Sebentar lagi momen libur panjang akan tiba. Dengan adanya para pekerja yang memanfaatkan momen tersebut, dapat dijadikan sebagai pelepas penat atas padatnya pekerjaan selama ini.
Namun, alangkah lebih baik kamu perlu menyelesaikan seluruh pekerjaan dengan beres sebelum liburan panjang. Maka dari itu, berikut ini beberapa hal yang perlu kamu persiapkan di kantor agar waktu liburanmu tidak terganggu.
1. Pastikan kalau seluruh pekerjaan sudah selesai
Salah satu hal penting yang perlu diperhatikan adalah memastikan kalau seluruh pekerjaan sudah selesai. Jangan sampai tugas yang diamanahkan kepadamu ternyata belum kelar, namun kamu sudah terlanjur mengambil liburan panjang.
Oleh karena itu, sebelum liburan panjang ada baiknya penyelesaian pekerjaan sudah kamu tuntaskan. Meskipun belum bisa, sebaiknya delegasikan kepada rekan kerjamu yang mampu untuk menyelesaikannya.
2. Buat pemberitahuan kepada rekan kerja secara jelas
Sebaiknya, sebelum ambil liburan panjang beritahukan terlebih dulu kepada rekan kerjamu. Hal tersebut juga mencangkup berapa lama waktu liburanmu.
Tujuannya agar menghindari kesalahpaham atau miskomunikasi. Hal ini sangatlah penting untuk kamu lakukan biar rekan kerjamu dapat menyesuaikan diri ketika ketidakhadiranmu di kantor.
3. Memberi batasan
Selama liburan panjang, apakah kamu tetap bisa terbuka mengenai pekerjaan atau tidak? Selain itu, jika tetap terbuka kapan waktu yang tepat untuk bisa berkomunikasi?
Batasan seperti itu tentunya dibutuhkan untuk rekan kerjamu. Dengan begitu, tanyakanlah pada dirimu sendiri apa yang menjadi batasan penting agar waktu liburanmu tetap bisa tenang dan nyaman. Maka dari itu, cobalah untuk memberitahu batasan apa saja yang kamu inginkan kepada rekan kerjamu, ya.
4. Membuat daftar pekerjaan
Selama menikmati masa liburan panjang, memang rasanya tidak ingin kembali lagi ke dunia kerja. Apapun alasannya kamu tetap perlu kembali bekerja.
Maka dari itu, sebelum liburan alangkah lebih baik sudah mempersiapkan daftar pekerjaan untuk kembali bekerja nanti. Dengan begitu, tidak membuatmu kebingungan jika sudah kembali bekerja.
Jika ingin waktu liburanmu terasa nyaman dan tenang, sudah seharusnya melakukan beberapa hal di atas, ya. Jangan sampai waktu liburanmu terganggu lantaran urusan pekerjaan yang tidak kamu siapkan sebelumnya.
Baca Juga
-
3 Alasan Orang Selingkuh dalam Hubungan yang Perlu Kamu Ketahui
-
5 Cara Bijak untuk Menerima Fakta Bahwa Cinta Tak Selalu Berbalas
-
5 Kelebihan dan Kekurangan Punya Pacar yang Romantis!
-
5 Hal Buruk Jika Terlalu Bersikap Baik dengan Pasangan
-
4 Kesulitan yang Suka Dialami oleh para Pegawai Kontrak, Pernah Merasakan?
Artikel Terkait
-
Menjelang Libur Lebaran, Permintaan Hotel Telah Naik 13 Persen
-
Adik Lancang Protes Perkara Tak Dapat Slip Gaji sampai Bikin Kakaknya Dipecat, Publik Ikut Geram: Amit-amit!
-
3 Sifat yang Menjadi Musuh Terbesar dalam Dirimu, Buang Jauh-Jauh!
-
3 Tips Semangat Bekerja, Patut Dicoba!
-
Masih Renovasi, TMII Kembali Buka 30 April-8 Mei, Pengunjung Dibatasi 25 Persen
Lifestyle
-
Anti Ribet! 4 Rekomendasi Sampo dan Conditioner 2 in 1 yang Praktis dan Hemat
-
6 Jenis Luka Inner Child yang Memengaruhi Kepribadian dan Kehidupan Saat Dewasa
-
Dari Kasual Hingga Sporty, 4 Inspirasi Daily OOTD ala Bai Jing Ting!
-
6 Toner Korea Bebas Fragrance untuk Kulit Sensitif, Kemerahan Auto Hilang!
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan dengan Kamera 108 MP dan RAM 8 GB
Terkini
-
Menemukan Uang di Jalan dan Ujian Kejujuran di Tengah Kesepian
-
Sinopsis Monolog Hanya Orang Gila: Refleksi Luka Bangsa di Gedung Militaire Societeit
-
Bosan dengan Drakor? Simak 5 Novel Mandarin Terjemahan dengan Plot Twist Luar Biasa
-
The Kampret Rilis "Sambatku": Anthem Baru bagi Pejuang 14 Jam Kerja
-
Kasus Kekerasan Seksual, Bagaimana Media Menulis Berpihak Kepada Penyintas?