Dalam pelajaran kita pastinya banyak mengalami kesulitan memahami materi apalagi jika itu adalah materi sulit. Tapi tidak apa, karena kamu tetap bisa memahami materi dengan teknik 5R dan teknik ini dilakukan setelah kamu selesai belajar, berikut diantaranya:
1. Review
Hal pertama yang dilakukan yaitu mengulang kembali pelajaran yang telah kamu pelajari. Kamu harus sering-sering memahami dan membacanya kembali. Setidaknya satu kali dalam seminggu. Hal ini bertujuan agar kamu tidak lupa dengan materinya dan bisa lebih memahami. Review semua pelajaran agar kamu tidak mudah melupakan materinya.
2. Reflect
Hal ini menekankan pada pemikiran. Pikirkan materi yang kamu pelajari yang kaitannya dengan topik utama. Atau bisa juga saat kamu mempelajarinya pikirkan hal-hal lain yang bisa mengasah wawasanmu. Hal ini bisa membuatmu berfikir secara mendalam dan berfikir kritis.
3. Reduce
Kurangi materi yang sekiranya kamu sulit memahami dan dipelajari saat belajar sendiri. Materi-materi sulit itu bisa kamu pelajari lagi saat di sekolahan dan menanyakan kepada gurumu. Jadi, pahami dulu yang sekiranya materi-materi yang mudah dipahami.
4. Recap
Buatlah summary atau rangkuman tentang materi yang telah kamu pelajari. Tulis poin-poin utamanya saja dan buatlah kalimatmu sendiri yang mudah dipahami. Tidak apa jika membuat kalimat sendiri dan tidak harus sama persis dengan buku. Selama itu inti dan maknanya sama , itu tidak masalah. Kalimat yang kita buat sendiri akan lebih mudah dipahami.
5. Recite
Sampaikan pemahaman dari materi yang kamu pelajari kepada orang lain atau temanmu. Jika kita menyampaikannya kepada orang lain, maka akan menambah pemahaman kita dan tidak akan lupa dengan materinya. Jadi, berbagilah ilmu kepada orang lain. Hal ini tidak akan membuat ilmumu berkurang. Justru dapat membuat ilmumu bertambah dan bisa membagikan manfaat untuk orang lain.
Sulit memahami suatu materi terkadang memang hal wajar dan tidak masalah. Sekarang, kamu bisa lebih mudah memahaminya dengan menerapkan teknik di atas. Jika kita mau belajar, pasti memahami suatu materi sulit bukan hal mustahil meski butuh waktu yang sedikit lebih lama dari biasanya .
Baca Juga
-
Fakta Menarik dari 'Smugglers', Film Baru Korea yang Penuh Bintang Korea
-
Disney Rilis 'Haunted Mansion' Tayang Juli di Bioskop, Moviegoer Merapat!
-
Film 'Galaksi' Adaptasi Wattpad Tayang di Bioskop Agustus 2023, Sudah Siap?
-
Rumbling Lanjut, Attack on Titan Final Season Tayang Musim Gugur Mendatang!
-
Doraemon Nobita's Sky Utopia Hadir di Bioskop Indonesia Bulan Juli Ini!
Artikel Terkait
-
Dikumpulkan di Istana, Prabowo ke Anak-anak Sekolah: Jangan Ikut-ikut Hal Negatif!
-
Kapan Masuk Sekolah Setelah Libur Lebaran 2025? Ini Jadwal Kalender Belajar
-
Alhamdullillah! Dana BOS Madrasah dan BOP RA Cair, Berikut Syarat Pencairannya
-
Usai Lebaran, Prabowo Cari Guru Sekolah Rakyat! Begini Mekanismenya
-
Tak Harus Tunggu SPMB, Mendikdasmen Sebut Siswa Bisa Daftar Sekolah Rakyat Kapan Saja
Lifestyle
-
Elegan dan Manis! 4 Inspirasi Outfit Feminin ala Minnie (G)I-DLE
-
4 OOTD Minimalis ala Wooyoung ATEEZ yang Tetap Modis untuk Disontek!
-
Jadi Ibu Bijak, Ini 5 Tips Kelola Uang THR Anak
-
4 Skincare dengan Cactus Extract, Rahasia Hidrasi Kulit Tanpa Lengket!
-
4 Padu Padan Outfit Girly ala Wonyoung IVE, Cocok untuk Gaya Sehari-hari
Terkini
-
Bertema Olahraga, 9 Karakter Pemain Drama Korea Pump Up the Healthy Love
-
Fenomena Pengangguran pada Sarjana: Antara Ekspektasi dan Realita Dunia Kerja
-
Menelaah Film Forrest Gump': Menyentuh atau Cuma Manipulatif?
-
Krisis Warisan Rasa di Tengah Globalisasi: Mampukah Kuliner Lokal Bertahan?
-
Sate Padang Bundo Kanduang, Rasa Asli Minangkabau yang Menggoda Selera