mereka tetap bergembira untuk bisa bertemu dengan keluarga.
5. Menikmati kembali makanan khas daerah
Makanan khas daerah akan sangat mudah ditemui ketika bulan ramadhan. Makanan khas di masing-masing daerah akan terasa sangat nikmat apalagi jarang ditemui di kota perantauan. Sentuhan asli tanah kelahiran memang selalu berhasil menyihir kita untuk selalu kembali ke kampung halaman dengan makanannya yang memiliki cita rasa khas yang tidak akan ditemui di tempat lain.
Itulah 5 hal yang paling ditunggu saat bulan suci ramadhan. Jadi nikmati setiap momennya dengan baik , ya!
Tag
Baca Juga
-
Dear HRD, Ini 6 Cara Membangun Lingkungan Kerja yang Positif
-
Kamu Seorang Karyawan? Yuk Kenali 6 Jenis Izin Meninggalkan Pekerjaan ini!
-
Ketahui Waktu Istirahat dan Izin untuk Meninggalkan Pekerjaan Menurut UU Ketenagakerjaan dan Cipta Kerja
-
4 Tantangan yang Harus Dihadapi oleh HRD di Perusahaan, Kamu Harus Siap!
-
5 Tips untuk Mengatasi Overthinking di Kantor, Terapkan Mindfullness!
Artikel Terkait
-
Kenali Tanda Selesai Haid Menurut Syariat Islam, Agar Bisa Segera Bersuci dan Beribadah
-
Kapan Perjalanan Disebut Safar Hingga Boleh Meng-qasar Salat?
-
Sebaran 26 Gol Timnas Indonesia Selama Kualifikasi Piala Dunia 2026, Siapa Paling Gacor?
-
Hukum Sendawa di Depan Orang Lain Menurut Aturan Islam
-
Ulasan Buku Al Ghazali karya Shohibul:Jejak Spiritual Sang Hujjatul Islam
Lifestyle
-
3 Serum yang Mengandung Green Tea untuk Kontrol Minyak Berlebih pada Wajah
-
4 Rekomendasi OOTD Rora BABYMONSTER yang Wajib Kamu Sontek untuk Gaya Kekinian
-
4 Gaya OOTD Simpel ala Seohyun SNSD, Tetap Fashionable untuk Hangout!
-
4 Rekomendasi Outfit Kasual ala Momo TWICE yang Cocok untuk Hari-Hari Santaimu
-
4 Rekomendasi Mix and Match OOTD Chic ala Miyeon (G)I-DLE, Bikin Penampilan Lebih Modis
Terkini
-
Baru Tayang, Drama Korea When the Phone Rings Puncaki Netflix di 31 Negara
-
17 Tahun Itu Bikin Pusing: Inspirasi Menjadi Gen Z Tangguh Pantang Menyerah
-
Harap Bijak! Stop Menormalisasi Fenomena Pemerasan di Balik Mental Gratisan
-
Bahasa Gaul di Era Digital: Perubahan atau Kerusakan?
-
Petualangan Epik Baru! Game AAA Avatar: The Last Airbender Segera Hadir