Sebagai manusia, kita tidak pernah lepas dengan permasalahan kehidupan. Masalah mulai dari yang ringan sampai dengan yang berat. Sebenarnya permasalahan tersebut bisa berdampak positif atau negatif tergantung dari bagaimana kita menyikapi masalah yang kita hadapi. Untuk menjaga setiap permasalahan yang kita hadapi bisa kita kendalikan untuk menjaga emosional dan bisa berdampak terhadap kejiwaan dan kesehatan kita. Kita harus membangun pemikiran positif thinking walaupun terkadang ketika kita down.
Bagaimana cara pemikiran positif thinking tetap ada di pemikiran kita adalah:
1. Setiap masalah pasti ada solusi
Ketika hati sudah resah dengan menumpuknya permasalahan yang kita hadapi, tanamkan dalam pemikiran kita bahwa setiap permasalahan pasti ada solusi. Ambil tarikan nafas yang dalam, tersenyumlah pada diri kita bahwa solusi dari beban kehidupan kita sudah ada sambil memikirkan beberapa solusi terhadap permasalahan kita.
2. Selalu bersyukur
Rasa syukur terhadap sang pencipta atas segala rezeki mulai dari kesehatan yang masih kita miliki, kita masih memiliki sesuatu yang membuat kita masih bisa bernafas saat ini membuat tubuh ini ringan dan beban kita akan berkurang.
3. Lawan setiap rasa negatif yang muncul
Setiap ada bisikan yang negatif seperti kenapa ini bisa terjadi kepada saya, kok orang lain bisa, enak ya kalo jadi si A. Hal ini normal saja terjadi kepada kita sebagai manusia yang imannya terkadang turun. Tapi jangan terlalu lama terbawa dengan kondisi negatif, segera ambil langkah dengan melawan setiap rasa negatif tersebut dengan rasa positif bahwa semua akan baik baik saja.
4. Sering melihat ke bawah
Dengan sering melihat saudara-saudara kita yang memiliki nasib yang kurang beruntung daripada kita, hal ini akan membawa pemikiran kita bahwa kita jauh lebih baik dari kondisi mereka.
5. Selalu memberikan semangat kepada orang lain yang sedang bersedih
Dengan selalu berbagi dan memberikan semangat kepada orang lain, pemikiran kita selalu terbuka dan bahagia karena menularkan pemikiran positif kita kepada orang lain yang membutuhkan saran dan motivasi.
Itulah 5 cara simpel agar selalu bisa berpikir positif atau positive thinking. Berpikiran positif, hidup akan lebih bermakna dan bahagia dalam menjalaninya. Selamat mencoba ya.
Baca Juga
Artikel Terkait
-
Update Covid-19 RI: Positif 4.834 Kasus, Sembuh 3.363 Orang dan 13 Meninggal Dunia
-
Positif Covid-19, Joe Biden Minum Obat Ini Agar Bisa Cepat Sembuh
-
Joe Biden Positif Covid-19 di Usia 79 Tahun, Begini Kondisinya Sekarang
-
Dokter Ungkap Risiko Long Covid -19 yang Bisa Dialami Presiden AS Joe Biden
-
Kondisi Presiden AS Joe Biden Usai Dinyatakan Positif
Lifestyle
-
4 Ide Outfit Simpel ala Ranty Maria, Nyaman dan Tetap Modis
-
4 Sepatu Trail Running untuk Medan Licin dan Berbatu, Stabil dan Anti-Slip!
-
Kacang Rebus Terakhir di Pasar Malam
-
4 Serum Actosome Retinol Atasi Tekstur Kulit dan Garis Halus Tanpa Iritasi
-
4 Rice Cooker Digital Multifungsi dengan Fitur Lengkap untuk Sehari-hari
Terkini
-
Fresh Graduate Jangan Minder! Pelajaran di Balik Fenomena Open To Work Prilly Latuconsina
-
Misi Damai di Luar, Kegelisahan di Dalam: Menggugat Legitiminasi Diplomasi
-
Hadapi Sengketa Pajak Rp230 Miliar, Cha Eun Woo Gandeng Firma Hukum Kondang
-
Transformasi AI dalam Ekonomi Kreatif Indonesia: Peluang Emas atau Ancaman?
-
Debut Unit Baru, Jeno dan Jaemin NCT Siap Merilis Mini Album 'Both Sides'