Lagu yang dirilis pada 10 Juni 2020 silam ini berhasil menduduki peringkat 1 di Trending YouTube Indonesia
Lagu Banyu Moto bercerita tentang dalamnya cinta seorang kepada kekasihnya. Makna lagu yang sangat menyentuh itu bisa langsung kamu liat dalam video musik berdurasi lima menit 28 detik dalam kanal YouTube Nella Kharisma Official.
Bagi pecinta lagu dari Nella Kharisma, Lagu Banyu Moto pasti buat kamu ingin mendengarkanya seara terus-menerus, berikut lirik lagu dan terjemahan dari Nella Kharisma feat Dory Harsa berjudul Banyu Moto:
Tembang iki tak gawe
(Lagu ini ku ciptakan)
Mung kanggo kowe
(Hanya untukmu)
Sing paling tak tenani
(yang paling kuseriusi)
Nganti saiki
(Sampai saat ini)
Tumetese banyu moto iki
(Berlinang air mata ini)
Sing dadi saksi
(yang jadi saksi)
Sumpah lan janji
(Sumpah dan janji)
Sehidup semati
(Sehidup semati)
Sampai kapan kan kau buktikan
Tresno tulus yo mung kanggo awakku
(Cinta tulus hanya untuk diriku)
Sampai mati kan ku pastikan
Mergo mung kowe sing tak tresnani tekane mati
(Karena hanya kamu yang ku cintai sampai mati)
Cahyo lintang ing wengi gawe anyeme ati
(Cahaya bintang di malam membuat tenangnya hati)
Tambah nggegowo roso kangen mring sliramu, tresnaku
(Tambah membawa rasa kangen kepadamu, cintaku)
Tumetese banyu moto iki
(Berlinang air mata ini)
Sing dadi saksi
(yang jadi saksi)
Sumpah lan janji
(Sumpah dan janji)
Sehidup semati
(Sehidup semati)
Sampai kapan kan kau buktikan
Tresno tulus yo mung kanggo awakku
(Cinta tulus hanya untuk diriku)
Sampai mati kan ku pastikan
Mergo mung kowe sing tak tresnani tekane mati
(Karena hanya kamu yang ku cintai sampai mati)
Sampai kapan kan kau buktikan
Tresno tulus yo mung kanggo awakku
(Cinta tulus hanya untuk diriku)
Sampai mati kan ku pastikan
Mergo mung kowe sing tak tresnani tekane mati
(Karena hanya kamu yang ku cintai sampai mati)
Cahyo lintang ing wengi gawe anyeme ati
(Cahaya bintang di malam membuat tenangnya hati)
Tambah ngegowo roso kangen mring sliramu, tresnaku
(Tambah membawa rasa kangen kepadamu, cintaku)
Baca Juga
-
Tidak Kalah dengan Dramanya, 4 Variety Show Korea Ini Siap Menghibur Kamu!
-
Susah Bangun Sahur? Begini Tipsnya!
-
Minum Dingin saat Buka Puasa Bikin Gigi Ngilu? Begini Cara Mengatasinya!
-
4 Drama yang Dibintangi Han So Hee, Si Pelakor di The World of the Married
-
5 Kartun yang Siap Bikin Kamu Bernostalgia
Artikel Terkait
-
Lirik Lagu Babymonster Clik Clak Lengkap dengan Terjemahannya, Cek di Sini!
-
G-Dragon COMEBACK Rilis Single Power Setelah 7 Tahun Hiatus, Ini Liriknya
-
Ternyata Ini Arti "Apateu" yang Viral! Simak Makna dan Lirik Lagu Terbaru Rose dan Bruno Mars
-
Lirik Lagu 90 + 6 = 99 Luluk Darara, Kontroversi Laga Bahrain vs Timnas Sudah Ada Lagunya
-
One Direction di Lagu 'Walking in the Wind': Kisah Perpisahan Penuh Harapan
News
-
Lestarikan Sastra, SMA Negeri 1 Purwakarta Gelar 10 Lomba Bulan Bahasa
-
Jakarta Doodle Fest Vol.2 Hadirkan Moonboy and His Starguide The Musical, dari Ilustrasi Seniman ke Panggung Teater
-
Dibalik Bingkai Gelar Festival Dokumenter Lumbung Sinema: Palaka Loka Sampada
-
Puan Bisa Sediakan Tempat Untuk Membangun Inspirasi Hebat Bagi Perempuan Muda
-
Bersinergi dengan Mahasiswa KKN, Tim PkM Ilkom UNY Gelar Pelatihan Pengembangan Konten Promosi Kampung Wisata
Terkini
-
Sambut Hari Anak Sedunia PBB, Doyoung NCT Donasi Rp1,1 Miliar ke UNICEF
-
3 Film Korea yang Dibintangi Song Kang Ho, Ada Sporty hingga Mendebarkan
-
Indonesia dan Lunturnya Budaya Malu, dari "Jam Karet" hingga Korupsi
-
4 Tips OOTD Rok ala Zara Adhisty yang Girly Abis, Cocok Buat Hangout!
-
TVXQ Resmi Merilis Album Perayaan Debut 20 Tahun di Jepang Bertajuk 'Zone'