Melihat teman yang kelihatannya lebih sukses, kita merasa tertinggal jauh darinya. Sebenarnya itu bukanlah suatu ketertinggalan, tapi memang jalannya saja yang berbeda. Namun, kita memang seringkali merasa tertinggal hanya karena orang lain terlihat lebih berhasil. Perlu kamu ketahui bahwa ada 3 alasan penting mengapa kita merasa tertinggal dari orang lain.
1. Menghabiskan banyak waktu melihat pencapaian orang lain
Melihat pencapaian orang lain bisa menimbulkan hal positif dan juga negatif, tergantung bagaimana kita memilihnya. Jika berdampak positif, maka kita akan menjadi termotivasi dan berusaha untuk tidak hanya mengeluh dan merasa kita lebih rendah. Dampak negatifnya, kita menjadi merasa rendah diri dan menganggap kita bukan apa-apa. Jangan terlalu sering melihat pencapaian orang lain. Sesekali saja dan jadikan pencapaian orang lain menjadi dorongan bahwa kita juga bisa seperti mereka. Itu yang harus kamu lakukan.
2. Terus menerus membanding-bandingkan
Kamu pasti sering mendengar bahwa membanding-bandingkan hidup dengan orang lain bukanlah hal yang tepat. Untuk apa dibandingkan jika kita saja memiliki jalan yang berbeda. Kamu boleh membandingkan asalkan berkaitan dengan kebaikan. Bandingkan dirimu dengan mereka yang bisa lebih baik tapi juga mempunyai kemampuan yang sama denganmu. Jika mereka bisa sukses dengan bisnis mereka, kamu juga bisa. Syukuri apa yang kamu miliki, bukan yang tidak kamu miliki.
3. Tidak mau berusaha
Alasan selanjutnya adalah tentang usaha. Jika kita hanya melihat orang lain selalu lebih baik tanpa kita berusaha, itu hal salah. Setelah kita melihat bahwa orang lain juga mempunyai pencapaian, kita juga harus berusaha untuk mencapai apa yang kita impikan. Pertama, usaha dan berdoa dulu. Hasilnya nanti bagaimana, kita tidak bisa mengaturnya. Selama kita sudah berusaha dengan baik, meski pencapaian kita berbeda dengan orang lain, itu tidak menandakan bahwa kita lebih rendah dari mereka.
Jadi, jika dirimu masih merasa tertinggal, salah satu dari 3 alasan di atas pasti sedang kamu rasakan. Mulai sekarang, berhentilah untuk merasa diri sendiri lebih rendah. Orang lain punya kelebihan, pastinya kita juga memilikinya. Dirimu berharga dan tidak layak untuk direndahkan oleh orang lain.
Tag
Baca Juga
-
Fakta Menarik dari 'Smugglers', Film Baru Korea yang Penuh Bintang Korea
-
Disney Rilis 'Haunted Mansion' Tayang Juli di Bioskop, Moviegoer Merapat!
-
Film 'Galaksi' Adaptasi Wattpad Tayang di Bioskop Agustus 2023, Sudah Siap?
-
Rumbling Lanjut, Attack on Titan Final Season Tayang Musim Gugur Mendatang!
-
Doraemon Nobita's Sky Utopia Hadir di Bioskop Indonesia Bulan Juli Ini!
Artikel Terkait
-
Dongkrak Ekonomi Pesisir, Pelindo Adakan Pelatihan Pemasaran BUMMas
-
Review Cisini Stories: Jalan Panjang Menuju Cinta dan Sukses dalam Dunia Simulasi Cewek
-
Komunitas GERKATIN DIY: Perjuangan Inklusi dan Kesehatan Mental Teman Tuli
-
3 Hari Jelang Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siap-siap Harga Tiket Pesawat Naik Ibu-Bapak!
-
Melalui Bahasa, GERKATIN Junjung Tinggi Nilai Inklusif
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Serum Lokal yang Mengandung Mugwort, Ampuh Hempaskan Jerawat
-
3 Produk Eksfoliasi dari Cleora Beauty untuk Kulit Sensitif hingga Jerawat
-
5 Ide Mix and Match Denim ala Mim Rattanawadee untuk Tampilan yang Trendi
-
3 Red Peeling Serum yang Bikin Wajah Mulus dan Cerah, Harga Rp50 Ribuan
-
4 Varian Sunscreen dari NPURE, Ada Bentuk Spray hingga Powder
Terkini
-
Emosional yang Begitu Sesak dalam Film Bila Esok Ibu Tiada
-
Suka Konsumsi Kulit Buah Kopi? Ini 3 Manfaat yang Terkandung di Dalamnya
-
Gagal Taklukkan Raja Asia, Jay Idzes Pastikan Timnas Indonesia Tak Menyerah
-
SHINee Love Like Oxygen: Sakitnya Kehabisan Napas Karena Cinta
-
3 Rekomendasi Film Angelina Jolie Bergenre Fantasi