Cita-cita itu memang harus kamu gapai sendiri dengan usahamu. Tapi, bagaimana pertemananmu pun bisa berpengaruh besar.
Di bawah ini, beberapa tipe teman yang bawa pengaruh baik bagi hidupmu, dan bisa membantumu untuk menggapai cita-cita. Ini dia tipe teman itu!
1. Tipe teman yang selalu setia berada di sisimu
Ada jenis teman yang hadir ketika butuh saja, tapi ada pula yang setia mendampingimu dalam suka dan duka. Tipe teman yang terakhir ini, akan membantu kamu menuju sukses.
Saat kamu sedang terpuruk, dia akan hadir untuk membuatmu bangkit dan menemukan kembali rasa percaya dirimu.
2. Teman yang tidak mengabaikan pendidikan
Di era digital seperti sekarang, orang bisa dengan mudah menjadi terkenal dan menghasilkan uang, akan sangat mudah untuk menyepelekan pendidikan. Bahkan bangku kuliah pun sering dianggap tak penting.
Tapi, kalau temanmu tak seperti itu, malah selalu mendorongmu untuk menyelesaikan pendidikanmu dengan baik, tanda kalau dia sayang dan ingin melihatmu sukses.
3. Teman yang tulus ingin melihatmu sukses
Ada teman yang di depanmu manis, tapi sebenarnya dalam hati menyimpan rasa iri dengan kemajuanmu. Tapi ada pula teman yang tulus, jujur ingin melihatmu sukses dan merasa bangga ketika melihatmu berhasil mencapai impian.
4. Teman yang bisa menghargaimu
Tak semua orang bisa berteman tanpa syarat. Kalau kamu punya teman yang bisa menghargai apa adanya kamu. Tidak mengkritik dan berusaha mengubahmu, maka kamu beruntung!
5. Teman yang bersemangat
Semangat itu bisa menular. Bersyukurlah kalau kamu punya teman yang senantiasa bersemangat, dan minim keluh kesah. Darinya, kamu bisa belajar untuk berusaha melihat sisi positif dari tiap situasi. Hal itu, akan memperlancar jalanmu menuju sukses yang kamu impikan.
Nah, dari uraian di atas, mana saja tipe teman yang sudah kamu miliki selama ini?
Baca Juga
-
Episode 2 'Love Your Enemy': Rating Melonjak, Cinta & Rivalitas Makin Seru!
-
Anak Sering Berbohong? 4 Hal yang Bisa Orangtua Lakukan untuk Mengatasinya
-
4 Alasan Komunikasi yang Efektif di Tempat Kerja Sangat Penting
-
4 Jenis Makanan Terbaik untuk Program Hamil, Perhatikan Kata Pakar!
-
4 Kualitas Ini Sering Dimiliki oleh Mereka yang Jago Jualan, Pelajari!
Artikel Terkait
-
Rayyanza Rayakan Ulang Tahun di Sekolah Elite-nya, Isi Bingkisan untuk Teman Sekelas Gak Main-Main
-
Mengulik Dinamika Persahabatan Dewasa dalam Novel 'Museum Teman Baik'
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
Semangat Menggapai Cita-Cita dalam Buku Mimpi yang Harus Aku Kejar
-
3 Mantra Kehidupan untuk Raih Cita-cita dalam Trilogi Novel Negeri 5 Menara
News
-
Wealth Building Masterclass: Membangun Kekayaan dan Meraih Kebebasan Finansial Lewat Saham di Tahun 2025
-
Hadapi Rendahnya Minat Beli Gen Z, Cemara Trashion Lakukan Ini agar Terus Eksis
-
Membludak! Floating Market Pertama di Surabaya Diserbu Pengunjung
-
Satukan Dedikasi, Selebrasi Hari Guru di SMA Negeri 1 Purwakarta
-
Dari Kelas Berbagi, Kampung Halaman Bangkitkan Remaja Negeri
Terkini
-
Hidup Sehat Dimulai dari Mindset, Bukan dari Isi Dompet
-
Ulasan Film Wolfs: Kolaborasi Dua Fixer Profesional dalam Misi Sarat Intrik
-
Review Buku Hidup Tak Selalu Baik-Baik Saja, Ketika Hidup Tak Sesuai Ekspektasi
-
Mau Tampil Classy? Intip 4 Padu Padan Outfit Minimalis ala Yoo Yeon-seok
-
3 Facial Wash dengan Kandungan Aloe Vera Terbaik, Cocok untuk Kulit Kering!