Bagi orang yang sedang menjalankan usaha atau bisnis, konsumen adalah hal yang sangat penting, bahkan bisa kita sebut sebagai hal yang paling penting agar bisnis tersebut bisa sukses. Bagaimana usaha atau bisnis bisa berjalan apalagi mencapai kesuksesan jika konsumen masih sedikit atau bahkan tidak punya?
Untuk itu, kita perlu melakukan berbagai cara agar bisa mendapat konsumen sebanyak mungkin. Namun, tidak hanya mendapat konsumen yang banyak, kita juga harus bisa membuat konsumen yang sudah mencoba produk kita bertahan atau menjadi pelanggan tetap kita. Hal ini agar kita tidak melulu mencari pelanggan baru.
Jika konsumen menjadi pelanggan tetap, ditambah dengan konsumen yang baru, maka usaha tersebut bisa berkembang karena jumlah konsumen yang bertambah. Oleh sebab itu, kita harus memberikan pelayanan yang terbaik agar konsumen tidak kabur atau tidak mau lagi membeli produk kita.
Berikut ini adalah 4 kesalahan yang bisa membuat konsumen menjadi kabur atau tidak mau menjadi konsumen kita lagi.
Pelayanan menjadi salah satu pertimbangan kuat bagi pelanggan untuk memilih. Setiap orang tentu menginginkan pelayanan yang terbaik.
Jika pelanggan kita mendapat pelayanan yang terbaik dan memuaskan, maka kemungkinan besar dia akan kembali lagi. Namun jika pelayanan buruk, maka dia akan kecewa dan menandai usaha kita untuk tidak didatangi lagi olehnya.
2. Tidak Sopan
Kesopanan juga sangat penting agar membuat pelanggan menjadi nyaman. Hal ini juga bisa termasuk ke dalam pelayanan. Jika sesekali saja kita bersikap tidak sopan kepada pelanggan, maka pelanggan itu bisa kecewa dan kabur atau tidak mau lagi menjadi pelanggan kita. Hal ini tentu harus kita hindari.
3. Kualitas Produk Berkurang
Pelanggan juga pasti memperhatikan kualitas produk yang kita jual. Mereka tentu akan memilih yang terbaik. Jika kita mampu memberikan yang terbaik, maka mereka tidak akan ragu menjadi pelanggan tetap kita.
Namun, jika kualitas produk kita menurun atau berkurang, maka ada kemungkinan konsumen kita akan berpindah ke kompetitor kita yang kualitasnya lebih bagus.
4. Peningkatan Harga
Sama seperti kualitas, harga juga.menjadi pertimbangan penting bagi pelanggan. Pelanggan itu maunya barang berkualitas dan harga murah. Jika kita menaikkan harga, maka sebagian konsumen bisa kabur mencari harga yang lebih murah.
Itulah 4 hal yang bisa menyebabkan konsumen menjadi kabur tidak mau membeli produk kita lagi. Hal ini bisa terjadi pada bentuk usaha atau bisnis apapun.
Baca Juga
-
Merenungkan Makna Hidup Melalui Novel Khutbah di Atas Bukit
-
Viral Isi Minyakita Hanya 750 ML, Bagaimana Hukumnya dalam Islam?
-
Mobil Terendam Banjir? Cegah Kerusakan dengan 5 Tips ini
-
Bapak Presiden, Buzzer adalah Musuh Besar Pendidikan Kita
-
Juara eAsian Cup, Berikut ini Profil 3 Pemain Timnas eFootball Indonesia
Artikel Terkait
-
Nekat! Berawal dari Bisnis, Mbak Retno Ancam Culik hingga Bunuh Bos Air Kemasan di Solo
-
5 Tips dalam Menghadapi Tahapan Business Case dalam Seleksi Kerja
-
5 Bisnis Pribadi Rizky Billar Tanpa Lesti Kejora, Mulai dari Youtuber Sampai Berlian
-
Deret Bisnis Menggiurkan Lesti Kejora Dan Rizki Billar, Mulai Metaverse Sampai Youtube
-
4 Cara Meningkatkan Omset Penjualan, Wajib Dicoba!
Lifestyle
-
4 Gaya Kasual ala Yunjin LE SSERAFIM, Simpel dan Tetap Fashionable
-
4 OOTD ala Xiaoting Kep1er yang Stylish dan Karismatik, Cocok Buat Hangout!
-
4 Low pH Cleanser Aman untuk Rawat Skin Barrier, Harga Pelajar Rp47 Ribu!
-
4 Cleanser Lokal Kandungan Glycerin, Rahasia Kulit Kenyal dan Terhidrasi!
-
Bye Kulit Kusam! Ini 4 Toner Kandungan Alpha Arbutin untuk Mencerahkan
Terkini
-
Night Runner oleh Jung Yong Hwa: Harapan Emosional pada Bintang Jatuh
-
Jalani Menit Debut Lebih Melimpah, Andalan Malaysia Ini Bakal Sukses di Liga Jepang?
-
Futsal di Indonesia: Perjalanan Panjang Menuju Popularitas dan Prestasi
-
Meme In This Economy dan Kenyataan Pahit Hidup di Tengah Ketimpangan
-
Mochizuki Gagal Bawa Timnas Putri ke Piala Asia, Nasibnya di Ujung Tanduk?