Spot nongkrong banyak dicari akhir-akhir ini. Ketika berada di Jogja, kamu bisa menemukan banyak sekali tempat nongkrong yang Instagramable. Salah satu yang harus kamu coba adalah Dose.
Lokasi Dose terletak di dekat UGM. Tepatnya di Jalan Pogung Kidul, Pogung Kidul, Sinduadi, Kapanewon Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Kamu hanya perlu ke arah utara sekitar 400 m dari pertigaan Jalan Teknika Utara.
Jika spot nongkrong biasanya banyak menyuguhkan aneka minuman es kopi susu yang sedang naik daun, kamu akan memperoleh sensasi yang berbeda di Dose. Mereka banyak menyajikan olahan minuman buah kekinian yang menyehatkan.
Kamu bisa mencicipi aneka jus, smoothies, tea mocktail, dan coffee mocktail. Komposisi minuman di sini memakai lebih dari satu buah, semakin terasa sehat bukan? Rata-rata harga minuman sekitar Rp5.000 sampai Rp30.000.
Terlebih lagi, Dose memiliki tempat yang keren. Setiap sudutnya didominasi dengan aksen warna hijau. Nuansa industrial pun terasa cukup kuat di tempat ini.
Kamu bisa nongkrong sepuasnya di Dose. Mereka buka setiap hari mulai pukul 08.00-23.00. Selamat mencoba!
Baca Juga
-
Wanita Harus Tahu, 4 Penyebab Badan Lemas saat Menstruasi
-
Hindari dari Sekarang, Ini 4 Kebiasaan Penyebab Sahabat Pergi Menjauh
-
Mudah Tergiur? Ini 4 Tips Ampuh Tahan Godaan Makan Junk Food
-
4 Kesalahan Mencuci Wajah, Bisa Bikin Jerawatan
-
Belajar Memasak, Ini 4 Kesalahan Penyebab Donat Tidak Mengembang
Artikel Terkait
-
Minuman Nge-tren di Kalangan Anak Gen Z, Ini Lho Bedanya Matcha Vs Green Tea
-
Rahasia Imun Kuat di Musim Hujan: 10 Buah Super yang Wajib Dikonsumsi
-
6 Tips Konsumsi Minuman Kesehatan untuk Turunkan Berat Berat Badan: Konsistensi Tetap Utama
-
Akibat Tidak Mau Mendengarkan Nasihat dalam Buku Rumah Tua di dalam Hutan
-
Minum Cokelat Panas dan Teh Hijau Bisa Tangkal Stres? Ini Penjelasannya
Ulasan
-
Ulasan Anime 'Gokusen': Ketika Petinggi Yakuza menjadi Guru Matematika
-
Kisah Persahabatan yang Mengubah Segalanya dalam Novel The Shark Caller
-
Ulasan Film 'Bila Esok Ibu Tiada', Ada Rahasia di Balik Senyum Ibu
-
Menggali Budaya dari Hidangan Sulawesi Selatan dalam Novel Kisah dari Dapur
-
Ulasan Novel Takbir Rindu di Istanbul, Memperjuangkan Cinta atau Cita-Cita?
Terkini
-
5 Cara Ampuh Mengusir Keinginan Ngemil di Malam Hari, Bye-bye Badan Melar!
-
Meskipun Max Verstappen Juara Dunia, Red Bull Tetap Tak PD Hadapi 2025
-
Farhat Abbas Tantang Denny Sumargo Buktikan Rencana Bagi-Bagi Uang Donasi Agus ke Orang Lain
-
Membangun Hubungan Ditengah Bencana Serangan Zombie dalam Film 'Zombieland'
-
Membangun Sikap Kritis dalam Menangkal Ulasan Palsu di Google Maps