Sebelumnya, bocil asal Thailand bernama Im Kamaludin sempat viral karena aksinya mengacungkan jari tengah. Im Kamaludin sampai dijuluki 'bocah buronan internasional' saking penasarannya netizen dengan sosoknya.
Belum lama ini, bocil viral Thailand itu kembali gegerkan media sosial. Pasalnya, bocil Thailand tersebut berhasil menebak 2 pertandingan Piala Dunia 2022.
BACA JUGA: Link Streaming Piala Dunia 2022 Swiss vs Kamerun Secara GRATIS
Lewat akun Instagramnya @kamaludin.official19, ia mengunggah dua video terkait prediksinya terhadap hasil pertandingan Piala Dunia 2022. Video pertama diunggahnya pada 22 November 2022.
Kamaludin terlihat sedang merangkak menuju camilan yang ada di dua piring berbeda. Bendera Argentina di taruh di depan satu piring, sedangkan bendera Arab Saudi diletakkan di depan piring satunya lagi.
Ia memilih untuk mengambil camilan yang ada di piring dengan bendera Arab Saudi. Siapa sangka jika pilihannya tersebut sesuai dengan hasil pertandingan Argentina vs Arab Saudi.
BACA JUGA: Fakta Kim Min-jae, Tumpuan Korea Selatan di Piala Dunia Selain Son Heung Min
Arab Saudi bisa menaklukan Argentina dengan skor 2-1. Tak sampai di situ, Kamaludin pun berhasil memprediksi kemenangan Jepang atas Jerman dalam World Cup Qatar 2022.
Bocil viral Thailand ini dalam video keduanya menggunakan cara yang sama untuk memprediksi pertandingan Jerman vs Jepang. Ia mengambil makanan di piring dengan bendera Jepang.
Tak hanya memprediksi beberapa pertandingan saja tetapi Kamaludin juga telah menebak juara Piala Dunia 2022. Pada unggahannya tanggal 21 November 2022, ia berpose dengan mengangkat bendera Korea Selatan.
Namun, Kamaludin dalam unggahannya itu justru mengenakan jersey Real Madrid.
"Champion World Cup 2022" caption unggahannya tersebut seperti dikutip oleh Yoursay.id, Kamis (24/11/2022).
BACA JUGA: 7 Pemain yang Absen di Piala Dunia 2022 karena Cedera, Ada Jagoanmu?
Apakah tepat prediksi dari Kamaludin bahwa Korea Selatan bakal jadi juara World Cup Qatar? Dikutip dari Suara.com, Korea Selatan baru menjalani pertandingan pertama Piala Dunia 2022 pada Kamis (24/11/2022) malam ini.
Dijadwalkan Korea Selatan akan duel dengan Uruguay di Stadion Education City di Al Rayyan, Qatar pukul 20.00 WIB. Dalam lima laga terakhir pertemua Korea Selatan hanya menang sekali dari Uruguay.
Baca Juga
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
-
Tampil Modis dengan 4 Gaya Simpel ala Kang Mi-na yang Wajib Kamu Coba!
-
Ulasan Novel Little White Lies: Kehidupan Debutante yang Penuh Rahasia
Artikel Terkait
-
Punya 5 Kemiripan dengan Argentina, Timnas Indonesia U-23 Bisa Juara Piala Asia U-23 2024
-
Menantikan Tuah Al Thumama Stadium, Venue Laga Penentuan Indonesia vs Jepang
-
Sama-sama Tantang Uji Coba Negara Piala Dunia 2022, Timnas Indonesia Full Senyum, Malaysia Meringis
-
Breakingnews Angel Di Maria Pensiun dari Timnas Argentina
-
Kamboja Bikin Kejutan Agendakan Laga Uji Coba Lawan Tuan Rumah Piala Dunia 2022
News
-
Adakan PTKO II, Imabsi FKIP Unila Bekali Anggota agar Paham Renstra dan LPJ
-
Sukses! Mahasiswa Amikom Yogyakarta Adakan Sosialisasi Pelatihan Desain Grafis
-
Bangun Minat Menulis, SMA Negeri 1 Purwakarta Undang Penulis Novel
-
Lestarikan Sastra, SMA Negeri 1 Purwakarta Gelar 10 Lomba Bulan Bahasa
-
Jakarta Doodle Fest Vol.2 Hadirkan Moonboy and His Starguide The Musical, dari Ilustrasi Seniman ke Panggung Teater
Terkini
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Gong Yoo di Netflix, Terbaru Ada The Trunk
-
3 Rekomendasi Toner Lokal Mengandung Calendula, Ampuh Redakan Kemerahan
-
Erick Thohir Cek Kondisi Rumput GBK Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang
-
Tampil Modis dengan 4 Gaya Simpel ala Kang Mi-na yang Wajib Kamu Coba!
-
Ulasan Novel Little White Lies: Kehidupan Debutante yang Penuh Rahasia