Saat Ramadan adalah waktu istimewa untuk memperoleh segala kebaikan dan pahala yang berlipat ganda, oleh karena itu hal tersebut tidak akan dilewatkan oleh umat muslim.
Berikut ini adalah amalan sunah yang dilakukan saat bulan Ramadan seperti yang dilansir dari laman NU Online berikut ini.
1. Melaksanakan sahur
Melaksanakan sahur merupakan salah satu sunah yang dilakukan saat bulan Ramadan. Anjuran sahur yang dilakukan adalah di saat akhir waktu namun tidak sampai masuk waktu yang diragukan atau azan subuh.
2. Menyegerakan berbuka puasa
Ketika mendengar kumandang azan magrib bersegeralah untuk berbuka puasa dan jangan menunda-nunda untuk berbuka. Menyegerakan berbuka puasa juga merupakan amalan sunah yang dilakukan saat bulan Ramadan.
Dianjurkan memakan kurma namun jika tidak ada maka tidak mengapa dan bisa menggantinya dengan makanan manis atau minum air putih.
3. Menjaga ucapan
Selain menahan lapar dan dahaga, maka lisan juga harus dijaga agar tidak mengucapkan perkataan yang bisa menimbulkan dosa hingga bisa mengurangi pahala puasa.
4. Perbanyak sedekah
Jika bulan Ramadan, pasti banyak sekali umat muslim yang memanfaatkan momentum bulan ini untuk berbagi ke sesama.
Salah satunya ialah memberikan makanan dan minuman untuk orang yang hendak berbuka puasa, hal tersebut merupakan amalan sunah yang akan mendatangkan ganjaran sangat besar yaitu senilai dengan pahala puasa orang yang diberikan sedekah.
BACA JUGA: 8 Golongan yang Berhak Menerima Zakat Fitrah, Lengkap dengan Takaran dan Niat
5. I'tikaf di masjid
Berdiam diri di masjid sambil melakukan ibadah salat dan tadarus sangat baik dilakukan selama Ramadan, terutama di 10 hari terakhir di mana terdapat malam Lailatul Qadar.
6. Memperbanyak tadarus
Membaca Al-Qur'an merupakan amalan sunah di bulan Ramadan yang banyak dilakukan umat muslim sekaligus dianjurkan oleh para ulama. Bacalah setidaknya satu kali khatam selama sebulan Ramadan.
Itu tadi 6 amalan sunah bulan Ramadan yang patut dilakukan. Mengingat bulan penuh keistimewaan tersebut hanya datang sekali dalam satu tahun, maka tentu saja kita harus memanfaatkan sebaik-baiknya dengan memperbanyak ladang ibadah yang mendatangkan pahala.
Semoga puasa kita kali ini membawa keberkahan.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Terungkap! Motif Armor Toreador Lakukan KDRT ke Cut Intan Nabila, Polisi Dalami Kasus
-
Video Detik-detik Penangkapan Armor Toreador Usai Viral Lakukan KDRT pada Cut Intan Nabila
-
Armor Toreador Terlilit Utang Miliaran Rupiah, Alvin Faiz Jadi Korban
-
Kartika Putri Murka Disebut Hijrah karena Takut Ketahuan Prostitusi: Fitnahan Terkejam!
-
Selebgram Cut Intan Nabila Alami KDRT, Unggahan Sebelumnya Diduga Jadi Kode
Artikel Terkait
-
Kejutan STY! Wonderkid MU Bela Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Apa Kelebihannya?
-
Kapan Ramadhan 2025? Simak Perkiraan Tanggal dan Fakta Menariknya!
-
Jenis Sedekah yang Pahalanya Paling Dahsyat
-
Fadilah Puasa Ayyamul Bidh, Amalkan Besok Hingga Tiga Hari ke Depan
-
Tanggal 15, 16, 17 November 2024 Besok Puasa Apa? Baca Niat Berpuasa Malam Ini!
Lifestyle
-
Bikin Awet Muda! 3 Rekomendasi Sunscreen dengan Kandungan Anti-Aging
-
Tertahan di Zona Nyaman, Bagaimana Pengaruh Pertemanan Terhadap Masa Depan?
-
3 Sheet Mask yang Mengandung Ceramide, Ampuh Merawat Kesehatan Skin Barrier
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
Terkini
-
Super Lengkap, Menjajal Menu di Angkasa Kopi Tiam Kota Jambi
-
Ulasan Novel The Years of the Voiceless: Potret Kehidupan di Bawah Represi
-
Gagal Raih Juara Dunia 2024, Seperti Apa Nasib Pecco Bagnaia Musim Depan?
-
Kolaborasi Tim Peserta Pilkada Polewali Mandar 2024 Melalui Gerakan Pre-Emtif dalam Pencegahan Politik Uang
-
Jung Woo-sung Konfirmasi Punya Anak dengan Model Moon Ga-bi