Sepanjang hidup kalian rasa-rasanya tidaklah mungkin belum pernah sekalipun pergi ke toko buku. Buku merupakan bagian penting dari kehidupan sebab di dalamnya tersimpan ilmu pengetahuan.
Saat berkunjung ke toko buku, apakah kalian benar-benar akan membeli buku? Atau hanya mengecek judul buku? Mencari buku yang kalian cari dengan harapan suatu saat membeli? Atau benar-benar membeli?
Pengunjung toko buku bisa jadi mempunyai tujuan yang berbeda-beda satu sama lain. Berikut 5 tipe pengunjung toko buku, kalian termasuk yang nomor berapa?
1. Tipe Refreshing
Tipe pengunjung ini adalah mereka yang datang ke toko buku hanya untuk refreshing (baca:cuci mata) mencari buku terbaru dengan harapan dapat membeli di lain waktu. Pengunjung jenis ini kemungkinan hanya mengeluarkan uang untuk parkir.
2. Tipe Benar-Benar Butuh
Tipe ini datang ke toko buku memang membutuhkan buku, sengaja meluangkan waktu untuk mencari buku yang dibutuhkan. Bagi seorang kutu buku, bukan tidak mungkin akan memborong buku setiap kepergiannya ke toko buku
3. Tipe Membeli Dadakan
Tipe ini biasanya datang ke toko buku untuk membeli buku yang dibutuhkan, tetapi melihat buku lain yang menarik, ia juga membeli buku tersebut. Maka tidak jarang, buku yang terbeli malah tidak terbeli, lebih memilih buku yang menarik tersebut.
4. Tipe Tidak Merancang
Tipe ini ketika pergi ke toko buku, asal datang saja. Tidak ada rancangan hendak membeli buku apa. Artinya melihat-lihat dulu, apakah ada yang cocok atau tidak. Jika ada, maka akan dibeli. Jika tidak, ya tidak. Tentu ini juga berkaitan dengan isi dompet.
5. Tipe Mencari Diskonan Besar
Tipe pengunjung toko buku yang ini datang ke toko buku hanya pada saat ada event atau bazar atau sejenisnya. Intinya ada sesuatu di toko buku tersebut yang membuat pihak toko buku memberikan diskon yang besar.
Nah, itulah beberapa tipe pengunjung toko buku. Kalian termasuk yang nomor berapa?
Baca Juga
-
4 Kekocakan Pengendara Sepeda Motor ketika Berkendara Sendiri, Pernah Mengalami?
-
Selain Malam Minggu, Berikut 4 Opsi Waktu yang Cocok untuk Ngapel!
-
4 Keapesan Anak Sekolah yang Mempunyai Nama dengan Huruf Awalan A, Apa Saja?
-
5 Buah yang Baik Dikonsumsi untuk Penderita Batuk
-
Yuk Kenali 3 Bahaya Mengonsumsi Telur Mentah!
Artikel Terkait
-
Review Novel 'Totto-chan': Bukan Sekolah Biasa, Tapi Rumah Kedua Anak-anak
-
Mengenal Puisi Sederhana Penuh Makna dalam Buku Perjamuan Khong Guan
-
Ulasan Novel Jar of Hearts: Terungkapnya Kasus Pembunuhan Setelah 15 Tahun
-
7 Tanaman Obat untuk Diabetes Tipe 2 yang Terbukti Ampuh Menurut Riset Kesehatan
-
Review Novel 'Jane Eyre': Ketika Perempuan Bicara soal Harga Diri
Lifestyle
-
4 Ide OOTD Youthful ala Jiwoo Hearts2Hearts, Sederhana tapi Tetap Memikat!
-
5 Tips Membaca Buku ala Raim Laode agar Lebih Mudah Paham
-
Tertarik Belajar Bahasa Korea? Cek Dulu Langkah Awal Ini
-
4 Inspirasi Outfit Chic ala Sandara Park 2NE1 yang Wajib Kamu Coba!
-
4 Inspirasi Outfit Chic ala Sandara Park 2NE1 yang Wajib Kamu Coba!
Terkini
-
Blak-blakan! Sandy Walsh Ngaku Beruntung Bela Timnas Indonesia Sejak Awal
-
Hanya Satu Pemain yang Masuk Tim ASEAN All Stars, Pendukung Timnas Indonesia Siap Kecewa
-
Tantang Diri Sendiri, Kai EXO Usung Banyak Genre di Album Baru Wait on Me
-
Park Bo Young Ambil Peran Ganda dalam Drama Baru, Visualnya Bikin Pangling
-
Resmi Bersaing, Jumbo dan Pabrik Gula Kini Selisih 500 Ribu Penonton