Baru-baru ini beredar video seorang wanita yang girang dibelikan sandal lebaran ayangnya malah berakhir ngakak. Siapa sih yang enggak senang diberi hadiah oleh ayang?
Pasti semua wanita akan senang diperhatikan demikian. Apalagi barangnya memang sengaja dibelikan khusus untuk dipakai sewaktu lebaran nanti.
Akun media sosial Instagram dunia_kaumhawa membagikan curhatan wanita ini yang awalnya senang menerima hadiah lebaran dari ayang, Kamis (15/04/2022).
Wanita tersebut memang kegirangan ketika mendapatkan hadiah sandal heels dari ayangnya. Tetapi penampakan sandal heelsnya bikin dia terkejut. Perasaannya dari senang berubah menjadi sedih usai membuka sandal heels dari ayang.
"Sudah girang banget dibelikan sandal lebaran sama ayang, eh enggak tahunya," kata wanita itu.
Ternyata sandal heels yang diberikan ayang untuknya bukan sembarang sandal. Sandal tersebut memiliki lampu-lampu yang dapat menyala warna-warni.
Pancaran warna lampunya mirip dengan lampu tumblr yang biasa dipasang untuk hiasan kamar atau kafe.
"Dibeliin sandal nyala dong buat lebaran sama ayang," ungkapnya dengan emoji menangis.
Entah bagaimana selanjutnya, wanita ini akan menggunakan sandal dari ayang saat lebaran atau tidak. Kita tunggu saja video selanjutnya dari wanita tersebut.
Sandal Heels dari Ayang
Hingga artikel ini disusun, video itu sudah mendapatkan 83, 9 ribu tayangan di reels Instagram. Video tersebut menarik perhatian warganet untuk memberikan tanggapan di kolom komentar.
Warganet dibikin ngakak usai melihat penampakan sandal heels dengan lampu warna-warni itu. Bahkan ada pula warganet yang heran kalau ada produk sandal untuk dewasa namun pakai lampu warna-warni.
"Emang ada ya? Aku tahunya cuma sandal atau sepatu anak yang nyala. Ternyata buat emak-emak juga ada? Baru tahu aku," komen salah satu warganet.
"Cocok buat malam takbiran," sahut yang lain dengan emoji tertawa.
"Ini sandal buat ibu-ibu yang masa kecilnya belum kesampaian dibeliin sepatu nyala-nyala kalau diinjak. Biar mengenang masa kecil wkwk," ujar lainnya.
"Maaf saya ngakak," ucap yang lain.
"Mau ngakak tapi lemas," kata lainnya.
"Mungkin pikirnya ayang, kalau diajak sungkem malam-malam di desa yang minim lampu bisa jadi solusi," timpal warganet lain.
Baca Juga
-
Ganteng Kali Mas Dhimas Prasetyo, Kru Denny Caknan saat Cek Sound Bikin TerDhimas-Dhimas
-
Trend Sound 'Aku Ada Type' di TikTok, Profil Meerqeen Si Aktor Tampan yang Bikin Candu Gegara Konten Swipenya
-
Wanda Hamidah Tiba-Tiba Tulis Surat Terbuka untuk Presiden Jokowi, Ada Apa?
-
Petinggi Dunia Kenakan Batik Dihina saat Jamuan Gala Dinner KTT G20, Netizen Pasang Badan: Ini Pakaian Indonesia
-
Cek Besar Belanjaan Dewi Perssik, Aurel, dan Nagita Slavina di Shopee, Fuji: Wih Borong Abis Ibu-Ibu
Artikel Terkait
-
Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
-
Dibandingkan dengan Fuji, Pendapatan Thariq dan Aaliyah Massaid dari Exclusive Instagram Gak Ada Apa-apanya!
-
Pemilik Followers Terbanyak di Indonesia, Akun IG Raffi Ahmad Malah Jadi Sarana Kampanye: Digaji Berapa Ya?
-
Segini Harga Langganan Konten Eksklusif Pemain Timnas Indonesia, Mees Hilgers Paling Laris?
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
News
-
See To Wear 2024 Guncang Industri Fashion Lokal, Suguhkan Pengalaman Berbeda
-
Harumkan Indonesia! The Saint Angela Choir Bandung Juara Dunia World Choral Championship 2024
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Kampanyekan Gapapa Pakai Bekas, Bersaling Silang Ramaikan Pasar Wiguna
-
Sri Mulyani Naikkan PPN Menjadi 12%, Pengusaha Kritisi Kebijakan
Terkini
-
Ulasan Novel The Years of the Voiceless: Potret Kehidupan di Bawah Represi
-
Gagal Raih Juara Dunia 2024, Seperti Apa Nasib Pecco Bagnaia Musim Depan?
-
Kolaborasi Tim Peserta Pilkada Polewali Mandar 2024 Melalui Gerakan Pre-Emtif dalam Pencegahan Politik Uang
-
Jung Woo-sung Konfirmasi Punya Anak dengan Model Moon Ga-bi
-
Bikin Awet Muda! 3 Rekomendasi Sunscreen dengan Kandungan Anti-Aging