Saat badanmu kurang fit yang ditandai dengan rasa tidak enak badan, deman, batuk, pilek, sakit kepala, radang tenggorokan, dan berbagai keluhan lain, kamu harus ingat untuk tetap mengisi perutmu. Jangan biarkan perutmu kosong karena alasan tidak nafsu makan atau lidahmu yang terasa pahit saat sakit.
Cobalah paksa dirimu untuk tetap makan walaupun dalam porsi kecil, atau jika bisa akan lebih baik jika kamu menambah porsi makan saat badan mulai terasa tidak fit. Hal ini penting agar tubuh tetap memiliki asupan nutrisi yang cukup. Jangan lupa juga untuk mengonsumsi minuman hangat herbal dan buah serta sayur, ya!
Jika kamu kesulitan menentukan makanan berkuah agar cepat sembuh, 5 makanan berkuah di bawah ini bisa jadi alternatif buat kamu!
1. Sup ayam
Makanlah satu mangkuk sup ayam hangat untuk menghangatkan badanmu. Kamu bisa menambahkan nasi hangat agar semakin banyak energi masuk ke dalam perutmu.
2. Soto
Kamu bisa menyantap semangkuk soto ayam atau sapi hangat. Makanan satu ini sangat cocok karena di dalamnya mengandung merica yang dapat menghangatkan tubuh. Jika kamu suka, kamu juga bisa menambahkan potongan telur rebus di dalamnya.
3. Opor ayam
Makanlah opor ayam hangat yang kamu siramkan ke atas bubur hangat, jangan lupa tambahkan telur dan ayam opornya. Selain menghangatkaan, makanan ini juga bisa membantumu agar lebih mudah mencernanya.
4. Kare Ayam
Kare ayam bisa jadi menu pilihan selanjutnya. Kamu bisa menyantap semangkuk kare ayam hangat beserta nasi putih hangat untuk membuat perutmu terasa lebih baik dan bisa segera pulih kembali.
5. Rawon
Tak disangka ya, makanan berkuah kental ini bisa jadi salah satu referensi untuk kamu yang ingin seger sembuh dari demam tanpa harus mengonsumsi banyak obat kimia. Mkanan yang kaya akan rempah ini sangat cocok untuk di konsumsi dalam kondisi hangat agar citarasanya terjada dan tentunya baik untuk tubuh dan pencernaanmu.
Itulah lima makananan berkuah yang bisa jadi pilihan untuk kamu yang sedang tidak nafsu makan ketika demam. Tetap pastikan ada makanan yang masuk ke perutmu walaupun lidahmu terasa pahit! Semoga cepat sembuh!
Baca Juga
-
Dear HRD, Ini 6 Cara Membangun Lingkungan Kerja yang Positif
-
Kamu Seorang Karyawan? Yuk Kenali 6 Jenis Izin Meninggalkan Pekerjaan ini!
-
Ketahui Waktu Istirahat dan Izin untuk Meninggalkan Pekerjaan Menurut UU Ketenagakerjaan dan Cipta Kerja
-
4 Tantangan yang Harus Dihadapi oleh HRD di Perusahaan, Kamu Harus Siap!
-
5 Tips untuk Mengatasi Overthinking di Kantor, Terapkan Mindfullness!
Artikel Terkait
-
IDI Bogor Komitmen Tingkatkan Kapasitas Dokter, Percepat Penanganan Darurat, Hengky Apresiasi
-
Tak Perlu Takut Kanker! Pemerintah Sediakan Skrining Gratis Mulai 2025
-
Rahasia Umur Panjang yang Jarang Diketahui! Coba Trik Ini Sekarang!
-
Cara Mengurangi Risiko Asam Urat Yang Kerap Menyebabkan Nyeri Jempol Kaki
-
MIND ID Tingkatkan Akses Kesehatan Masyarakat di Area Tambang Sepanjang 2024
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua