Rasa cinta dan kasih sayang tidak akan cukup untuk dijadikan sebagai modal menjalani rumah tangga. Pasalnya, seumur hidup itu sangat lama. Sehingga, kamu perlu menyiapkan banyak hal, salah satunya adalah kemapanan finansial. Dengan menyiapkan hal tersebut, tentu saja kamu dan pasangan dalam menjalani rumah tangga akan terhindar dari banyak salah, salah satunya masalah keuangan.
BACA JUGA: 5 Dampak Positif Parenting yang Benar, Dapat Memengaruhi Perkembangan Anak
Berikut ini 4 alasan mengapa kemapanan finansial perlu disiapkan sebelum menikah.
1. Bisa Merawat Hubungan
Ketika kamu mapan sebelum menikah, tentu saja ini bisa merawat hubungan dengan pasangan. Pasalnya, dalam menjalani rumah tangga, bukan hanya kasih sayang yang diperlukan, namun juga finansial yang baik. Untuk itu, ketika kamu saat ini merasa belum memiliki finansial yang baik, lebih baik kamu menunda dulu pernikahanmu. Pasalnya, ketika kamu memaksakan hal tersebut, kemungkinan besar perceraian akan terjadi.
BACA JUGA: 5 Kebiasaan yang Harus Dihindari agar Jerawat Tidak Makin Parah
2. Hidup Jadi Lebih Terjamin
Menikah adalah ibadah yang cukup lama, pasalnya kamu akan menjalani sisa hidupmu bersama pasangan. Sehingga, hal ini membutuhkan banyak kesiapan. Mulai dari kesiapan mental hingga keuangan. Pasalnya, kesiapan tersebut bisa membuat hidup kamu dan pasangan jadi lebih terjamin. Sehingga, rumah tangga kalian akan dijauhkan dari masalah keuangan dan hutang.
3. Terhindar dari Pertikaian
Keadaan finansial sangat berpengaruh terhadap kondisi rumah tangga. Sehingga, kamu perlu menyiapkan hal tersebut dengan baik. Pasalnya, itu bisa membuat kamu dan pasangan terhindar dari pertikaian. Namun, ketika kondisi finansial kurang baik akibat kamu tidak menyiapkannya. Maka, tidak bisa dipungkiri jika kondisi rumah tangga kalian sering ada cekcok. Bahkan, pertengkaran pun akan terus terjadi setiap hari.
BACA JUGA: Simak 6 Pemahaman tentang Parenting yang Sering Salah Kaprah, Segera Benahi
4. Rumah Tangga Terasa Menyenangkan
Tidak bisa dipungkiri, kamu dan pasangan dalam menjalani rumah tangga akan terasa menyenangkan. Pasalnya, dengan kondisi finansial yang mapan, akan membuat semua kebutuhan bisa terpenuhi dengan baik. Sehingga, kalian tidak akan capek-capek untuk memikirkan hal tersebut. Bukan hanya itu, kondisi finansial yang mapan juga bisa membuat rumah tangga jadi lebih romantis.
Itulah empat alasan mengapa kemapanan finansial perlu disiapkan sebelum menikah. Untuk itu, jangan pernah terburu-buru menikah hanya karena umur. Pasalnya, kemapanan finansial menjadi hal yang cukup penting untuk disiapkan.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
4 Cara Mengelola Keuangan dengan Baik untuk Pasutri yang Baru Menikah
-
4 Alasan Mengapa Kamu Perlu Menghindari Utang yang Bikin Tekanan Batin
-
4 Hal yang Membuktikan kalau Kamu Memiliki Kesadaran Diri yang Baik
-
4 Hikmah yang Dapat Kamu Ambil dari Sebuah Kegagalan
-
4 Hal yang Menyebabkan Kamu Suka Mengomentari Hidup Orang Lain
Artikel Terkait
-
CEK FAKTA: Sah! Jonathan Frizzy Resmi Nikahi Ririn Dwi Ariyanti, Benarkah?
-
Dicibir Kalangan Artis 'Umbar Penderitaan', Marshanda Meradang: Biar Orang Tau, Semua Orang Punya Kesulitan!
-
Fandy Christian Beberkan Alasan Menikahi Dahlia Poland
-
Heboh Perempuan Nikahi Pria 40 Tahun Lebih Tua, Warganet Bongkar Rahasia Keduanya
-
CEK FAKTA: Tak Mau Dibilang Bohong, Amanda Manopo Tunjukkan Cincin Pernikahannya dengan Arya Saloka?
Lifestyle
-
Stand Out saat Hangout dengan 5 Inspirasi Outfit Kasual ala Sheila Dara
-
Simpel nan Stylish! Ini 4 Look Outfit Xinyu TripleS yang Harus Kamu Lirik
-
Curi Perhatian! Ini 4 Daily Style Jeon Somi yang Bikin OOTD Makin On Point
-
Kejebak Diskon? Yuk, Kenali Bedanya Impulsive Buying dan Unplanned Buying!
-
Youthful! Ini 4 Ide OOTD ala Hana FIFTY FIFTY yang Pasti Cocok Buatmu
Terkini
-
Marvel Resmi Tunda Dua Film Avengers Ini Demi Tingkatkan Kualitas
-
Mengulik Save me Karya Xdinary Heroes: Kala Jiwa yang Terluka Harapkan Pertolongan Tuhan
-
Boy Group AHOF Umumkan Debut Juli, Gandeng EL CAPITXN sebagai Produser
-
Dikabarkan Kembali ke Spanyol, Mampukah Jordi Amat Bersaing di Usia Senja?
-
Marvel Hapus 3 Film dari Jadwal Rilis Usai Doomsday dan Secret Wars Ditunda