Mungkin bagi sebagian memasuki musim hujan merupakan momen yang kurang menyenangkan. Ada banyak alasan mengapa sebagian orang tidak menyukainya, misalnya saja kegiatan yang biasa dia lakukan sehari-hari menjadi terganggu, seperti berangkat ke kantor, berangkat ke sekolah, ataupun aktivitas yang lainnya.
Kadangkala saat hujan tiba akan membuat kita merasa cukup bosan ya apabila berada di dalam rumah terus, banyak sekali yang terlintas akan melakukan kegiatan apa saat hujan datang. Apabila kamu hanya di rumah saja pastinya hanyalah makan, minum, nonton TV, tidur, bermain game, ataupun yang lainnya.
Tetapi, berikut ini ada beberapa kegiatan menyenangkan yang bisa kamu lakukan saat hujan datang. Yuk simak, apa saja kegiatannya:
1. Memfoto hujan
Kegiatan pertama yang bisa kamu lakukan saat hujan tiba yaitu dengan mengabadikan hujan kedalam jepretan foto. Apalagi kamu hobi sekali dengan fotografi, pastinya momen ini akan menjadi spesial bagimu karena akan ada sensasi yang berbeda ketika akan menjepret air yang turun dari atas langit yang disertai awan gelap.
Tetapi, kamu harus memastikan kamera yang digunakan merupakan kamera anti air ya, supaya kameranya tidak mudah rusak.
2. Memanjakan diri sendiri
Masih ingatkah kamu kapan terakhir kali memanjakan diri sendiri? Mungkin saja kesibukan yang kamu jalani menjadikanmu tidak memiliki waktu untuk sekedar memanjakan diri.
Nah, saat hujan tiba pastinya akan membuat kamu menjadi tidak bisa melakukan kegiatan di luar ruangan, suasana seperti ini dapat kamu manfaatkan untuk sekedar memanjakan diri, loh. Misalnya seperti melakukan perawatan wajah dengan menggunakan masker, luluran, dan lain sebagainya.
3. Memasak
Kamu juga bisa melakukan kegiatan yang satu ini yaitu memasak saat hujan mulai tiba. Kondisi ini bisa kamu manfaatkan untuk memasak resep baru yang belum sempat kamu coba.
Biasanya saat hujan tiba perut akan mudah terasa lapar, jadi memasak merupakan kegiatan menyenangkan yang patut kamu coba loh.
4. Membuat sesuatu DIY
Kegiatan selanjutnya yang bisa kamu lakukan saat dirumah dan hujan datang adalah membuat suatu kreasi DIY. Kamu bisa membuat sebuah kreasi yang kreatif dengan mencari ide-ide melalui tutorial yang ada di YouTube.
Nah, itulah tadi beberapa kegiatan seru dan menyenangkan yang bisa kamu lakukan di rumah saat hujan tiba, selamat mencoba dan semoga bermanfaat.
Baca Juga
-
6 Rekomendasi Buku Bacaan yang Menginspirasi dan Mendidik
-
4 Keindahan Tersembunyi dalam Barang-Barang Vintage
-
Kurang Bergerak? Berikut Deretan Cara yang Membantumu Supaya Tidak Mager!
-
Spider-Man: Across the Spider-Verse, Petualangan Melintasi Dimensi
-
7 Tips Belanja Murah di Tempat Wisata untuk Liburan yang Hemat
Artikel Terkait
-
Cak Imin Akui BPJS Kesehatan Belum Bisa Diklaim untuk Pengobatan Judol di Beberapa RS
-
Mitos vs Fakta Perawatan Kulit di Musim Hujan: Apakah Tetap Harus Pakai Sunscreen?
-
Perumnas Alokasikan 50 Persen Hunian Murah untuk MBR
-
7 Ide Dekorasi Natal Anti Mainstream, Bikin Rumahmu Instagramable!
-
Mudah Dirawat, Panel Dinding Bergaya Alam Kini Jadi Pilihan Alternatif untuk Ruangan
Lifestyle
-
3 Serum yang Mengandung Tranexamic Acid, Ampuh Pudarkan Bekas Jerawat Membandel
-
3 Varian Cleansing Balm Dear Me Beauty untuk Kulit Kering hingga Berjerawat
-
Gambarkan Kepribadian Ceria dan 'Ekstrovert' Lewat Aroma Parfum yang Tepat
-
3 Serum Korea Mengandung Ekstrak Beras, Bikin Kulit Cerah dan Awet Muda
-
Pilihan Hemat nan Bijak! 4 Jenis Barang yang Aman Dibeli Preloved
Terkini
-
Review Gunpowder Milkshake: Ketika Aksi Bertemu dengan Seni Visual
-
Memerankan Ibu Egois di Family by Choice, Kim Hye Eun: Saya Siap Dihujat
-
Alfan Suaib Dapat Panggilan TC Timnas Indonesia, Paul Munster Beri Dukungan
-
Berbau Seksual, Lirik Lagu Tick Tack English Ver. Karya ILLIT Dikecam Penggemar
-
Ulasan Buku My Home: Myself, Rumah sebagai Kanvas Kehidupan