Skin barrier merupakan lapisan terluar kulit yang berfungsi untuk melindungi kulit supaya tetap sehat dan lembab. Namun apabila skin barrier-nya lagi rusak maka semua produk skincare yang digunakan tidak bekerja baik. Malah akan menimbulkan berbagai permasalahan, seperti kulit terasa gatal, kering, kasar, iritasi, kemerahan, kusam, munculnya jerawat, beruntusan, dan tanda penuaan dini.
Buat kamu yang mengalami ciri-ciri tersebut, solusinya cukup menggunakan basic skincare salah satunya moisturizer. Berikut ini ada beberapa rekomendasi pelembab dari lokal yang diformulasikan khusus untuk perkuat dan perbaiki skin barrier dengan harga yang affordable di bawah Rp60 ribu.
1. Glad2Glow Blueberry 5% Ceramide Barrier Repair Moisturizer (Rp55 ribu)
Pilihlah pertama moisturizer untuk solusi memperbaiki skin barrier dengan harga yang ramah di kantong pelajar Glad2Glow Blueberry bisa menjadi pilihanmu.
Selain itu juga produk lokal ini viral di Tiktok kalangan remaja hingga dewasa karena terbukti ampuh untuk mengatasi permasalahan kulit.
Diformulasikan dengan kandungan utamanya 5% Ceramide berfungsi untuk soothing mengurangi kemerahan, beruntusan, meratakan tekstur kulit, serta dilengkapi Blueberry Extract untuk melembabkan. Kamu hanya perlu merogoh kocek sebesar Rp55 ribu untuk ukuran 30 gr.
2. White Story Skin Barrier Moisturizer Gel (Rp53 ribu)
Pilihan selanjutnya pelembab untuk perbaiki skin barrier disarankan dari White Story Skin Barrier Moisturizer Gel. Produk ini dijual dengan harga Rp53 ribu untuk ukuran 30 gr.
Namun keunggulannya dalam merawat skin barrier cukup signifikan. Kombinasi 4 hero ingredients yang bisa bikin kulit terhidrasi secara mendalam selama 72 jam berkat Pentavitin. Selain itu dilengkapi Ceramide Complex, Panthenol, dan Hyaluronate yang berfungsi untuk perbaiki skin barrier, menenangkan kemerahan, dan melembabkan kulit.
3. Scarlett Whitening 7x Ceramide Barrier Up Moisturizer (Rp57 ribu)
Terakhir, siapa sih yang gak kenal produk lokal milik Felicya Angelista? Yup, semua skincare-nya mencuri perhatian karena terbukti bagus salah satunya yang layak untuk dicoba dari Scarlett Whitening 7x Ceramide Barrier Up Moisturizer.
Produk lokal ini memiliki keunggulan menjaga kelembaban lapisan epidermis dari kerusakan akibat iritasi, merawat skin barrier, meningkatkan kulit agar halus & lembut serta mencerahkan kulit. Berkat kandungannya ada 7x Ceramide, 4D Hyaluronic Acid, Acetyl Hexapeptide-8, dan Camelia Leaf Extract.
Memiliki tekstur cream namun terasa ringan saat diaplikasikan ke kulit tanpa meninggalkan rasa lengket. Moisturizer ini dijual dengan harga Rp57 ribu untuk ukuran 20 gr.
Inilah tiga moisturizer atau pelembab dari brand lokal yang diformulasikan khusus untuk memperbaiki dan memperkuat skin barrier dengan harga yang terjangkau.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Berlatar Saeguk Fantasi, 7 Pemain Pendukung Drama Korea The Haunted Palace
-
Segera Tayang di Netflix, 5 Alasan Kamu Patut Nantikan 'Tastefully Yours'
-
Baru Tayang Raih Rating Tinggi, 5 Alasan The Haunted Palace Wajib Ditonton!
-
Kisah Asmara Bikin Hati Berdebar, 5 Alasan 'Crushology 101' Wajib Ditonton!
-
Tamat Malam Ini, 7 Pemain Drama The Art of Negotiation Ucapkan Terima Kasih
Artikel Terkait
-
6 Rekomendasi Skincare Memutihkan Wajah, Sudah BPOM Mulai Rp40 Ribuan
-
5 Rekomendasi Parfum Lokal dengan SPL Terbaik, Bikin Kamu Wangi Seharian
-
8 Rekomendasi Parfum Lokal di TikTok, Wangi Semerbak dan Tahan Lama
-
7 Rekomendasi Parfum Lokal buat Pria: Aroma Pemikat Wanita Mulai dari Rp20 Ribuan!
-
Serba-Serbi Kandungan Alkohol Parfum Lokal, Mana yang Paling Wangi?
Lifestyle
-
Tren Kesenjangan Sosial di TikTok: Lucu, Tapi Bikin Mikir
-
Kisah Mang Adi dari Busa Pustaka: Melawan Ketimpangan Akses Terhadap Buku dan Literasi di Indonesia
-
Gen Z Wajib Intip, Ini 4 OOTD Keren ala Park Ji Hu yang Sederhana tapi Standout!
-
Hangout hingga Semi Formal Style, Intip 4 OOTD Kekinian ala Cho Yi Hyun!
-
4 Inspirasi Tampilan Sehari-hari ala Kwon Yuri SNSD, Minimalis dan Stylish!
Terkini
-
5 Rekomendasi Film untuk Sambut Akhir Pekanmu, Ada The Snitch-The Accountant 2
-
Lorde Resmi Lakukan Comeback Lewat Lagu What Was That Usai Hiatus Empat Tahun
-
Debutan Tim Indonesia di Sudirman Cup 2025, Ada Alwi hingga Bagas/Fikri
-
Bojan Hodak Amati Kekuatan PSS Sleman, Persib Bandung Punya Kans Menang?
-
Disambut Antusias Penggemar, Wendy Red Velvet Resmi Gabung Agensi fromis_9 Usai Hengkang dari SM