Siapa nih yang pernah merasakan malas atau tidak punya waktu untuk pakai skincare berlapis-lapis?Jika, kamu salah satunya, tenang aja.
Kini sudah hadir sleeping mask atau masker tidur yang diformulasikan kandungan bahan aktifnya lebih tinggi daripada pelembap biasa dalam memberikan nutrisi sepanjang malam. Dengan begitu, saat bangun di pagi hari wajah akan terasa lebih sehat, lembap, lembut, glowing, dan plumpy.
Selain lebih praktis dan sat-set saat digunakan, saat ini banyak sekali pilihan produknya yang beredar di pasaran mulai Rp38 ribu. Nah, buat kamu yang tertarik. Berikut ini 3 rekomendasinya.
1. Pigeon Teens Jelly Glow Sleeping Mask (Rp38 Ribu)
Produk pertama buat kamu yang mencari sleeping mask yang mampu menghidrasi kulit, memberikan kelembapan, sekaligus melindungi skin barrier selama tidur direkomendasikan dari Pigeon Teens Jelly Glow Sleeping Mask.
Pasalnya masker tidur ini mengandung beberapa hero ingredients di antaranya 8 Type Hyaluronic Acid, Ceramide, dan Panthenol.
Kemudian dilengkapi 9 Natural kandungan seperti Jojoba, Chamomile, dan Kakadu Plum Extract yang berfungsi untuk membuat kulit tampak lebih lembut, sehat dan bernutrisi, sekaligus meningkatkan produksi kolagen pada wajah.
Sleeping mask sebagus ini dijual dengan harga murah meriah cuma Rp38 ribu untuk ukuran 30 gr.
2. Emina Aqua Infused Sleeping Mask (Rp48 Ribu)
Selanjutnya direkomendasikan dari Emina Aqua Infused Sleeping Mask ini bisa memberikan khasiat kulit wajah akan terasa lebih kenyal dan lembap di pagi harinya.
Dikarenakan dilengkapi kandungan Vitamin E, Allantoin, dan Canadian Willowherb yang diklaim dapat menenangkan kemerahan, mencerahkan, mencegah timbulnya jerawat, dan melindungi kulit dari radikal bebas.
Untuk mendapatkan sleeping mask ini juga sangat terjangkau hanya perlu merogoh kocek sebesar Rp48 ribu untuk ukuran 30 gr.
3. Dorskin Matcha Glow Dream Mask (Rp129 Ribu)
Terakhir, buat kamu yang mencari sleeping mask yang ampuh untuk melembapkan, mencerahkan, sekaligus dapat membantu memudarkan bekas jerawat kemerahan Dorskin Matcha Glow Dream Mask patut untuk dicoba.
Dikarenakan produk ini dikombinasikan dengan kandungan Green Tea, Centella Asiatica, Arbutin, dan Aloe Vera. Sleeping mask dari Dorskin ini dijual dengan harga sebesar Rp129 ribu untuk ukuran 30 gr.
Itulah tiga sleeping mask yang ampuh merawat dan memberikan nutrisi sehingga saat bangun di pagi hari wajah akan terasa lebih sehat, lembap, lembut, plumpy, dan glowing dengan harga cukup terjangkau.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
4 Facial Wash Lokal Licorice, Solusi Kulit Bersih dan Cerah Bebas Kusam
-
4 Gentle Cleanser Oat, Rahasia Jaga Kelembapan Skin Barrier Kulit Sensitif
-
4 Brightening Moisturizer Symwhite 377 Atasi Dark Spot, Mulai Rp 30 Ribuan
-
4 Moisturizer Berbahan Zinc, Rahasia Wajah Bebas Jerawat dan Pori-Pori Kecil
-
4 Pelembab Gel Panthenol Rp50 Ribuan, Perbaiki Skin Barrier Kulit Berminyak
Artikel Terkait
-
3 Rekomendasi Sleeping Mask Lokal Bentuknya Tube, Praktis Dibawa Traveling
-
3 Rekomendasi Basic Skincare Lokal untuk Kulit Sensitif Cuma Rp220 Ribuan
-
Rawat Skin Barrier hingga Iritasi dengan 5 Skincare Terbaik dari Elformula
-
Bye-Bye Kulit Kusam! 3 Pelembap Niacinamide untuk Pelajar Mulai Rp55 Ribu
-
Mengandung DNA Salmon! Ini 3 Serum Lokal Diklaim Ampuh Atasi Penuaan
Lifestyle
-
Sering Cemas Hari Senin? Inilah Mengapa Gen Z Rentan Kena Monday Blues
-
7 HP Xiaomi & POCO 2-3 Jutaan Terbaru 2026, Speknya Nggak Masuk Akal
-
Harga Tiket dan Lokasi On The Rock Jogja, Destinasi Viral Mirip Pantai Pandawa Bali
-
4 Ide Daily OOTD ala Hongjoong ATEEZ, Mulai Casual hingga Formal Look!
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
Terkini
-
Runtuhnya Rezim Maduro dan Babak Baru Kendali Amerika Serikat di Venezuela
-
Melihat Upaya Pemulihan Jalan Lembah Anai, Jaga Konektivitas Stabilitas Pangan
-
Satu Bulan Pemulihan Pasca-Bencana Sumatra 2025: Langkah Awal Bangkit
-
Review Serial Dear X: Transformasi Kim Yoo-jung Menjadi Sosok Antagonis yang Menakutkan
-
Aceh Tamiang Bergembira, Akses Jalan dan Jembatan Kembali Dibuka