Sekolah adalah tempat kita menuntut ilmu. Akan tetapi banyak orang yang menilai sekolah tidak penting karena apa yang diajarkan sering tidak relevan dalam hidup. Sebenarnya ada lho beberapa hal yang dibutuhkan dalam hidup yang diajarkan dalam sekolah tapi secara implisit saja. Hal-hal inilah yang sering tidak kita sadari sehingga membuat kita salah paham. Simak ulasannya berikut ini.
1. Komunikasi yang Baik
Keterampilan dalam berkomunikasi adalah salah satu hal yang penting dikuasai. Dengan komunikasi yang baik, kamu akan mudah berbaur dengan masyarakat, mengenal dan dikenal banyak orang, serta cepat mendapatkan informasi. Akan banyak sekali keuntungan yang bisa kamu dapatkan jika menguasai komunikasi dengan baik.
2. Membangun Relasi
Apa sih gunanya membangun relasi dan mengapa dianggap sangat penting? Adanya relasi akan mempermudah hidupmu, yang paling sederhana kamu tidak akan merasa kesepian, akan selalu ada orang yang menolongmu. Kalau ada masalah, kamu akan cepat memeroleh solusi. Bangun relasi yang baik meskipun hal tersebut tidak ada dalam buku pelajaran.
3. Mandiri
Terampil mengerjakan apa saja dan mengatasi masalah seorang diri tidak bisa dimiliki oleh sembarang orang. Namun, hal yang satu ini sangat dibutuhkan dalam hidup, ada kalanya suatu saat kamu akan dihadapkan dengan situasi yang menuntutmu untuk bergerak sendiri, di mana orang lain bahkan orang tuamu sendiri tidak bisa membantu.
4. Kegigihan
Dalam menjalani hidup, seseorang harus memiliki kegigihan dalam hatinya. Kegagalan dan kesalahan yang kerap terjadi akan mematahkan semangat bila kita tidak gigih. Oleh karena itu, latihlah dirimu untuk tidak mudah menyerah dalam hal apapun.
Bagaimana kamu selama ini dalam mengatasi masalah? Bisakah menyelesaikannya sendiri atau dibantu orang lain? Atau bahkan kamu lari dari masalah tersebut? Keterampilan untuk mengatasi masalah penting dimiliki, mengingat masalah akan terus datang selama kita masih hidup di dunia.
Itulah 5 hal yang diajarkan secara implisit dalam sekolah. Selama ini kita hanya melihat sekolah hanya mengajarkan buku-buku pelajaran saja, tapi di balik itu ada pelajaran yang tak kalah pentingnya.
Baca Juga
-
Jadwal MotoGP San Marino 2025: Waktunya Pembalap Italia Unjuk Gigi
-
MotoGP Catalunya 2025: Perayaan Juara Dunia Tak Akan Terjadi di Misano
-
Sprint Race MotoGP Catalunya 2025: Alex Marquez Giveaway Medali Kemenangan
-
Terdepak dari Pramac, Miguel Oliveira: Keputusan Ini Mengejutkan Saya
-
CEO MotoGP Enggan Hentikan Marc Marquez yang Dianggap 'Terlalu Mendominasi'
Artikel Terkait
-
Kepala Sekolah di Bandung Tidak Boleh Ketinggalan Zaman
-
7 Potret Wisuda Jasmine, Anak Ririn Ekawati yang Penampilannya Semakin Cantik
-
Masalah Gizi pada Lansia, Salah Satu Pemicunya Adalah Kesepian!
-
Borobudur Student Festival Siap Digelar, Sasar Pemajuan Budaya Lewat Pendidikan
-
Kecanduan Masturbasi Bisa Sebabkan Berbagai Masalah Kesehatan, Ini Risikonya!
Lifestyle
-
Review Vivo V60 Lite: Tampilan Mewah ala iPhone dengan Harga Lebih Ramah
-
3 Rekomendasi Blouse Batik Stylish untuk OOTD Ngantor, Dijamin Anti-Boring!
-
Review Xiaomi 15T Pro: Flagship Killer dengan Harga yang Masuk Akal
-
Ghosting dan Breadcrumbing: Kenapa Gebetan Tiba-Tiba Lenyap atau Cuma Kasih Harapan Palsu?
-
Tak Cuma Proteksi, Ini 3 Physical Sunscreen yang Bikin Kulit Sensitif Jadi Happy!
Terkini
-
Diproduseri Cillian Murphy, Sekuel Serial Peaky Blinders Resmi Digarap
-
Kevin Diks dan Upgrade Karier Profesionalnya yang Timbulkan Sedikit Kekecewaan
-
Gender Reveal! Nino Fernandez dan Steffi Zamora Siap Miliki Anak Perempuan
-
Rizky Kabah, TikToker yang Dilaporkan Hina Suku Dayak?
-
Waspada! Hipertensi Intai Anak Muda, Ini Resep Sehat Kata Dokter